Santri Ponpes Al Muhsin Kota Metro Utara Lampung, Menolak Paham Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme

Nasional Detik.com

- Redaksi

Jumat, 22 September 2023 - 22:44 WIB

4085 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG | Para Santri yang bernaung dibawah Pondok Pesantren Al Muhsin, Kota Metro Utara, Lampung, Kamis (21/9/2023) pagi melakukan deklarasi menolak Paham Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme.

Kegiatan yang diawali dengan pengajian rutin itu, disertai dengan deklarasi yang sudah lama diwacanakan.

Hal ini dibenarkan oleh ustad Ali Mutadho selaku penceramah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Benar, seluruh santri di Ponpes Al Muhsin Kota Metro Utara, tolak paham Intoleransi, Radikalisme bahkan terorisme, ” ucapnya.

Selain para santri, turut hadir para tamu undangan lainnya guna menyaksikan dan mengikuti kegiatan pengajian serta ceramah dalam penolakan paham dimaksud, sambungnya.

Baca Juga :  Kabupaten Indramayu Raih Adipura Bupati Nina, Tingkatkan Tata Kelola Lingkungan dari Hulu Hingga Hilir

Selaku penceramah dalam kegiatan tersebut, Ali Mutadho mengangkat tema ” Kami Pengurus dan Santri Pondok Pesantren Al Muhsin Kota Metro Lampung Menolak Paham Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme di Lingkungan Pesantren”.

Lalu, selesai kegiatan kajian, di lanjutkan dengan deklarasi dari pengurus dan satri Ponpes Al Muhsin Kota Metro Lampung,

Adapun isi deklarasi adalah yaitu,
“Kami Pengurus dan Santri Pondok Pesantren Al Muhsin Kota Metro Lampung Menolak Paham Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme di Lingkungan Pesantren”.

Baca Juga :  Pilkada Brebes,Puluhan Warga Siap Dukung Asrofi

Kegiatan juga dihadiri oleh
Kapolsek Metro Utara : AKP Adrianus Widanarto, Babinsa mewakili Danramil, Serka Edi S, Sekcam Metro Utara Basuki Rahmad, Seklur Purwosari Farid Rendika, Bhabinkamtibmas Purwosari Aiptu Edi Ariyanto, Kanit Samapta Polsek Metro Utara, Ipda Edi Sabhara,
Penyuluh Agama KUA Metro Utara Wasi’in S.Ag.

Selain itu, juga hadir Ketua LPM (Lembaga Pemberdayaan Masyarakat) Suroso Ketua RW 07, Hartaat, Warga RW 07 dan para santri serta pengurus Pondok Pesantren Al Muhsin. (RED)

Berita Terkait

Diduga Selewengkan Anggaran DD 2024 Warga Atas Nama GRPD Laksanakan Audensi Pemdes Bentar
Team LIBAS Sorot BPN Siak Diduga Halangi Wartawan Saat Meliput
Jelang Nataru, Pj Bupati Brebes Salurkan Program Pangan Bersubsidi
Unggul 33 Suara Calon No Urut Satu Terpilih Jadi Kuwu
Hibah Bukan Cuma-Cuma
Kenaikan Pangkat Bukan Sekedar Prestasi Kerja
Perketat Pengamanan Rekapitulasi, Patroli Skala Besar Polres Brebes Sambangi PPK
Djoko Sampaikan Pesan Prabowo untuk Korpri

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 09:27 WIB

13 Advokat Persadin Disumpah di Pengadilan Tinggi Nusa Tenggara Barat

Kamis, 12 Desember 2024 - 04:42 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Paguyangan Sambangi Kelompok Peternak Ikan

Rabu, 11 Desember 2024 - 23:29 WIB

Penanaman Pohon Sukun Upaya Koramil Karangmalang Mendukung Penghijauan

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:32 WIB

Pj.Bupati Langkat Dorong Digitalisasi Pendidikan, Tapi Dihantui Masalah Internal

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:36 WIB

Bati Bakti TNI Hadiri Pelantikan Pengukuhan Ranting dan Kader PPTI

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:33 WIB

Jelang Nataru, Bati Wanwil Pantau Harga Sembako di Lotte Mart

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:56 WIB

Setelah Antar Barang di Swalayan,Mobil Box Terbakar

Rabu, 11 Desember 2024 - 00:40 WIB

Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?

Berita Terbaru