Apel Farawell and Wellcome parade dipimpin oleh AKBP Efrianza SIK bersama Kapolres Gayo Lues yang baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. 

Nasional Detik.com

- Redaksi

Selasa, 18 Juli 2023 - 15:03 WIB

4093 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Setelah kegiatan penyambutan Kapolres baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya dilaksanakan oleh Jajaran Polres Gayo Lues, AKBP Efrianza SIK bersama Kapolres Gayo Lues yang baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. laksanakan Apel Farawell and Wellcome Parade dilapangan Apel Mapolres Gayo Lues, Senin (17/07/2023). Pukul 08.00 Wib.

Apel Farawell and Wellcome Parade ini dilaksanakan dalam rangka menyambut Kapolres Gayo Lues yang baru dan melepas keberangkatan Kapolres pejabat Lama sekaligus memberikan arahan kepada seluruh personel, Apel langsung dipimpin oleh AKBP Efrianza SIK bersama Kapolres Gayo Lues yang baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., Adapun yang ikut serta Dalam Kegiatan ini yaitu para PJU, Perwira Staf, Para Kapolsek jajaran, Pers Kompi 4 Yon C Pelopor, seluruh Personel Polres Gayo Lues dan Bhayangkari Cabang Gayo Lues.

Baca Juga :  Camat Blangpegayon Gelar Rapat Persiapan MTQ 2024

AKBP Efrianza SIK pertama mengambil Apel tersebut dan mengatakan “selamat dan sukses atas jabatan baru kepada Kapolres Gayo Lues yang baru, semoga dibawah kepemimpinan Kapolres yang baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., Kedepannya program dan kegiatan yang dilaksanakan bisa lebih baik lagi, Karena itu, saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu saya dalam menjalankan organisasi Kepolisian Polres Gayo Lues ini, Ujar Efrianza.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

saya berharap agar rekan rekan personel Polres Gayo Lues agar senantiasa membantu bapak Kapolres yang baru sebagaimana selama ini personel sudah bagus bekerja untuk saya,” ujar Efrianza.

“saya dan keluarga  mohon maaf jika ada kesalahan selama saya bertugas di Polres Gayo Lues,  dan kami mohon pamit bertugas ditempat yang baru”. Ujar Efrianza.

Baca Juga :  Kepala Desa Porang terpilih Sambangi Rivalnya Di Kediamannya

AKBP Efrianza SIK dipindahtugaskan ditempat tugas yang baru, naik jabatan  sebagai Kepala Kasubbagevadasi Bagbimdik Sespimti Sespim Lemdiklat Polri. Keputusan tersebut tertuang dalam surat telegram (ST) Kapolri dengan klasifikasi biasa dengan nomor: ST/1396/VI/KEP/2023 tanggal 24 Juni 2023 yang ditandatangani oleh Asisten Sumber daya Kapolri, Inspektur Jenderal (Irjen) Dedi Prasetyo.

Sementara itu, Kapolres Gayo Lues yang baru AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. yang Jabatan sebelumnya sebagai Kapolres Nagan Raya, menyampaikan kesiapannya untuk melanjutkan program kegiatan yang telah dilakukan Kapolres sebelumnya AKBP Efrianza SIK. “Banyak program yang sudah berjalan, saya akan melanjutkannya semoga bisa lebih baik lagi,” Tutup Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K (Abdiansyah)

Berita Terkait

Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu
Meriahkan HUT Persit KCK Ke-79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0113 Gelar Bakti Sosial Donor Darah
Ratusan Masyarakat Desa Kong Bur Hadiri Acara Israq Mikrad SAW
Bupati Terpilih Bertemu Dengan Kadis PUPR Aceh Bahas Isu Penting Infrastruktur di Gayo Lues
Menjelang Datangnya Bulan Suci Ramadhan ” Masyarkat Kong Gelar Gotong Royong di Masjid AL-Zam-Zam 
Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:09 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Rutan Kelas I Medan Kembali Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:43 WIB

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Berita Terbaru