Wakapolres Puncak Jaya Pimpin Pengamanan Debat Publik Kedua Antara Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya

- Redaksi

Rabu, 13 November 2024 - 08:15 WIB

4034 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polres Puncak Jaya //nasionaldetik.com – Guna kelancaran dan keamanan pelaksanaan kegiatan Debat Publik Terbuka Kedua Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya, Wakil Kepala Kepolisian Resor Puncak Jaya Kompol Sarifudin Ahmad memimpin langsung pelaksanaan pengamanan kegiatan dimaksud yang dilaksanakan di Kantor DPRD Kab. Puncak Jaya, Rabu (13 November 2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakapolres Puncak Jaya Kompol Sarifudin Ahmad saat dikonfirmasi mengatakan bahwa sebanyak 180 personel gabungan TNI-POLRI dan Satpol PP kami terjunkan untuk mengamankan jalannya kegiatan debat publik kedua antara Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya.

Baca Juga :  Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Puncak Jaya Intensifkan Giat Patroli Dialogis

Lebih lanjut Kompol Sarifudin Ahmad juga menjelaskan aparat gabungan TNI-POLRI yang terdiri dari Polres Puncak Jaya, Kodim 1714/PJ, Satgas Yonif Raider 753/AVT, Brimob Yon A dan Yon B Polda Papua BKO Puncak Jaya dan Satpol PP Puncak Jaya.

” Kami tempatkan personel gabungan dibeberapa ring-ring yang telah ditentukan diseputaran area Kantor DPRD Kab. Puncak Jaya guna menjamin keamanan pelaksanaan kegiatan Debat Publik Kedua ” terang Wakapolres Puncak Jaya.

Baca Juga :  Satgas Mobile Yonif 300/BJW Kodam III/Siliwangi, Mengadakan Pengobatan Massal di Sinak Papua

” Puji Syukur Alhamdulillah pelaksanaan kegiatan Debat Publik Kedua Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya berjalan dengan baik, aman dan lancar, ini semua berkat doa dan kerjasama pihak keamanan dan seluruh elemen yang ada ” pungkas Kompol Sarifudin Ahmad. (*)

Berita Terkait

Sinergitas TNI-Polri, Aparat Gabungan Gencar Laksanakan Patroli Dialogis Jelang Tahap Pungut Suara Pilkada 2024
Aiwesa Residents Appreciated The Habema’s Healthcare
Jelang Pilkada 2024, Aparat Gabungan TNI-POLRI di Kab. Puncak Jaya Gelar Patroli dan Razia Sajam
Danpos Kurima Sambut Kunjungan Kerja Dansatgas RI-PNG Yonif 641/Bru Di Kabupaten Yahukimo
Kapolres Puncak Jaya Hadiri Debat Publik Kedua Antara Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya
Pimpin Apel Pagi Jam Pimpinan, Kapolres Puncak Jaya Sampaikan Arahan Presiden RI Serta Ingatkan Jajarannya Agar Selalu Tingkatkan Kewaspadaan
Wakapolres Puncak Jaya Hadiri Rapat Paripurna Pengambilan Sumpah/Janji Anggota DPRK Kab. Puncak Jaya Terpilih Periode 2024 – 2029
Jelang Pilkada Serentak 2024, Sat Samapta Polres Puncak Jaya Gencar Laksanakan Patroli Dialogis Sambangi Kantor KPUD dan Bawaslu

Berita Terkait

Jumat, 8 September 2023 - 11:08 WIB

Danrem 023/KS,”Jaga Kondisi Fisik dan Tumbuhkan Kebersamaan Melaksanakan Olahraga Bersama”.

Rabu, 6 September 2023 - 05:52 WIB

Danrem 023/KS Pimpin Sertijab Dandim 0205/TK dan Tradisi Korps Satuan

Kamis, 22 Juni 2023 - 09:38 WIB

Pj Bupati Tapteng Hadiri Syukuran HUT Kodam I/BB Ke-73 Tahun 2023

Jumat, 16 Juni 2023 - 06:31 WIB

Jaga Kebugaran, Danrem 023/KS laksanakan Olahraga Gowes*

Rabu, 14 Juni 2023 - 05:42 WIB

Danrem 023/KS Pimpin Sertijab Dandim 0206/Dairi dan Dandim 0213/Nias

Berita Terbaru