Dalam Rangka Menyambut HUT RI Ke-78 Muspika Juhar Gelar Pertandingan Sepak Bola Memperebutkan Piala Bergilir Camat

Nasional Detik.com

- Redaksi

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 16:33 WIB

40631 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo, Sumut Nasionaldetik com |  Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI Ke – 78 Muspika Juhar gelar pertandingan sepak bola yang diikuti oleh Club FC Pandajaya VC – FC Nakasima yang mana selama ini sudah memasuki babak delapan besar. Pertandingan sepak bola ini memperebutkan Piala Bergilir, ” Camat Juhar” yang diadakan di Lapangan Bola Juhar Printe tepatnya dibelakang Kantor Koramil Kecamatan Juhar, Kabupaten Karo, Sumut, Sabtu ( 12/08/2023)

Pertandingan dimulai pada pukul 14:30.Wib yang dibuka oleh Koramil Juhar yang diwakili oleh Peltu.Darianto bersama Sekrertaris Panitia Hitler Tarigan, Sekeertaris Dodi Tarigan sebagai penyelenggara pertandingan beserta Muspika Kecamatan Juhar lainnya.

Berdasarkan pantauan Tim Media, pertandingan sepak bola berlangsung sukses dan aman terkendali berkat adanya pengamanan dari personel Polsek Juhar.

Pada kesempatan itu Peltu. Darianto mengatakan, kegiatan yang kita laksanakan hari ini kegiatan pertandingan sepak bola antara FC Pandajaya VC – FC Nakasima, ini sudah masuk nominasi delapan besar memperebutkan piala bergilir yang selalu diadakan setiap tahun dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia.

Harapan kami juga sebagai pihak dari keamanan baik dari TNI- Polri semoga para pemain sportif dan terlebih-lebih sporter dari kubu kedua belah pihak, imbuh Peltu. Darianto.

Masih ditempat yang sama Sekretaris Panitia Hiler Tarigan menambahkan, kegiatan yang kita adakan ini, dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke – 78, beberapa kegiatan yang kita laksanakan salah satunya pertandingan sepak bola yang di buka dari tanggal 05 – 17/08/2023, dan ini sudah masuk delapan besar, tutur Hitler Tarigan.

Baca Juga :  Kapolres Tanah Karo, Pimpin Kegiatan Refleksi Akhir Tahun 2023 dan Outlook Tahun 2024

Pertandingan sepak bola kali ini antara FC Pandajaya VC -Fc Nakasima dipimpin oleh tiga wasit, Wasit 1 Bang Fajar Ginting : wasit lapangan, Wasit 2 Bang Anto Daulay : penjaga garis, wasit 3 Bang Rusdi : penjaga garis. Yang mana pertandingan kedua kubu sepak bola ini berjalan dengan damai dan penuh canda tawa dan sorakan dari para pendukung kedua belah pihak dan penonton menambah kemeriahan pertandingan.

Masyarakat kecamatan Juhar sangat antusias menonton pertandingan sepak bola yang di adakan di lapangan bola Juhar Printe, jelas Htiler Tarigan

Dan diakhir pertandingan adapun yang masuk sebagai pemenang yakni, FC Pandanjaya Kutambelin -Mbetong
dengan skor 3 Gol, pencetak Gol 1 : Agris Tarigan, Gol 2 : Heru, Gol 3 : Rahmat Ginting, sedangkan Gol Bu kegembiraan.

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Polsek Barusjahe Gerak Cepat Atasi Tanah Longsor di Jalan Tambak Sukat Desa Barusjahe
Polsek Barusjahe Gerak Cepat Atasi Tanah Longsor di Jalan Tambak Sukat Desa Barusjahe
Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Lakukan Cooling System Pasca Pilkada 2024
Polres Tanah Karo Gelar Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Kabanjahe
Polsek Tigabinanga Manfaatkan Pekarangan Mapolsek Untuk Program Ketahanan Pangan Nasional 
Patroli Blue Light Polsek Tigabinanga, Wujud Nyata Keamanan Malam
Personel Polres Tanah Karo Lakukan Pengamanan Arus Lalin di Bukit Kubu Pasca Ops Lilin Toba 2024-2025
Polsek Payung Laksanakan Pengamanan Ibadah dan Cooling System Pasca Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 15:16 WIB

Fokus Tingkatkan Ketahanan Pangan, Lapas Narkotika Pematangsiantar Rutin Kontrol Lahan Pertanian Jagung

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:57 WIB

Kodam I/BB Dukung Prestasi Siswa SD di Tuntungan Melalui Program Makan Sehat Bergizi

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:52 WIB

Kodam I/BB Dukung Prestasi Siswa SD di Tuntungan Melalui Program Makan Sehat Bergizi

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:37 WIB

Awal Tahun 2025 Kapolres Simalungun Pimpin Rakor Penentuan Lahan Tumpang Sari Jagung untuk Ketahanan Pangan

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:21 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Komsos Bersama Pj Kades dan Para Kadus Meningkatkan Kerja Sama Dalam Mewujudkan Desa Yang Lebih Baik

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:15 WIB

Babinsa Koramil 11/KP Melaksanakan Komsos Guna Tingkatkan Kerjasama Yang Baik Dengan Warga Binaan

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:05 WIB

Babinsa Koramil 07/Salak Pantau Stok Beras dan Jalin Komunikasi Dengan Pelaku Usaha di Pakpak Bharat

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:55 WIB

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi BBKSDA Sosialisasi Penanganan Binatang Buas di Lae Gerat

Berita Terbaru