BABINSA MEMBERIKAN PENGETAHUAN KEPADA ANAK SEKOLAH DASAR

Nasional Detik.com

- Redaksi

Kamis, 9 November 2023 - 11:03 WIB

40111 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES – Sertu Mahadi Babinsa Desa Blangtemung Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj disela-sela kegiatan di Desa Binaannya yang bersangkutan memberikan pengetahuan kepada anak-anak Sekolah Dasar Satu Atap 07 yang berada di Desa Binaannya.
Pemberian pengetahuan kepada anak-anak sekolah dasar sebatas pengetahuan ditingkatannya serta mengisi kekosongan tenaga pengajar yang tidak bisa masuk dikarenakan sesuatu hal yang sedang dilaksanakan oleh guru tersebut yang sebelumnya Babinsa berkoordinasi dengan kepala sekolah tersebut mengenai pelajaran yang tidak bisa diberikan saat itu sehingga Babinsa sebelumnya bisa mempersiapkan materi pelajarannya.
Selain didalam ruang sekolah Babinsa juga memberikan pengetahuan dilapangan baik mengenai pelajaran maupun pengenalan identitas sebagai prajurit dari mulai kegiatan yang dilaksanakan oleh Babinsa dirumah sampai dengan kegiatan Babinsa dilapangan sebagai bekal untuk menimbulkan rasa kecintaan kepada tugas TNI sehingga ke depan anak-anak tertarik untuk menjadi anggota TNI.

Baca Juga :  Puluhan Ibu-ibu Ikuti Penyuluhan Pola Hidup Sehat Sebagai Upaya untuk Pencegahan dan Penanganan Stunting

Berita Terkait

Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu
Meriahkan HUT Persit KCK Ke-79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0113 Gelar Bakti Sosial Donor Darah
Ratusan Masyarakat Desa Kong Bur Hadiri Acara Israq Mikrad SAW
Bupati Terpilih Bertemu Dengan Kadis PUPR Aceh Bahas Isu Penting Infrastruktur di Gayo Lues
Menjelang Datangnya Bulan Suci Ramadhan ” Masyarkat Kong Gelar Gotong Royong di Masjid AL-Zam-Zam 
Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:17 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi Kunjungi Rutan Kelas I Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:09 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Rutan Kelas I Medan Kembali Bagi-Bagi Takjil Kepada Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:46 WIB

Momentum Bulan suci ramadhan, PT Delik Jatim Group Laksanakan giat Berbuka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:43 WIB

Setelah Skandal Korupsi Pertamina, Penyelewengan Pertalite di Brebes Terungkap

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:45 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:31 WIB

FP4 Menduga Dana 74.2 Milyar dari PT. AMNT Hanya Sebagian Dibahas di Banggar DPRD, Sisanya di Mana??

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:14 WIB

Dinkes Pacitan Ingatkan Masyarakat Akan Bahaya Bahan Kimia Dalam Asap Petasan

Berita Terbaru