Kapolres Sergai Pimpin Apel Konsolidasi Personil PAM Dan Pleton Ton Dalmas

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Jumat, 16 Februari 2024 - 14:49 WIB

40185 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai, Sumut Nasionadetik.com

Polres Serdangbedagai (Sergai) menggelar apel konsolidasi personel pengamanan (Pam) dan pleton (Ton) pengendalian massa (Ton Dalmas) di Lapangan Hitam Polres Sergai Kecamatan Seirampah Kabupaten Sergai – Sumut, Jumat (16/02/2024).

Apel dipimpin Kapolres Sergai, AKBP Oxy Yudha Pratesta, dan dihadiri Wakapolres Kompol Damos C Aritonang beserta para Kabag, Kasat, Kasi, serta para Kapolsek se-jajaran Polres Sergai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKBP Oxy Yudha Pratesta mengucapkan terima kasih kepada seluruh personel yang sudah melaksanakan tugas pengamanan Pemilu sampai selesai.

Baca Juga :  Dua Hari Ops Keselamatan Digelar, Polda Sumut Tilang 520 Kendaraan

“Kamtibmas di wilayah Polres Serdangbedagai aman dan kondusif, tidak ada pelanggaran yang dilakukan anggota Polri maupun dari pihak panitia dan masyarakat,” ujarnya.

Selama melakukan kegiatan di luar komando, lanjut orang nomor satu di Polres Sergai ini, memberikan pengaruh positif di tengah masyarakat. Masyarakat merasa senang dan nyaman akan kehadiran Polri.

“Kita juga harus tahu, tahapan yang akan kita hadapi selanjutnya yaitu tahapan pleno.
Kita harus tetap kawal jalannya pleno, jangan ada celah untuk pelanggaran dan lainnya,” jelasnya.

Baca Juga :  KerjaTahun Desa Gongsol Sukses, Suguhan Tarian Nias & Upah Tendi Memukau Penonton

Ia juga berpesan agar masing-masing personel saling bekerjasama dalam hal membuat laporan kegiatan. Selain itu, personel Pam harus tanggap. Apabila ada pelapor mengirimkan surat curang, agar langsung ditindaklanjuti.

“Alhamdulillah, pelaksanaan kegiatan ini mendapat apresiasi masyarakat. Pemilu ini seperti Lebaran, masyarakat berbondong-bondong, dan kita mengawal sampai dengan selesai,” tegasnya.

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Judi Tembak Ikan Bebas Beroperasi di Komplek Berlian Sari Medan Johor
Ketua IWO Indonesia DPW Sulsel Menolak RUU Penyiaran: Kemerdekaan Pers di Bungkam
Tak Muluk-muluk, Catur Sumut Tetap Incar Medali di PON XXI Aceh-Sumut
Kodam I/BB Segera Bangun 5 Jembatan Bailey di Kabupaten Agam
Korem 023//KS Kirim Bantuan Kepada Korban Banjir Bandang di Wilayah Sumbar
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
TNI-Polri Gelar Apel Pasukan Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Cristio Djorgi Situmorang Pimpin PK HIMMAH FDK UINSU Medan

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:07 WIB

Bersama Pj Kades Selat Beting, Dansatgas Menyusuri Jalan TMMD 120 Kodim 0209/LB Naik N-Max

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:02 WIB

Tinjau Sumur Bor Dusun II, Dansatgas Salut Dikedalaman 76 Meter Air Layak Konsumsi Sudah Dapat

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:54 WIB

Mantapkan Kunjungan Wasev Mabesad,Dansatgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Bersama Anggota Gelar Briefing

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:51 WIB

Dua Program Unggulan Kasad di Selat Beting Tuntas, Dandim 0209/LB Ucapkan Terimakasih Kepada Satgas TMMD 120

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:38 WIB

10 Hari TMMD 120 Selat Beting, Dua Program Unggulan Kasad Tuntas, Pekerjaan Fisik Utama Mencapai 11,5%

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:35 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:33 WIB

TMMD 120 Selat Beting,Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P :  Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:30 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Berita Terbaru