Ketua Fraksi Rabbani: PJ Walikota Subulussalam Harus Transparan Tentang Angka Devisit Keuangan Kota Subulussalam

SALMAN

- Redaksi

Rabu, 8 Januari 2025 - 17:02 WIB

40403 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Fraksi Rabbani : PJ W

Subulussalam Detik Nasional com. 8/01/2025
Terkuak nya isu tentang keterlambatan pembahasan APBK Kota Subulussalam. TA 2025 ,Ketua Fraksi Rabbani Ratmala Dewi Hasugian , bersama Sekretaris Fraksi RM Adhie Putra SE. menyampaikan , Bahwa kami dari Fraksi Rabbani telah menyurati Pimpinan DPRK Subulussalam untuk segera menyurati Pj Walikota Subulussalam bersama TAPK

1. Agar Pj Walikota Subulussalam Azhari S.Ag M.Si, bersama TAPK menyampaikan secara resmi daftar rincian hutang dan jumlah kegiatan TA 2023 dan TA 2024 yang belum dibayar oleh Walikota Subulussalam periode 2019-2024 saat itu sampai dengan masa jabatan Pj Walikota;

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. Menyampaikan secara resmi berapa sebenarnya angka defisit dan hutang saat ini;

3. Pembahasan KUA PPAS TA 2025 tidak dengan Banggar DPRK thn 2025 (padahal di Kab Aceh Singkil, KUA PPAS TA 2025 dibahas oleh Banggar DPRK 2025).

Yang menjadi pertanyaan kenapa sampai saat ini Pj Walikota Subulussalam Azhari S.Ag M.Si, bersama TAPK sepertinya sangat enggan dan tidak mau menyampaikan DAFTAR RINCIAN HUTANG KEGIATAN TA 2023 dan TA 2024 YANG BELUM DIBAYARKAN oleh WALIKOTA saat itu kepada DPRK Subulussalam

Baca Juga :  Masyarakat Danau Tras Menolak Aturan Pemilihan BPK yang Dibuat Oleh Penitia Dinilai Menyalahi Perwal

Kenapa juga KUA PPAS TA 2025 tidak dibahas dengan Banggar DPRK Subulussalam ?
ada apa sebenarnya dengan Pj Walikota dan TAPK ?

Kami sebagai DPRK khususnya Fraksi Rabbani sangat membantah jika dikatakan , kami enggan membahas APBK 2025, dan yang sebenar nya kami sudah melayangkan surat fraksi tersebut kepada pimpinan pada tanggal 02 Januari 2025.

Juga perlu kami sampaikan kami sebagai anggota DPRK khusus nya fraksi Rabbani sangat siap membahas APBK TA 2025 apabila Pj Walikota Subulussalam dan TAPK punya niat yg baik dalam hal transparansi anggaran dan kehati – hatian serta mematuhi prinsip – prinsip utama penyusunan APBD.

Terkait Situasi Keuangan Daerah saat ini merupakan cerminan betapa ugal ugalannya pemerintah yang lalu dalam penyusunan APBK.

Baca Juga :  Pemuda Mitra Kamtibmas: Jangan Ada Anarkis Masyarakat Subulussalam Saat Unjuk Rasa, Aparat Diminta Tangkap Apabila Anarkis dan Berbau Sara

Kami sebagai anggota DPRK khususnya Fraksi Rabbani siap untuk tidak populer asal APBK TA 2025 ini betul betul memihak kepada kepentingan masyarakat Kota Subulussalam.

Perlu juga kita menilisik kebelakang Selama ini APBK Subulussalam selalu tepat waktu ditetapkan walaupun selalu tergesa gesa, tetapi selalu juga:

1. Honor perangkat desa sebahagian besar tidak terbayar;
2. Honor Dokter Spesialis, Nakes dan guru sebahagian besar tidak terbayar;
3. Dana Desa ADK tidak terealisasi;
4. Proyek tidak terbayar;
5. Pelayanan dasar mandek;
6. Dana rutin dinas memprihatinkan;
7. Pelayanan pemerintah lainnya terseok.

lantas apa gunanya APBK dibahas tepat waktu kalau hanya membawa sengsara bagi masyarakat??

Sekiranya posisi kami saat ini dapat dipahami sebagai upaya untuk mengurat benang kusut defisit dan hutang yg sangat tinggi saat ini tegas Ratmala kepada media ini

52132N


Berita Terkait

Minta”Pj Gubernur Aceh,Menolak Pengusulan Perwal APBK TA 2025
Ratmala Dewi Hasugian Ketua Fraksi Rabbani Meminta PJ Walikota Untuk Transparan Menyampaikan Rincian Hutang Dan Jumlah Kegiatan TA 2023 TA 2024
Sejumlah OKP,LSM,Penggiat Anti Korupsi Dan UMKM Kota Subulussalam Meminta Hentikan Pengutipan Parkir Kendaraan
Konsolidasi danTOT Saksi Menuju Kemengan Bustami- Fadhil di periode 2025-2030
Pemuda Mitra Kamtibmas: Jangan Ada Anarkis Masyarakat Subulussalam Saat Unjuk Rasa, Aparat Diminta Tangkap Apabila Anarkis dan Berbau Sara
Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal
Entrepreneur Expo 2024 resmi di tutup oleh sekda Subulussalam
Malam Kedua Pergelaran Entrepreneur Expo 2024 di Kota Subulussalam Dipadati Ribuan Pengunjung

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:41 WIB

Tim Biro Rena Polda Sumut, Berkunjung Ke Polres Pakpak Bharat

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:34 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Pererat Sinergi Melalui DDS ke Kantor Kelurahan

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:13 WIB

Kodam I/BB Gelar Kegiatan Makan Sehat Bergizi untuk Anak-Anak Sekolah di Medan

Kamis, 6 Februari 2025 - 01:30 WIB

Polres Simalungun Gelar Tes Urine Mendadak, 76 Personel Dinyatakan Bersih dari Narkoba

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polres Sibolga, Gelar Penyuluhan Tentang Bullying

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:55 WIB

Polres Pakpak Bharat, Sambut Kedatangan 10 Personil Bintara Remaja dari Polda Sumut.

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:44 WIB

Tingkatkan Kualitas Gizi Anak, Kodam I/BB Berikan Makanan Sehat untuk 250 Siswa SD di Medan Sunggal

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:21 WIB

Melalui Kartika Gathering, Kasad Perkuat Silaturahmi TNI AD dan Insan Media

Berita Terbaru