Posyandu Lansia Desa Pelem Tingkatkan Kesehatan Warga Lanjut Usia

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:12 WIB

4023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulungagung,Nasionaldetik.com – Desa Pelem, Kecamatan Campurdarat, menggelar kegiatan Posyandu Lansia sebagai upaya meningkatkan kesehatan para warga lanjut usia. Kegiatan ini dilaksanakan di tujuh pos yang tersebar di desa tersebut, dengan setiap posyandu melayani sekitar 50 orang lansia.

Pelaksanaan Posyandu Lansia ini berlangsung pada pagi hari salah satunya yang digelar di Balai Desa Pelem, hal ini mendapat antusiasme tinggi dari para peserta. Berbagai layanan kesehatan diberikan, termasuk pemeriksaan tekanan darah, pengecekan kadar gula darah, serta pemberian vitamin dan penyuluhan kesehatan oleh tenaga medis.

Baca Juga :  Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Nganjuk Gelar Penyekatan Kedaerahan di Wilayah Perbatasan

Kepala Desa Pelem Alam menyampaikan bahwa program ini menjadi bagian dari komitmen pemerintah desa dalam menjaga kesejahteraan para lansia. “Kami berharap dengan adanya kegiatan ini, para lansia dapat terus memantau kondisi kesehatannya dan memperoleh informasi yang bermanfaat untuk menjaga pola hidup sehat,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain pemeriksaan kesehatan, kegiatan ini juga diisi dengan pemeriksaan fisik, pemeriksaan fungsi organ, pemeriksaan jiwa, dan pemeriksaan pendeteksian penyakit guna meningkatkan kebugaran serta mempererat silaturahmi antarwarga. Dengan adanya Posyandu Lansia secara rutin, diharapkan kualitas hidup para warga lanjut usia di Desa Pelem semakin meningkat.

Baca Juga :  Sinergi TNI-Polri Amankan Malam Tahun Baru 2025 di Tulungagung.

Pihak desa bersama tenaga kesehatan berencana terus mengembangkan program ini agar semakin optimal dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi lansia, sehingga mereka tetap sehat, aktif, dan produktif dalam kehidupan sehari-hari.

Pihak desa bersama tenaga kesehatan berencana terus mengembangkan program ini agar semakin optimal dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi lansia, sehingga mereka tetap sehat, aktif, dan produktif dalam kehidupan sehari-hari. (Evan)

 

Berita Terkait

Rumah Impian Mbah Siar Terwujud Berkat Program TMMD ke-123 Tulungagung
Polres Nganjuk Intensifkan Patroli Sahur hingga Wilayah Pelosok
Bakti Sosial 1000 Paket Sembako dan Pengobatan Gratis Polres Tulungagung Bersama Forkopimda dan Paguyuban Pencak Silat Bandung
Hasil Panen Tembakau bembaik menarik minat masyarakat menciptakan produk rokok baru
Mobil Senyum Polres Tulungagung Bagikan Makan Bergizi Gratis Untuk Bukber di Panti Asuhan Ahmad Yani Al Muslimun
Dinas PUPR Tulungagung Lakukan Perbaikan Jalan Karangtalun-Tungangri Jelang Idul Fitri
KRT KH Abdul Halim Kyai Khos Jatim Gelar Majlis Dzikir Merah Putih Di Banyuwangi, Doa Untuk Keselamatan Rakyat, Presiden, Bangsa dan Negara
Isi Ramadan dengan Ibadah, Polres Nganjuk Gelar Lomba Baca Al-Quran untuk Anggota Polri dan ASN

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:02 WIB

Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:20 WIB

Polemik Penataan Lahan di Salatiga: Dugaan Penambangan Ilegal, Pemkot Salatiga Angkat Bicara

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:02 WIB

Bagi Takjil hingga Sembako, Polres Batang Gelar Rangkaian Kegiatan Ramadan

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:48 WIB

Desa Anti Pungli Tercoreng, Puluhan Warga Kubangkangkung Segel Kantor Desa, Pj. Kades Diduga Lakukan Pungli

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:51 WIB

Pemkab Garut Tetapkan Tanggap Darurat Hidrometeorologi Bencana

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:44 WIB

Viral..!! Beberapa Alibi Jerat Utang dan Kasus Kebakaran, Kepala Pasar Adipala Jadi Sorotan

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:01 WIB

*Polres Kendal dan Ponpes Nurul Ihsan Bersinergi untuk Kamtibmas Selama Ramadhan*

Senin, 10 Maret 2025 - 14:49 WIB

Polres Kendal Siapkan Satgas Quick Respon Hadapi Lonjakan Pemudik Idul Fitri 1446 H

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polres Kendal Intensifkan Patroli Ngabuburit Selama Ramadan*

Kamis, 13 Mar 2025 - 07:02 WIB