Polres Tanah Karo Bantu Upaya Pemadaman Kebakaran 4 Rumah (Ruko) di Jalan Kristen Kabanjahe.

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Senin, 28 Agustus 2023 - 15:36 WIB

40117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo – Sumut Nasionaldetik.com

Telah terjadi peristiwa kebakaran 4 (empat) unit rumah toko (ruko) di Jalan Kristen Kec. Kabanjahe Kab. Karo, Senin(28/8/2023) sekira pukul 16.00 WIB.

Menerima informasi tersebut Polres Tanah Karo melalui Sat Samapta langsung menuju ke TKP untuk membantu pemadaman api.

Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, CPHR, melalui Kasat Samapta AKP Enda Tarigan, S.H, mengatakan kebakaran tersebut terjadi di rumah milik BASITA SINURAYA(60), Kedai Kopi, NURMALA BR KACARIBU(60), Rumah Kosong, DUS GINTING(54), Warung Kopi Sinusuka dan JERRY(40), Bengkel Serasi Service.

Dilaporakan kronologis dari keterangan saksi, bahwa Senin(28/8) sore tadi sekira pukul 16.00 WIB, saksi an. VIO TAMPATI yang sedang bekerja sebagai montir di bengkel Serasi Service milik Jerry, melihat kepulan asap di rumah milik Nurmala Kacaribu, api kemudian merembet hingga mengenai bangunan di sekitarnya sehingga mengakibatkan 4 rumah (ruko) terbakar.

Personil Polres Tanah Karo yang tiba di TKP langsung bersama sama pihak Damkar Karo melakukan upaya pemadaman.

“Api berhasil kita padamkan sekira pukul 17.05 WIB, dengan bantuan 5 (lima) unit mobil damkar ditambah dengan Mobil AWC Polres Tanah Karo”, terang Kasat.

Lanjut ia menjelaskan, dalam peristiwa tersebut tidak ada korban jiwa, untuk kerugian materil ditaksir sementara mencapai kisaran miliaran rupiah.

“Untuk penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan. Untuk lebih lanjut akan diundang Labfor Polda Sumut guna melakukan lidik lebih lanjut”, jelas Kasat.

Untuk kepentingan lidik, Polres Tanah Karo terlihat sudah memasang Police Line dan menyita beberapa barang bukti sisa material kebakaran.

( Nur Kennan Tarigan )

Baca Juga :  Jaga Kebersihan Lingkungan Saat Musim Hujan Babinsa Bantu Masyarakat Kerja Bakti

Berita Terkait

Silaturahmi IKAL SMPN II 87 Medan Bukber dan Berbagi Pada Anak Yatim
Polsek Kasokandel dan Bhayakari,bagikan takjil gratis kepada pengguna jalan
Polsek Kasokandel,Gelar patroli untuk jaga Khamtibmas
Polsek Dawuan berserta Bhayangkari,berbagi takjil gratis kepada Masyarakat pengguna jalan
Kebersamaan Penuh Berkah, Keluarga Besar Lapas Perempuan Medan Gelar Buka Puasa Bersama
Bazar Sembako Murah Korem 071/Wijayakusuma, Ringankan Kebutuhan Pokok Masyarakat
SPPG di NTB Keluhkan Keterlambatan Pembayaran MBG dari Bank BRI
Denpom I/5 Medan Perbantukan Satlantas Polrestabes Medan Gelar Razia Penertiban Lalu Lintas, 50 Pengandara Terjarng

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:34 WIB

Draft RUU KUHAP Beredar, Komjak Soroti Upaya Lemahkan Kejaksaan Berantas Korupsi

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:31 WIB

Jaksa Cantik dan Cerdas Ini Adalah Finalis Putri Indonesia 2025 Jakarta-

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:31 WIB

Aksi Mulia Polisi Bantu Ibu-Anak yang Kehabisan Tiket Bus Mudik

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:53 WIB

Askara Nation Sukses Gelar Jisoo Fan Tour di Manila, Bawa Nama Indonesia ke Kancah Global

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:30 WIB

Melawan Lupa: PPWI Punya Andil dalam Memajukan Polri

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:53 WIB

Berkah Ramadhan, Mitra Jalak Pusat 1 Bersama Kodim 0505/Jakarta Timur Bagikan Takjil

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:23 WIB

Presiden Prabowo Beserta  Lembaga ANTARTIKA Mendukung Penuh Pemberantasan dan Penangkapan Para Koruptor di Indonesia

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:20 WIB

Penjemputan Paksa Tanpa Prosedur Hukum yang Dilakukan Penyidik Polres Metro Jakarta Selatan Jadi Kontroversial

Berita Terbaru