Polsek Patean Pastikan Keamanan Tempat Ibadah Menjelang Natal 2024

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2024 - 02:45 WIB

4084 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KENDAL//nasionaldetik.com – Dalam rangka memastikan situasi aman dan kondusif menjelang Perayaan Natal 2024, Polsek Patean yang dipimpin oleh Kapolsek Iptu Aris Krismanto bersama anggotanya melaksanakan patroli monitoring ke sejumlah gereja dan kapel di wilayah Kecamatan Patean pada Selasa, 24 Desember 2024.

Patroli yang dimulai pukul 08.00 WIB ini dilakukan untuk memastikan kesiapan tempat ibadah dalam menyambut perayaan Natal serta mengantisipasi potensi gangguan keamanan. Berdasarkan data yang dihimpun, Kecamatan Patean memiliki empat gereja dan enam kapel. Dari hasil monitoring, tidak ditemukan kegiatan ibadah pada hari ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Patean, Iptu Aris Krismanto, menyampaikan bahwa kondisi di seluruh tempat ibadah terpantau aman dan tidak ada aktivitas ibadah yang berlangsung. “Hasil monitoring kami menunjukkan bahwa situasi di wilayah Kecamatan Patean dalam keadaan kondusif. Tidak ada kegiatan ibadah yang berlangsung pada hari ini, namun kami tetap akan melaksanakan pengamanan untuk perayaan misa Natal yang dijadwalkan pada esok hari,” ujarnya.

Baca Juga :  "Rutan Kabanjahe Gelar Sertijab dan Pisah Sambut Kepala Rutan dan Pejabat Struktural yang Baru"

Jadwal perayaan Natal telah terdata, salah satunya adalah Misa Natal di Kapel St. Yusuf Pilangsari yang akan dilaksanakan pada Selasa, 24 Desember 2024, pukul 18.00 WIB, dengan tema “Marilah Sekarang Kita Pergi ke Betlehem” yang dipimpin oleh Rm. Elias Ambirat Duhkito, SJ, dan dihadiri oleh sekitar 150 jemaat. Selain itu, Gereja Kristen Jawa (GKJ) di Dusun Nenggolo, Desa Curugsewu juga akan mengadakan Ibadah Malam Natal pada waktu yang sama dengan tema “CintaNya Memulihkan Kehidupan”, dipimpin oleh Pdt. Untung Basuki dan dihadiri oleh sekitar 40 jemaat.

Baca Juga :  Biro Hukum Setdaprovsu Inisiasi Rapat Aksi HAM Provinsi Sumatera Utara, Kakanwil KemenHAM Sumut Turut Hadir

Kapolsek menambahkan bahwa personel Polsek Patean akan disiagakan untuk mengamankan kegiatan ibadah Natal yang berlangsung. “Kami akan memastikan perayaan Natal berjalan dengan lancar dan aman. Kehadiran polisi di lokasi diharapkan memberikan rasa nyaman bagi masyarakat yang beribadah,” tutupnya.

Kegiatan patroli ini selesai pada pukul 09.15 WIB. Hingga saat ini, situasi di wilayah Kecamatan Patean tetap aman dan kondusif.(**)

Berita Terkait

Rayakan Ultah ke-38, Ferdy Sanjaya Sembiring Gelar Doa dan Jamuan Bersama Ratusan Anak Yatim
Momen Sejarah, PKD dan Dirosah Ula, PC GP Ansor Pacitan Launching Buku Dalil Amaliyah Aswaja
Razia Gabungan di Rutan I Medan : Ciptakan Situasi Aman dan Tertib di Blok Hunian
KODIM 0909/Kutai Timur Resmi Di Mulai”TMMD Sasar Pembangunan Insfatruktur Dan Pemberdayaan”.
Bazar Produk Warga Binaan, Tampilkan Karya Kreatif dan Produktif
Menteri IMIPAS Sebut Anak di LPKA bagian dari Generasi Emas Indonesia, 1272 Anak Telah Diusulkan Mendapatkan Remisi Anak
Denpom I/5 Medan Kembali Tebar Kepedulian Di Jumat Berkah
Dalam Rangka Hari Bakti ke-78, TNI AU Wilayah Medan Gelar Bakti Sosial, Bazaar Murah, dan Pembagian Sembako

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:40 WIB

Terjadi…!!! Sekdes di Jombang Dilaporkan ke Polisi, Diduga Gelapkan Rp 61 Juta Dana Pengurusan Sertifikat

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:01 WIB

Desa Sentul Mengadakan Pelatihan Kepemimpinan Bagi Karang Taruna Bhakti

Minggu, 27 Juli 2025 - 18:52 WIB

Mendapati Laporan Masyarakat Polsek Waru Menurunkan Unit Reskrim Adanya Mayat Tergeletak

Minggu, 27 Juli 2025 - 18:32 WIB

Budidaya Melon ala Green House Jadi Inspirasi, Kapolsek Warujayeng Beri Dukungan

Minggu, 27 Juli 2025 - 12:09 WIB

Kurang Tegasnya Para Terkait Diduga Beralih Fungsi warung menjadi Tempat Karaoke 

Sabtu, 26 Juli 2025 - 21:39 WIB

Suasana Penuh Syukur Warnai Tasyakuran Khitan dan Aqiqah Putra Kepala Desa Tanjungsari

Sabtu, 26 Juli 2025 - 19:08 WIB

Diduga Ada Permainan, OTT Penangkapan Penebangan Kayu Perhutani di Dringu, Probolinggo Pelaku Bebas Berkeliaran, Ada Apa Dengan APH?

Berita Terbaru

BREBES

Bupati: Brebes Bakal Miliki Kolam Renang Standar Nasional

Senin, 28 Jul 2025 - 10:38 WIB