Guna Mengetahui Kondisi Wilayah, Babinsa Koramil 05/ Pining Komsos dengan Warga Binaan

Nasional Detik.com

- Redaksi

Selasa, 18 Juni 2024 - 08:31 WIB

40104 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Melalui Komunikasi Sosial (Komsos) merupakan cara Sersan Dua Ali Sabandi untuk mengetahui tentang kondisi sosial masyarakatnya, sekaligus untuk mendapatkan data dan fakta sebagai penunjang tugas kewilayahan.
Hal tersebut yang dilakukan Babinsa Koramil 05/ Pining Kodim 0113/ Gayo Lues (18/06/2024).

Silaturahmi dengan Perangkat Desa Pintu Rime Kec. Pining Kab. Galus kali ini sekaligus melaksanakan Komsos pendataan jumlah penduduk yang baru sebagai kelengkapan data penduduk yang ada di wilayah binaan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kata Abu Mukmin, Menang dan Kalah Pilkades Porang Soal Biasa, Namun Persaudaraan Diatas Segalanya

Menurutnya, kegiatan ini merupakan rutinitas aparat kewilayahan, guna meningkatkan harmonisasi hubungan antara aparat teritorial yakni sebagai Babinsa terhadap Aparat Desa binaannya, agar terjalin hubungan yang baik dengan cara pendekatan Komsos.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan, sebagai Babinsa pihaknya juga mengajak dan mengimbau aparat Desa turut serta bekerja sama dalam pelaksanaan tugas Babinsa di Desa.

Baca Juga :  Dansatgas Tinjau Progres TMMD ke-120 Kodim 0113/Gayo Lues

Ditambahkan, dengan aktifnya Babinsa melaksanakan Komsos, akan semakin mempererat hubungan kemanunggalan TNI bersama rakyat, secara tak langsung Babinsa dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan dan wujud nyata pelaksanaan Tugas, Pokok dan Fungsi (Tupoksi) Babinsa,” pungkasnya. (RED)

Berita Terkait

Jalan Kabupaten Antar Kecamatan Dan Pedasaan di Gayo Lues Luput Dari Perhatian
Isu Mutasi Merebak di Gayo Lues, Teori Konspirasi Marak
Melalui Komsos Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan
Bentuk Keakraban Dengan Warga,Babinsa Koramil 09/Putri Betung Melaksanakan Komsos Dengan Warga Desa Binaan
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:21 WIB

Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe

Kamis, 17 April 2025 - 12:11 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 10:02 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan

Kamis, 17 April 2025 - 09:57 WIB

Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global

Kamis, 17 April 2025 - 09:36 WIB

Kapolres Tanah Karo Bersama Forkopimda, Panen Jagung di Lahan Ketahanan Pangan Polres Tanah Karo

Rabu, 16 April 2025 - 08:36 WIB

SSC Selenggarakan Try Out Test Kemampuan Akademik Akbar Se Kabupaten Karo

Rabu, 16 April 2025 - 07:41 WIB

Sat Binmas Polres Tanah Karo Tingkatkan Pelayanan Publik Lewat Program Sapa Warga di Desa Ketaren

Rabu, 16 April 2025 - 07:32 WIB

Polsek Simpang Empat Bersama Warga Desa Cinta Rakyat Gelar Gotong Royong Bersama, Ciptakan Lingkungan Bersih dan Nyaman

Berita Terbaru