Antisiapsi TPPO Sat Polairud Polres Tanjung Balai Laksanakan Patroli Perairan

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Jumat, 23 Juni 2023 - 15:03 WIB

40149 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjungbalai, ASAHAN-Nasionaldetik,com

 

Setiap hari Warga Nelayan Kota Tanjung Balai harus mencari rejekinya di tengah laut walaupun cuaca berangin dan mereka berangkat dari rumah

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

masing-masing menuju laut Asahan untuk mencari nafkahnya. Para nelayan Tanjung Balai , setiap hari menelusuri Sungai Asahan yang kedalamannya berkisar 9 meter lebih dengan luas sungai rata-rata 300 meter lebih.

 

Begitu juga dengan Satpolair Polres Tanjungbalai di pimpin team regu II AIPTU HOLID dan AIPDA S. BUTAR-BUTAR S.H dengan menggunakan Kapal Patroli II – 1023 Sat Polairud Polres Tanjung Balai melaksanakan patroli perairan untuk mencegah masuknya narkoba, PMI ilegal, barang ilegal, ball press dan narkoba melalui jalur perairan wilayah hukum polres tanjungbalai, Kamis (22/06/2023) sejak pukul 20.00 Wib.

Baca Juga :  Antisipasi Terjadinya Pelanggaran, Propam Polres Tegal Kota Cek HP Anggota

 

Kapolres Tanjungbalai AKBP. Ahmad Yusuf Afandi SIK MM melalui Kasat Polair AKP. T. Sianturi saat dikonfirmasi mengatakan, “Adapun tujuan patroli perairan ini adalah untuk mengawasi kapal motor atau memeriksa kapal nelayan yang sedang melintas di sungai Asahan agar tidak terjadi kejahatan seperti kejahatan tindak pidana perdagangan orang (TPPO), penyalah gunaan narkoba, ball press atau tindak pidana lainnya. Bila ada ditemukan tindak pidana atau tindakan kriminalitas, maka petugas patroli perairan melakukan tindakan hukum yang tegas terhadap para pelaku sesuai dengan UU dan Peraturan Pemerintah yang berlaku.

 

“Pada hari Jum’at tanggal 23 Juni 2023, pukul 01.30 WIB dengan menggunakan kapal patroli II – 1023 Sat Polairud Polres Tanjung Balai diawaki team regu II AIPTU HOLID dan AIPDA S. BUTAR-BUTAR S.H

Baca Juga :  Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan di Desa Sigedong Berhasil Ditangkap

melakukan pengejaran satu unit kapal yang datang dari laut tujuan Tanjung Balai

diposisi/koordinat :

N = 2° 59′ 48.624″

E = 99° 48′ 33.4692”

Beberapa menit kemudian Kapal tersebut dapat dihentikan.

 

Lanjut Kasat, “Dari hasil pemeriksaan kapal tanpa nama dinakhodai R. SARAGIH dengan jumlah penumpang empat orang bermuatan fiber kosong tidak ada di temukan barang-barang yang ilegal atau yang melanggar hukum.

 

“Selanjutnya kepada nahkoda diberi himbauan agar segerah mengurus dokumen kapalnya memeriksa body dan mesin kapal sebelum berangkat ke laut, agar selalu waspada dan menjaga keselamatan berlayar dan berkerja di laut. Agar membawa live zeket, ring bui, P3K dan alat navigasi di atas kapal. “Pungkas Kasat.

 

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Musibah Tanah Bergerak Di Sirampog, Polisi Imbau Warga Untuk Waspada
Hari Kesadaran Nasional, Polres Brebes Gelar Upacara Bendera
Pastikan Keamanan Tahanan, Wakapolres Brebes Sidak di Rutan Polres
Hadapi Agenda Nasional, Polres Brebes Tingkatkan Kemampuan Pelatihan Dalmas
Tim Patroli Kodam I/BB Bubarkan Tawuran Geng Motor di Medan, Dua Remaja Bersenjata Tajam Diamankan
*Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok*
Diduga Edarkan Sabu, 2 Pria di Sei Priok Ditangkap Satresnarkoba Polres Tebing Tinggi

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 14:08 WIB

Polsek Tigapanah Amankan Pawai Obor Paskah GBKP Runggun Tigapanah

Minggu, 20 April 2025 - 14:03 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu Paskah di Gereja Prioritas Kabanjahe

Minggu, 20 April 2025 - 13:50 WIB

Polsek Jajaran Polres Tanah Karo Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu Paskah di Gereja Prioritas Wilayah Masing Masing

Sabtu, 19 April 2025 - 03:27 WIB

Patroli Dialogis Satpamobvit Polres Tanah Karo Ciptakan Situasi Aman di Sejumlah Objek Vital

Jumat, 18 April 2025 - 17:21 WIB

Sat Samapta Perkuat Pengamanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Prioritas Kabanjahe

Kamis, 17 April 2025 - 12:11 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Donor Darah, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 10:02 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Bersama Warga Desa Sempajaya Gelar Gotong Royong Kebersihan

Kamis, 17 April 2025 - 09:57 WIB

Kapolres Tanah Karo Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global

Berita Terbaru

Jawa timur

Ngopi Bersama Kapolres Pacitan,Bangun Sinergi Bersama Awak Media

Minggu, 20 Apr 2025 - 19:30 WIB