Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Gelar Razia Insidentil

Nasional Detik.com

- Redaksi

Senin, 6 Mei 2024 - 16:31 WIB

40169 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Raya, 06 Mei 2024 |  Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar menggelar razia Insidentil rutin guna untuk deteksi dini terhadap gangguan keamanan dan ketertiban dan Menjalankan Amanah Bapak Kadivpas yang dimana persiapan diawali dengan apel para petugas, persiapan apel dipimpin langsung oleh Ka.KPLP, Kasi Kamtib dan staff KPLP, Komandan Jaga, serta petugas jaga yang bertugas. Adapun kamar yg digeledah pada Blok Kartini Kamar 03.

Baca Juga :  Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Kanwil Kemenkumham Sumut Komit Terhadap Fakta Zero Halinar

Kegiatan ini dilaksanakan atas petunjuk dan arahan dari Dirjenpas serta amanat dari Bapak Kalapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar.

Dalam pengarahannya Ka.KPLP memberikan arahan serta amanat untuk para petugas agar melakukan tindakan razia yang humanis serta tetap patuh terhadap SOP, sehingga menciptakan Situasi Hunian yang tetap Kondusif dan tertib.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian kegiatan ini diharapkan guna meminimalisir barang barang terlarang masuk kedalam kamar hunian dan menunjang untuk menciptakan situasi Lapas yang bersih dari gangguan keamandan dan ketertiban agar terciptanya lapas yang aman dan kondusif sebagai bentuk deteksi dini di lapas Narkotika kelas llA Pematangsiantar.

Baca Juga :  Wujudkan Lingkungan Bersih, Lurah Kahean Himbau Dan Beri Contoh LISA

Sebagai bentuk deteksi dini terhadap kamtib, terdapat beberapa barang yang diindikasikan dapat memicu meganggu Keamanan dan Ketertiban yang ditemukan dibakar sebagai bentuk pemusnahan terhadap reaksi deteksi dini terhadap gangguan kamtib.(red)

Berita Terkait

Polres Pematangsiantar Intensifkan Pengaturan di Penggal Jalan Lintasan, Arus Mudik Nataru 2024 Mulai Meningkat
LSM Halilintar RI Minta KaPolri Perintahkan Kapoldasu: Bersihkan Peredaran Sabu Sabu di Pematang Siantar, Diduga Dikomandoi UH, Lolom dan D
Pilkada Pematang Siantar, IPK Bulat Mendukung dan Memilih Wesly Silalahi – Herlina
Terkesan Kebal Hukum MITUN Seorang  Pendeta Umat Hindu Dikota Pematang Siantar , Polisi Tidak Berani Menahan MITUN Karena Berkas Dari Jaksa Penuntut Umum Sudah  Dua Kali  P 19 !!!  Ada Apa  Dengan Dengan Jaksa Penuntut Umum Ini ???
Agak Lain Pendeta Kuil Kota Pematang Siantar ini ??? Pelaku Penganiayaan Masih Berkeliaran Terkesan Kebal Hukum Sampai Hari Ini Belum Ditangkap
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Berikan Pembinaan Keterampilan Bagi WBP
Tidak Ada Petugas Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Berinisial AG Apalagi Terlibat Pungli
Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Narkotika Kelas II Pematang Siantar Gelar Razia Insidentil dan Klarifikasi Berita Tak Bertanggungjawab

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:26 WIB

Sasar Nelayan, Polres Tegal Bersama Bhayangkari Cabang Tegal Bagikan Takjil

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:13 WIB

*Cipta Kondisi Jelang Idul Fitri 2025, Polisi Sita Bahan Baku dan Petasan Siap Edar*

Senin, 10 Maret 2025 - 14:55 WIB

Polres Tegal Bentuk Satgas Quick Response, Ini Tujuannya 

Sabtu, 8 Maret 2025 - 05:02 WIB

Kapolres Tegal Pimpin Langsung Kegiatan Baksos

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:24 WIB

Polres Tegal Bersama Dishub Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Pengguna Jalan

Rabu, 5 Maret 2025 - 13:23 WIB

Polres Tegal Lakukan Pengamanan Shalat Isya dan Tarawih Selama Bulan Ramadhan 

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:10 WIB

Kapolres Tegal Pimpin Langsung Monitoring dan Pengawasan Harga Bahan Pokok di Sejumlah Lokasi Strategis 

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:34 WIB

Di Tuding Telah Melanggar Kerjasama, Pihak RSUD Kardinah Kota Tegal: Itu Tidak Benar!

Berita Terbaru

BREBES

RSUI Mutiara Bunda Siap Melayani 24 Jam

Kamis, 13 Mar 2025 - 15:45 WIB