Polres Tanah Karo Bantu Upaya Pemadaman Kebakaran 4 Rumah (Ruko) di Jalan Kristen Kabanjahe.

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Senin, 28 Agustus 2023 - 15:36 WIB

40133 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo – Sumut Nasionaldetik.com

Telah terjadi peristiwa kebakaran 4 (empat) unit rumah toko (ruko) di Jalan Kristen Kec. Kabanjahe Kab. Karo, Senin(28/8/2023) sekira pukul 16.00 WIB.

Menerima informasi tersebut Polres Tanah Karo melalui Sat Samapta langsung menuju ke TKP untuk membantu pemadaman api.

Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, CPHR, melalui Kasat Samapta AKP Enda Tarigan, S.H, mengatakan kebakaran tersebut terjadi di rumah milik BASITA SINURAYA(60), Kedai Kopi, NURMALA BR KACARIBU(60), Rumah Kosong, DUS GINTING(54), Warung Kopi Sinusuka dan JERRY(40), Bengkel Serasi Service.

Dilaporakan kronologis dari keterangan saksi, bahwa Senin(28/8) sore tadi sekira pukul 16.00 WIB, saksi an. VIO TAMPATI yang sedang bekerja sebagai montir di bengkel Serasi Service milik Jerry, melihat kepulan asap di rumah milik Nurmala Kacaribu, api kemudian merembet hingga mengenai bangunan di sekitarnya sehingga mengakibatkan 4 rumah (ruko) terbakar.

Personil Polres Tanah Karo yang tiba di TKP langsung bersama sama pihak Damkar Karo melakukan upaya pemadaman.

“Api berhasil kita padamkan sekira pukul 17.05 WIB, dengan bantuan 5 (lima) unit mobil damkar ditambah dengan Mobil AWC Polres Tanah Karo”, terang Kasat.

Lanjut ia menjelaskan, dalam peristiwa tersebut tidak ada korban jiwa, untuk kerugian materil ditaksir sementara mencapai kisaran miliaran rupiah.

“Untuk penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan. Untuk lebih lanjut akan diundang Labfor Polda Sumut guna melakukan lidik lebih lanjut”, jelas Kasat.

Untuk kepentingan lidik, Polres Tanah Karo terlihat sudah memasang Police Line dan menyita beberapa barang bukti sisa material kebakaran.

( Nur Kennan Tarigan )

Baca Juga :  Polres Nganjuk Gelar Nobar Piala Asia U-23, Upaya Menjaga Persatuan dan Keharmonisan Seluruh Elemen Masyarakat

Berita Terkait

Danrem 031/WB Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Lancang Kuning Tahun 2025
Hadiri Apel Gelar Pasukan Katupat 2025, Ini Pesan Kasdim 0801/ Pacitan
DPRD Salatiga Desak Penutupan Tambang Galian C di JLS
PD II GM FKPPI Sumut Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silatirahmi dan Kebersamaan
Persit KCK Cabang XV Dim Pacitan Adakan Penyuluhan Hukum
Panen Raya Padi, Lapas Narkotika Langkat Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional
Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 tingkat Kota Sukabumi(Kamis,20/03/2025).
Perkenalkan Tagline “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”, Kapolres Nganjuk Silaturahmi Kamtibmas di Sawahan

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:45 WIB

Polres Tanah Karo polsek Barusjahe Dukung Program Ketahanan Pangan, Ubah Lahan Tidur Jadi Ladang Produktif

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:56 WIB

Bupati Karo Terima Audiensi Komisi Nasional Disabilitas

Rabu, 19 Maret 2025 - 05:45 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Latpraops Ketupat Toba 2025, Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik Lebaran

Selasa, 18 Maret 2025 - 03:38 WIB

Senin, 17 Maret 2025 - 14:43 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Rapat Koordinasi Operasi Ketupat Toba 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:34 WIB

DPD PMS Kabupaten Karo Berbagi Takjil di Bulan Penuh Berkah

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:11 WIB

DPD AMPI PROVINSI SUMATERA UTARA HADIRI PENYERAHAN SK PLT RAYON AMPI Se KABUPATEN KARO

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:39 WIB

Jalan Lingkar Kacaribu Nyaris Putus Akibat Longsor, Penguna Jalan Was Was Melintas

Berita Terbaru

REGIONAL

DPRD Salatiga Desak Penutupan Tambang Galian C di JLS

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:28 WIB

HUKUM & KRIMINAL

Antisipasi Gangguan Kamtib, Rutan Rengat Gelar Razia Mendadak

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:25 WIB