Polres Tanjung Balai Hadiri Kegiatan Merajut kebersamaan Pasca Pemilu 2024

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Jumat, 23 Februari 2024 - 14:56 WIB

40179 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjungbalai, Sumut Nasionaldetik.com

Damai untuk menjaga keutuhan dan kerukunan masyarakat Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH menghadiri Kegiatan Merajut kebersamaan Pasca Pemilu 2024.

Kegiatan bertempat di Pendopo Walikota Tanjungbalai, Kamis (22/2/24) sekira pukul 20.30 Wib.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Tanjungbalai dalam sambutannya menyampaikan, “Kami Polres Tanjungbalai adalah perwakilan dari pemerintah atau negara yang diberi kewenangan untuk menjaga keamanan dan ketertiban serta pelayan masyarakat khususnya di Kota Tanjungbalai, Kota Tanjungbalai mempunyai sejarah kelam pada Tahun 2016 lalu, saya berharap marilah kita tetap menjaga silaturahmi antar umat beragama.

Baca Juga :  Pimpin Apel Awal Tahun 2024, Kapolrestabes Medan Atensi Narkoba, Judi, Hingga Pencurian

“Polres Tanjungbalai dan instansi terkait telah melaksanakan tugas semaksimal mungkin untuk menciptakan keamanan dan kondusifitas pada Tahapan tahapan pemilu 2024 khususnya di Wilayah Kota Tanjungbalai, mari masyarakat Tanjungbalai juga ikut mendukung pemilu 2024 yang aman dan kondusif.

“Saya mengapresiasi masyarakat kota Tanjungbalai yang mana dari awal masa kampanye sampai pada hari pencoblosan telah turut menciptakan dan menjaga Kamtibmas dan saya menghimbau kepada yang hadir agar tidak terprovokasi oleh berita hoax di media sosial yang dapat menimbulkan kebencian di hati kita, sehingga efek dari kebencian tadi menyebar ke seluruh masyarakat dan menciptakan potensi gangguan kamtibmas. “Pungkas Kapolres.

Baca Juga :  Jamin Keamanan dan Kenyamanan Umat Beragama, BPN Karawang Bagikan Sertipikat Wakaf

Amatan wartawan dilokasi kegiatan dihadiri Kapolres Tanjungbalai AKBP Yon Edi Winara SH.SIK.MH, Walikota Tanjungbalai, H. Waris Thalib, S.Ag, M.M, Danlanal TBA Letkol Laut (p) Wido Dwi Nugraha SE. M.Tr. Opsla, Ketua MUI Kota Tanjungbalai Hajarul Aswadi Spd.i, Tokoh Masyarakat H.M. Kosasih, Wakapolres Kompol Rudi Candra SH. MM, Perwakilan Komisioner KPU Delila SH, Para Tokoh Etnis dan Agama se Kota Tanjungbalai serta Insan pers dan seluruhnya yang hadir berjumlah 300 orang.

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS
Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS
Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi
Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik
Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu
Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik
Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin
Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:40 WIB

Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru