Kakan BPN Karawang: “Semprong Klari”, Wujudkan Pelayanan yang Cepat dan Handal

Nasional Detik.com

- Redaksi

Selasa, 25 Juli 2023 - 13:22 WIB

40133 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karawang – Mendapatkan pelayanan yang cepat dan handal merupakan keinginan  semua orang.

Hal tersebut diungkapkan Nurus Sholichin, A.Ptnh, M.M, Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Karawang melalui keterangannya, Selasa (25/7).

Dijelaskannya, Kantor Pertanahan Kabupaten Karawang yang merupakan instansi vertikal di bawah Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional yang memberikan pelayanan langsung kepada masyarakat terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang maksimal. Dengan meluncurkan Semprong Klari atau Sertipikasi Mandiri Perorangan Kelar Sehari, diharapkan dapat mempermudah masyarakat dalam mengurus urusan pertanahannya.

LAYANAN MUDAH-Tampak masyarakat Pemohon Sertifikat di Kantor ATR/BPN Karawang merasa senang, karena pelayanannnya mudah dan cepat. (Foto Ist).

“Semprong Klari merupakan kado istimewa untuk masyarakat Karawang yang diharapkan mampu memudahkan masyarakat dan merupakan wujud dari komitmen BPN untuk terus memberikan pelayanan maksimal,” ujarnya.

Baca Juga :  Bumdes Jaya Makmur, Gelar Kegiatan Bagi Takjil Dan Live Musik Religi

Menurutnya, Semprong Klari sendiri melayani 3 (tiga) pelayanan, yaitu peralihan hak perorangan, peningkatan Hak Guna Bangunan atau Hak Pakai menjadi Hak Milik dan Roya.

“Layanan ini khusus pemohon non kuasa dan dibuka setiap hari Selasa dan Kamis untuk permohonan yang masuk sebelum jam 11.00 siang,” imbuhnya. (Red)

Berita Terkait

Ular Piton Panjang Empat Meter ,Mengaget kan warga ,Sedang Memangsa ayam Jago
Nusakambangan Panen Perdana, Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Beri Kesempatan Warga Binaan
Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik
Wurja Menyambangi Balita Penderita Hidrosefalus
*Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok*
“Jalin Sinergi, Plt Karutan Kabanjahe Terima Kunjungan Kepala BNNK Karo”
Untuk Entry Meeting Serentak BPK Wakil Bupati Minta OPD Berikan Informasi Detail
Wakil Bupati Karo Ikuti Zoom Entry Meeting Pemeriksaan Terinci Atas LKPD Kabupaten/Kota se-Sumatra Utara

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:21 WIB

Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe

Kamis, 17 April 2025 - 12:11 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 10:02 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan

Kamis, 17 April 2025 - 09:57 WIB

Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global

Kamis, 17 April 2025 - 09:36 WIB

Kapolres Tanah Karo Bersama Forkopimda, Panen Jagung di Lahan Ketahanan Pangan Polres Tanah Karo

Rabu, 16 April 2025 - 08:36 WIB

SSC Selenggarakan Try Out Test Kemampuan Akademik Akbar Se Kabupaten Karo

Rabu, 16 April 2025 - 07:41 WIB

Sat Binmas Polres Tanah Karo Tingkatkan Pelayanan Publik Lewat Program Sapa Warga di Desa Ketaren

Rabu, 16 April 2025 - 07:32 WIB

Polsek Simpang Empat Bersama Warga Desa Cinta Rakyat Gelar Gotong Royong Bersama, Ciptakan Lingkungan Bersih dan Nyaman

Berita Terbaru