Wujudkan Mimpi : Kesuksesan Program Kesetaraan di Lapas Perempuan Kelas IIA Bandung

- Redaksi

Jumat, 25 Oktober 2024 - 12:41 WIB

4066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG

Lapas Perempuan Bandung, hari ini menggelar kegiatan Penyerahan Ijazah kelulusan Kegiatan Program Kesetaraan Kejar Paket B dan C Tahun Ajaran 2023-2024 dan Penerimaan siswa baru Tahun Ajaran 2024 -2025.

Acara dibuka dengan tarian indah Paris Van Java, dipersembahkan oleh penari warga binaan, dilanjutkan Suci Winarsih, Kasi Binadik, menyampaikan laporan akhir tahun ajaran.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari total 22 peserta, 5 orang berhasil lulus Paket B dan 11 orang dari Paket C, sementara 6 peserta lainnya meraih raport kenaikan kelas. Ini adalah langkah awal menuju masa depan yang lebih cerah.

Ketua PKBM Aldyka Putra, Aas Holisoh, dalam sambutannya mengungkapkan rasa bangga dan harapannya agar para lulusan terus menggapai cita-cita.

Baca Juga :  Waketim PIA Ardhya Garini Ni Thres Gustaf Brugman Kunjungan ke Sekolah Angkasa Lanud Soewondo Dan Posyandu Flamingo

Kepala Lapas Perempuan Bandung, Yekti Apriyanti, juga menyampaikan selamat kepada para lulusan dan memberikan dorongan kepada siswa baru untuk tidak gentar mengejar impian.

Salah satu lulusan memberikan kesan yang menyentuh hati, mengingatkan semua untuk tidak berhenti bermimpi. Elka Yuvita, perwakilan wali pemasyarakatan, juga menambahkan semangat agar warga binaan tetap percaya diri dalam setiap langkah yang diambil.

Acara ditutup dengan penampilan memukau dari peserta didik yang menyanyikan lagu ciptaan sendiri. Kalapas memberikan apresiasi tinggi dan mendorong warga binaan untuk terus mengembangkan kreativitas mereka.

Baca Juga :  Curi Lembu Masyarakat, Pria Asal Langkat Di Tangkap Polres Tebingtinggi

Program Kesetaraan ini bukan hanya memberikan pendidikan formal, tetapi juga membuka pintu kesempatan bagi setiap warga binaan untuk meraih masa depan yang lebih baik.

Dengan jadwal tetap setiap Jumat, program ini diharapkan dapat terus berlanjut dan berkembang, memberikan kesempatan lebih banyak bagi mereka yang ingin belajar.

Melihat ke depan, tahun ajaran 2024-2025 sudah menanti, dengan harapan dan pendaftaran yang masih dibuka samapai dengan awal November ini.

Di balik jeruji, mimpi-mimpi ini tetap bersemi, menanti saatnya untuk terbang tinggi.(red)

Berita Terkait

*Kodim 0209/LB Laksanakan Pendampingan Pembongkaran Logistik Kitab Suci Al-Qur’an dari Badan Wakaf Sumatera Utara*
Yonif 126/KC Adakan Tradisi Korps Raport Untuk Sambut Prajurit Baru Sebagai Dukungan Personel Satuan Tugas
Sat Narkoba Polres Simalungun Tangkap Pengedar Narkoba di Perkebunan Karet
Polres Simalungun Tingkatkan Patroli Blue Light Untuk Jaga Keamanan Malam Hari
Denpom I/5 Rutin Gelar Patroli Pengamanan Begal di Kota Medan
Transformasi Pemasyarakatan Maju, Lapas Cilegon Tegaskan Komitmennya Sesuai Arahan Dirjen
Polres Simalungun Bantu Evakuasi Mayat Korban Hanyut di Sungai Bah Bolon, Ditemukan Setelah Lima Hari Pencarian
Chairum Lubis, SH: Jumat Barokah Membawa Berkah bagi Kita Semua

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:26 WIB

Bambu Tumbang Tutup Jalan di Desa Torong, Polsek Simpang Empat Cepat Tanggapi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:17 WIB

Satnarkoba Ungkap Kasus Narkotika di Kandibata Kabanjahe, Tangkap Ableh Dengan 9.2 g Sabu l

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:53 WIB

Polres Tanah Karo Gerak Cepat Atasi Pohon Tumbang di Jalan Berastagi-Medan

Sabtu, 11 Januari 2025 - 05:32 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah Lakukan Cooling System Jelang Pelantikan Pilkada 2024

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:28 WIB

Polsek Tigabinanga Perkuat Kamtibmas dan Ketahanan Pangan di Desa Pergendangen

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:22 WIB

Kapolsek Berastagi Bersama Bhabinkamtibmas Desa Sempajaya Hadiri MusrenbangDes RKPDES 2025

Jumat, 10 Januari 2025 - 15:01 WIB

Polsek Juhar Galakkan Program Ketahanan Pangan dengan Pemanfaatan Lahan Pekarangan

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:18 WIB

Bhabinkamtibmas Bripka Salmon Sembiring Ajak Siswa SD Pertumbungen Rajin Belajar

Berita Terbaru