Kunjungan Kerja Dirjenpas Irjen Pol Mashudi Ke Lapas Kelas IIA Pancur Batu

Redaksi Medan

- Redaksi

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:02 WIB

4026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PANCURBATU

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Irjen. Pol. Drs. Mashudi, S.I.K., S.H., M.Hum, bersama anggota DPR RI Komisi 13,Tengku Ibrahim dan Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas Sumut, Yudi Suseno, melakukan kunjungan kerja di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pancur Batu,Kamis(13/03).

Dalam kunjungan kerja ini, Dirjenpas memantau langsung pelaksanaan pengelolaan dan distribusi Makanan Sahur bagi warga binaan. Dan mengapresiasi penyajian makanan yang sesuai menu dalam kontrak pemasukkan Bahan Makanan ke Lapas Pancur Batu hari itu.

Usai meninjau dapur, Dirjenpas melanjutkan Kunjungan ke blok hunian Lapas Pancur Batu serta sempat meninjau sarana Wartelsuspas yang telah sesuai arahan dan edaran Beliau.

Warung Telekomunikasi Khusus Pemasyarakatan (Wartelsuspas) merupakan fasilitas telepon yang memadai serta dapat merekam setiap pembicaraan warga binaan apabila dibutuhkan .

Dalam arahannya, Dirjenpas mengapresiasi positif peningkatan pelayanan bagi warga binaan dengan mengadirkan Wartelsuspas, Dapur Sehat dan juga kebersihan area blok hunian warga binaan serta lingkungan kantor yang bersih dan terawat.

Baca Juga :  Tim Gabungan Berhasil Padamkan Kebakaran Hutan di Gunung Anjasmoro Wonosalam

“Saya mengapresiasi lapas pancur batu dalam hal menjaga kebersihan blok hunian, lingkungan Kantor dan Wartelsuspasnya yang sangat bagus yang telah sesuai dengan arahan dan edaran, pertahankan fasilitas dan pelayanan publik, Good Job,” pesannya.

Sementara itu, Kalapas Pancur Batu,Tribowo menyampaikan terimakasih atas kunjungan kerja bapak Dirjenpas beserta rombongan yang telah menyempatkan diri untuk boleh berkunjung ke Lapas Pancur Batu.

“ini merupakan semangat bagi segenap jajaran untuk dapat terus melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab”,tutup Kalapas.(AVID/rel)

Berita Terkait

Unik Ruangan Kepala Desa Bungur di Sulap Jadi Tempat Wisata
Kunjungan Kerja Dirjenpas Mashudi Ke Lapas Perempuan Kelas IIA Medan
Kembali ke Masyarakat, Warga Binaan Kasus Teroris Bebas Dari Lapas Perempuan Medan
Lapas Narkotika Langkat Gelar Pelatihan Meubelair, Bekali WBP dengan Keterampilan Produktif
Lapas Narkotika Langkat dan Yayasan Budi Pekerti Jalin Kerja Sama Pembinaan Moral Warga Binaan
Polres Batang Gelar Bakti Sosial Ramadan untuk Warga Kurang Mampu
Audiensi Kapolda Sumut dan Rektor UHN: Bahas Pengamanan dan Kerja Sama Pendidikan Medan – Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto, S.I.K., M.H., menggelar audiensi dengan Rektor Universitas HKBP Nomensen, Dr. Richard AM Napitupulu, ST., MT., di Kantor Rektor Universitas HKBP Nomensen, Jl. Perintis Kemerdekaan, Medan pada Rabu pagi (12/3/2025). Dalam audiensi tersebut, turut hadir sejumlah pejabat penting dari Polda Sumut, dan pejabat utama Polrestabes Medan. Pihak kampus diwakili oleh Sekretaris Yayasan Pdt. Dr. Enig Sonata Aritonang serta para Wakil Rektor Universitas HKBP Nomensen. Dalam pertemuan tersebut, Rektor Universitas HKBP Nomensen, Dr. Richard AM Napitupulu, mengungkapkan harapannya untuk memperkuat koordinasi dengan pihak kepolisian. Ia juga menyampaikan bahwa kampusnya akan menggelar Festival Nomensen yang berlangsung hingga Sabtu mendatang atas arahan Ketua Yayasan Efendi Simbolon. “Festival ini bertujuan untuk mempopulerkan Universitas HKBP Nomensen. Selain itu, kami juga berharap adanya dukungan dari kepolisian terkait keamanan kampus, khususnya di malam hari karena masih banyak mahasiswa yang beraktivitas meskipun proses belajar mengajar resmi berakhir pada pukul 18.00 WIB. Kami juga mendukung penuh penegakan hukum di lingkungan kampus agar mahasiswa semakin sadar akan pentingnya ketaatan hukum,” ujar Dr. Richard. Merespons hal tersebut, Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto menyatakan kesiapan pihaknya dalam mendukung pengamanan kegiatan kampus. “Kami akan menempatkan personel kepolisian untuk mengamankan pelaksanaan Festival Nomensen. Silakan koordinasikan dengan Kapolrestabes Medan untuk pengamanan di lingkungan kampus,” tegasnya. Lebih lanjut, Kapolda Sumut juga menekankan pentingnya kerja sama antara kepolisian dan pihak kampus, khususnya bagi anggota kepolisian yang sedang menempuh pendidikan di Universitas HKBP Nomensen. Usai pertemuan, acara diakhiri dengan penyerahan cinderamata dari Kapolda Sumut kepada Sekretaris Yayasan Universitas HKBP Nomensen, Pdt. Dr. Enig Sonata Aritonang. Penyerahan tersebut dibalas dengan pemberian cinderamata dari pihak kampus kepada Kapolda Sumut. Momen ini kemudian diabadikan melalui sesi foto bersama di depan Patung Nomensen.
Mudik Aman!!! Keluarga Nyaman: Kesiapan Polda Sumut Hadapi Operasi Ketupat Toba 2025

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:32 WIB

Kahiyang Ayu Lantik Ny. Roswitha Antonius Ginting Jadi Ketua TP PKK, Ketua Tim Pembina Posyandu, Dan Ketua Dekranasda Kabupaten Karo

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:20 WIB

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pengedar Sabu di Tigapanah

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:05 WIB

Bupati Karo Hadiri Rapat Koordinasi Strategi Percepatan Penyaluran Transfer ke Desa Tahap 1 dan BLT Desa Triwulan 1

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:14 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Simpang Empat Melaksanakan Giat Patroli Sore/ Ngabuburit Menjelang Nerbuka Puasa di Wilkum Polsek Simpang Empat.

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:49 WIB

Ciptakan Keamanan Ramadhan, Sat Samapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli di Masjid

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:04 WIB

Bupati Karo Gelar Ramah Tamah dan Berbuka Puasa Bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Karo

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:52 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolres Tanah Karo Berikan Kejutan Ulang Tahun Kepada Danyonif 125/SMB

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:43 WIB

Bupati Karo Ikuti Webinar Rilis dan Sosialisasi IDSD Tahun 2024

Berita Terbaru

DAERAH

Gerakan Pangan Murah Bantu Daya Beli Masyarakat

Kamis, 13 Mar 2025 - 10:52 WIB