Melalui Komsos Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan

Nasional Detik.com

- Redaksi

Selasa, 8 April 2025 - 05:15 WIB

4026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Demi menjalin keakraban dengan warga binaan yang merupakan tugas pokok Babinsa. Salah satunya dengan melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) guna menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaan.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Desa Meloak Koramil 09/Putri Betung Kodim 0113/Gayo Lues Serda Rudi wibowo , menjalin keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warga binaan yang ada di Desa Meloak, Kecamatan Putri Betung Kabupaten Gayo Lues, Selasa (8/4/2025).

Baca Juga :  Gayo Lues Gempar! Baru Nikah Sebulan, Istri Tewas Ditikam Suami

“Komsos ini untuk mencerminkan kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah desa binaan,” ujarnya.
Menurutnya, tujuan Komsos ini juga untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga dapat mempererat hubungan TNI dengan rakyat.

Dikatakan, dengan seringnya dan rutin memantau wilayah desa binaan, tentunya Babinsa akan tahu permasalahan di desanya. Sehingga jika ada permasalahan dengan cepat dapat diatasi dan diselesaikan.

“Kami juga berharap kepada masyarakat untuk selalu senantiasa saling menjaga dan peduli dengan situasi yang berkembang serta saling membantu satu sama lainnya dalam menciptakan wilayah yang aman dan kondusif,” tandasnya.

Berita Terkait

Isu Mutasi Merebak di Gayo Lues, Teori Konspirasi Marak
Bentuk Keakraban Dengan Warga,Babinsa Koramil 09/Putri Betung Melaksanakan Komsos Dengan Warga Desa Binaan
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu
Meriahkan HUT Persit KCK Ke-79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0113 Gelar Bakti Sosial Donor Darah
Ratusan Masyarakat Desa Kong Bur Hadiri Acara Israq Mikrad SAW

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 14:17 WIB

Babinsa Dampingi Putra Putri TK Aisyah Dalam Rangka Coocing Class di Wilayah Kelurahan Kratonan

Sabtu, 12 April 2025 - 05:33 WIB

Woow..!!Diduga RS KSH Sangkal Tuduhan Dugaan Malpraktik

Jumat, 11 April 2025 - 16:58 WIB

Danramil Sawit Dampingi Bulog Ke CV.Mitra Tani

Jumat, 11 April 2025 - 16:53 WIB

Babinsa Cek Ketersediaan Benih Padi, Pastikan Musim Tanam Mendatang Sukses

Rabu, 9 April 2025 - 11:39 WIB

Heboh..!! Dugaan Malpraktik Oleh RS KSH Resmi Dilaporkan ke Polisi

Rabu, 9 April 2025 - 11:32 WIB

Wooow..!! Heboh Kembali Terbongkar Ketua DPC Gerindra Wonogiri , Di Duga Melakukan Penipuan Kepada Calon Bupati Wonogiri

Rabu, 9 April 2025 - 11:25 WIB

Koramil Teras Dampingi Bulog Serap Gabah Petani Desa Nepen

Rabu, 9 April 2025 - 11:15 WIB

Babinsa Berkomunikasi dengan Gapoktan: Membangun Sinergi untuk Ketahanan Pangan

Berita Terbaru