Tradisi Tepung Tawar Awali Pembukaan Pra – TMMD Ke-118 Kodim 0206/Dairi

- Redaksi

Senin, 11 September 2023 - 11:51 WIB

40268 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dairi, Sumut Nasionaldetik.com

Tradisi Tepung Tawar atau doa tolak bala mengawali pelaksanaan Pra – TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) Kodim 0206/Dairi Tahun 2023 di Dusun Borno, Desa Sungai Raya, Kecamatan Siempat Nempu Hulu, Kabupaten Dairi, Senin, 11 September 2023

Tradisi tepung tawar merupakan adat istiadat yang merupakan bagian dari kearifan lokal, di antaranya sebelum mengawali kegiatan TMMD, bersama masyarakat melakukan ritual adat tolak bala,”

Ditambahkannya, ritual adat ini dipimpin langsung oleh Raja Na Di Dapot atau pemegang hak wilayat.

Dandim 0206/Dairi Letkol Inf Goklas Pirtahan Silaban menyampaikan ritual tolak bala adalah kearifan budaya adat yang berlaku di Desa Sungai Raya yang wajib dilakukan untuk memberikan rasa aman dan sebagai wujud syukur kepada Tuhan yang maha esa, sehingga dalam pelaksanaan kegiatan TMMD nantinya akan berjalan dengan baik dan sesuai rencana.

Baca Juga :  Dandim Brebes Beri Semangat Ratusan Putra Putri Pramuka Siaga  Lomba Ketangkasan

Dandim juga mengatakan bahwa pelaksanaan Pra TMMD Reguler Ke 118 Kodim 0206/Dairi yang akan dilaksanakan dari tanggal 11 September 2023 hingga 20 September 2023 mendatang.

TMMD Kodim 0206/Dairi di Dusun Borno Desa Sungai Raya menjadi pusat sasaran fisik pembukaan jalan penghubung dua Desa di Kecamatan Siempat Nempu Hulu antara Desa Sungai Raya menuju Desa Gunung Meriah Kecamatan Siempat Nempu Hulu.

( Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Diduga Selewengkan Anggaran DD 2024 Warga Atas Nama GRPD Laksanakan Audensi Pemdes Bentar
Team LIBAS Sorot BPN Siak Diduga Halangi Wartawan Saat Meliput
Jelang Nataru, Pj Bupati Brebes Salurkan Program Pangan Bersubsidi
Unggul 33 Suara Calon No Urut Satu Terpilih Jadi Kuwu
Hibah Bukan Cuma-Cuma
Kenaikan Pangkat Bukan Sekedar Prestasi Kerja
Perketat Pengamanan Rekapitulasi, Patroli Skala Besar Polres Brebes Sambangi PPK
Djoko Sampaikan Pesan Prabowo untuk Korpri

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 08:14 WIB

Patroli Gabungan TNI-POLRI, Wujud Sinergitas Dalam Menghadirkan Keamanan Dalam Tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024

Sabtu, 7 Desember 2024 - 07:49 WIB

Peduli Tumbuh Kembang Balita Papua, Satgas Yonif 131/BRS Gelar Posyandu di Kampung Kalimao

Jumat, 6 Desember 2024 - 01:37 WIB

Komsos Habema Perkuat Silaturahmi Dengan Warga Ndugusiga

Rabu, 4 Desember 2024 - 09:04 WIB

Pengamanan Ketat TNI-Polri Kawal Tahapan Perhitungan Suara Pilkada Serentak Tahun 2024 di Kab. Puncak Jaya

Minggu, 1 Desember 2024 - 16:41 WIB

Warga Kondokwe Gembira Makan Gratis Bersama Satgas Habema.

Sabtu, 30 November 2024 - 12:04 WIB

Kapolres Puncak Jaya Bersama Dandim 1714/PJ Pimpin Apel Kesiap-siagaan Pengamanan Pasca Tahapan Pemungutan Suara Pilkada Serentak 

Jumat, 29 November 2024 - 10:49 WIB

Wujudkan Masyarakat Sehat, Satgas Yonif 131/BRS Bersama Klinik Santa Lusia Laksanakan Pelayanan Kesehatan Gratis.

Jumat, 29 November 2024 - 07:41 WIB

Ratusan Aparat Gabungan TNI-POLRI Gelar Patroli Skala Besar Show Force Guna Ciptakan Sitkamtibmas Aman Kondusif 

Berita Terbaru