Arisan Keluarga Besar Kepala Desa Kecamatan Pantan Cuaca Mempersatukan dan Mempererat Tali Persaudaraan Sesama Keluarga

Nasional Detik.com

- Redaksi

Kamis, 30 Mei 2024 - 12:21 WIB

40104 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren |  Diadakan arisan keluarga besar kepala desa yang dilaksanakan di pantan cuaca.acara ini merupakan kegiatan rutin antara semua kepala desa yang ada di sekitar kecamatan pantan cuaca Pada Kamis, Tanggal 30/05/2024.

Kegiatan arisan ini disepakati bersama dilakukan secara bergiliran agar setiap kepala desa dapat saling bertatap muka ,bertukar pikiran,saling mencari ide-ide yang dapat dikembangkan untuk kemajuan di desa masing-masing…

Dengan tujuan dari diadakannya arisan ini juga untuk menyatukan persatuan dan kesatuan terutama dalam pembinaan di tengah – tengah masyarakat sekitarnya yang disampaikan oleh Bpk Syamsul Bahri jabatan Kepala Desa Atu Kapur dan sebagai Ketua Aliansi sekecamatan pantan cuaca,Bpk Suardi dr GMR,Bpk Kris dr Asko…

Melalui Ketua Aliansi juga mengundang Wartawan Khusunya Wartawan Detik Satu sebagai mitra kerja sama dalam memberikan dukungan/masukan ,menginfokan berita – berita /program-program tentang setiap Kepala Desa yang ada di Kecamatan Pantan Cuaca…

Baca Juga :  Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Membantu Penjemuran Biji Kopi Petani di Desa Atukapur ,Kec. Pantan Cuaca

Besar harapan dari dilaksanakan arisan ini untuk merintis dan menyatukan visi,misi dalam pembangunan Pemda di Gayo Lues khususnya di pantan cuaca.dan kiranya kelemahan atau kekurangan dari setiap kampung dapat diatasi secara merata…

Program ini agar bisa menjadi contoh di daerah masing – masing karena arisan seperti dapat memberikan efek positif untuk menjalin silahturahmi antara Kepala Desa dan juga memperkuat tali persaudaraan antara Kepala Desa dan Wartawan…

(Satu)

Berita Terkait

Jalan Kabupaten Antar Kecamatan Dan Pedasaan di Gayo Lues Luput Dari Perhatian
Isu Mutasi Merebak di Gayo Lues, Teori Konspirasi Marak
Melalui Komsos Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan
Bentuk Keakraban Dengan Warga,Babinsa Koramil 09/Putri Betung Melaksanakan Komsos Dengan Warga Desa Binaan
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru