Berita REGIONAL

REGIONAL

Tanpa Kenal Lelah, Seluruh Personel TMMD dan Warga Kavling Seraya Lakukan Pengerjaan Fisik Hingga Larut Malam

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 10:53 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 10:53 WIB

  Batam, Nasionaldetik.com – Puluhan personel yang berpartisipasi di kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-116 Tahun 2023 di Kavling Seraya Sambau terus menggesa…

REGIONAL

Masyarakat Antusias Kepasar Pagi Suka Negri Desa Pekon Ampai

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 02:36 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 02:36 WIB

  Tanggamus Lampung, Nasionaldetik.com – masyarakat sangat antusias kepasar suka negri sekalipun hanya buka setiap hari Minggu ,namun pasar ini tidak pernah sepi ,suka…

REGIONAL

Ringan Tangan, Satgas TMMD Reguler Ke-116 Bantu Warga Perbaiki Sepeda Onthel

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 00:49 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 00:49 WIB

  Barito Selatan Kalteng, Nasionaldetik.com – Tak hanya punya naluri tempur. Prajurit Satgas TMMD Reguler Ke-116 Kodim 1012/Buntok punya nurani yang tulus. Membantu orang…

REGIONAL

Turut Hadiri Gawia Sowa Jagoi, Satgas Yonarmed 16/TK Bantu Pengamanan Jalannya Acara

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 00:41 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 00:41 WIB

  Jagoi Babang, Kalbar, Nasionaldetik.com – Gawia Sowa merupakan acara mensyukuri hasil panen yang sudah diberikan Yang Maha Kuasa di dalam tradisi dayak sekitaran…

REGIONAL

Tingkatkan Koordinasi Pengamanan, Kodam I/BB dan Kanwil DJBC Khusus Kepri Perkuat Perjanjian Kerja Sama

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 00:34 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 00:34 WIB

  Karimun Batam, Nasionaldetik.com  – Kodam I Bukit Barisan bersama Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai (Kanwil DJBC) Khusus Kepri sepakat untuk memperkuat perjanjian…

REGIONAL

Tingkatkan Koordinasi Pengamanan, Kodam I/BB dan Kanwil DJBC Khusus Kepri Perkuat Perjanjian Kerja Sama Karimun – Kodam I Bukit Barisan bersama Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai (Kanwil DJBC) Khusus Kepri sepakat untuk memperkuat perjanjian kerja sama (PKS) yang telah dibuat selama ini.(3/6/2023) Untuk itu, Pangdam I/BB, Mayjen TNI A Daniel Chardin, SE, MSi, secara langsung mengunjungi Kanwil DJBC Khusus Kepri di Jln Ahmad Yani Tj Balai Karimun, Kecamatan Karimun, Kepri, Jumat kemarin (2/6/2023). Kehadiran Pangdam I/BB bersama Danrem 033/Wira Pratama, Brigjen TNI Yudi Yulistyanto serta para PJU Kodam I/BB, para PJU Korem 033/WP maupun Dandim 0317/TBK, disambut secara hangat oleh Kepala Kanwil DJBC Khusus Kepri, Priyono Triatmojo didampingi pejabat utama lainnya. Pangdam mengaku kehadirannya bersama rombongan, selain silaturahmi, juga untuk memperkuat PKS antara Kanwil DJBC Khusus Kepri dengan TNI AD cq Kodam I/BB. “Perjanjian Kerja Sama (PKS) yang telah ada selama ini, perlu untuk diperkuat terutama terkait pendampingan TNI AD pada pelaksanaan tugas dan fungsi di bidang Kepabeanan dan Cukai,” ucap Pangdam. Dengan langkah strategis ini, Pangdam berharap dapat meningkatkan pengamanan atas penerimaan negara dan mempermudah koordinasi di lapangan antara DJBC dan TNI AD, khususnya Kodam I/BB melalui Korem 033/WP dengan Kanwil DJBC Khusus Kepri. Usai pertemuan, Pangdam I/BB bersama Kakanwil DJBC Khusus Kepri dan rombongan menyempatkan untuk mengunjungi menara suar di Pulau Takong Kecil. Di pulau terluar yang berbatasan dengan Singapura itu, Pangdam menyempatkan untuk berdialog dengan petugas penjaga suar, sekaligus menyerahkan bantuan. (Pendam I/BB/Ace Darma)

REGIONAL | Minggu, 4 Juni 2023 - 00:02 WIB

Minggu, 4 Juni 2023 - 00:02 WIB

  Karimun Batam, Nasionaldetik.com – Kodam I Bukit Barisan bersama Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai (Kanwil DJBC) Khusus Kepri sepakat untuk memperkuat perjanjian…

REGIONAL

Satgas Yonif 143/TWEJ Bersama Tim PUPR Teliti Sumber Air Bersih Untuk Warga Papua

REGIONAL | Sabtu, 3 Juni 2023 - 09:50 WIB

Sabtu, 3 Juni 2023 - 09:50 WIB

  Keerom Papua, Nasionaldetik.com – Untuk membantu masyarakat pedalaman Papua dalam hal memenuhi kebutuhan sumber air bersih, Satgas Yonif 143/TWEJ bersama tim dari PUPR…

REGIONAL

Warga Kavling Seraya Menerima Penyuluhan KB Kes dan Stunting

REGIONAL | Sabtu, 3 Juni 2023 - 07:42 WIB

Sabtu, 3 Juni 2023 - 07:42 WIB

  Batam, Nasionaldetik.com – Puluhan Warga Kavling Seraya, Kelurahan Sambau, Kecamatan Nongsa, Kota Batam kembali menerima penyuluhan KB KES dan Stunting dari kegiatan Non…

REGIONAL

Usir Kejenuhan, Satgas TMMD Reg Ke-116, Kodim 1203/Ktp Bantu Warga Menumbuk Kopi.

REGIONAL | Jumat, 2 Juni 2023 - 12:09 WIB

Jumat, 2 Juni 2023 - 12:09 WIB

  Ketapang KalBar, Nasionaldetik.com – Salah satu cara Satgas TMMD Reg Ke-116, Kodim 1203/Ktp mengusir kejenuhan adalah dengan membantu warga menumbuk kopi di Desa…

REGIONAL

Wujud Peduli Warga, Babinsa Gotong Royong Bersama Evakuasi Rumah Roboh

REGIONAL | Jumat, 2 Juni 2023 - 11:53 WIB

Jumat, 2 Juni 2023 - 11:53 WIB

  Boyolali. Nasionaldetik.com – Tiga ( 3 ) Babinsa Koramil 12/Simo Kodim 0724/Boyolali yang dipimpin Serka Marwoto bersama Babinkamtibmas setempat gotong-royong kerja bakti bersama…