Pangdam I/BB Hadiri Silaturahmi Forkopimda Sumut Perkuat Solidaritas dan Kebersamaan Masyarakat.

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 13:33 WIB

40214 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

.

Medan, Sumut Nasionaldetik.com

Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Rio Firdianto, turut hadir dalam acara Silaturahmi Forkopimda Sumatera Utara (Sumut) yang digelar bersama masyarakat Kabupaten/Kota di Hotel Grand Mercure Medan, pada Selasa (17/12/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran Pangdam I/BB, Mayjen TNI Rio Firdianto dalam acara ini menunjukkan komitmen TNI untuk memperkuat solidaritas dan membangun kebersamaan ditengah masyarakat.

Dalam sambutannya, Pj Gubsu, Dr. Drs. Agus Fatoni, M.Si., menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasih kepada seluruh masyarakat Sumut atas keberhasilan pelaksanaan tiga agenda besar sepanjang tahun 2024. Ketiga agenda tersebut mencakup Pemilihan Umum Presiden dan Legislatif, Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI, dan Pilkada Serentak. “Alhamdulillah, semua agenda tersebut berjalan sukses, aman, tertib, dan kondusif. Semua ini tercapai berkat kekompakan dan semangat kebersamaan masyarakat Sumatera Utara,” ujarnya.

Baca Juga :  PENYERAHAN IJAZAH DAN SERTIFIKAT KEPADA WBP SANTRI NURUTTAUBAH RUTAN BANGIL YANG AKAN BEBAS

Agus Fatoni juga menegaskan pentingnya menjaga keharmonisan meskipun terdapat perbedaan pendapat di tengah masyarakat. Ia menilai, masyarakat Sumut selalu mampu menyelesaikan perbedaan dengan musyawarah dan persaudaraan, yang menjadi kunci utama menjaga kondusivitas di daerah ini.

Baca Juga :  Babinsa Kratonan Ikuti Kunker Menteri Kesehatan RI di Puskesmas Kratonan Serengan

Acara silaturahmi ini diakhiri dengan harapan kuat agar kekompakan dan persaudaraan masyarakat Sumut tetap terjaga, serta dapat menjadi landasan untuk menghadapi berbagai tantangan yang mungkin muncul di masa depan.

Acara yang berlangsung dalam suasana keharmonisan ini juga dihadiri Kapolda Sumut, Kajati Sumut, Kabinda Sumut, Dankosek I Medan, Danlanud Suwondo, serta Danlantamal I Belawan yang diwakili oleh Paban Sintel. Kehadiran pimpinan Forkopimda se-Kabupaten/Kota, tokoh agama, dan tokoh masyarakat Sumut.

Sumber: Pendam I/BB

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Ferry Sibarani Lantik Pengurus PPDI se-Sumut Periode 2025–2029: Tegaskan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi
Hukum Tak Bertaring? Oscar Sebayang Tak Diborgol, Tertawa Saat Disidang
DPD II PKN Kota Medan Berbagi Kepada Kaum Dhuafa
Gubsu Bobby Nasution Dukung Penutupan THM yang Langgar Aturan di Sumut
Korupsi Dana Covid-19 Sumut: Gelombang Desakan untuk Seret Nama-Nama Besar
Tak Menyerah Saat Ditabrak Orang Mabuk, Muhammad Ja’far Tetap Kuliah dan Jadi Penemu Herbal Dunia
Warga Sedih, Pertanyakan Masih Kurangnya Perhatian Pemko Medan di Kelurahan Tangkahan
PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 23:35 WIB

Merah Putih Menyatu di Jalan: Babinsa 02/Sidikalang Sambut Hangat Pedagang Bendera Musiman

Senin, 28 Juli 2025 - 23:27 WIB

Bangun Semangat Hari Jadi ke-22 Pakpak Bharat, Babinsa 07/Salak Ajak Warga Dukung Pemerintah

Senin, 28 Juli 2025 - 23:22 WIB

HUT ke-22 Kabupaten Pakpak Bharat, Pabung Kodim 0206/Dairi Hadiri Upacara Penuh Khidmat dan Semangat Kebersamaan

Senin, 28 Juli 2025 - 20:47 WIB

Sungguh Fantastis Kenaikan Anggaran DLH Kota Tangerang untuk PSEL 2024 Dicurigai Tidak Lazim

Senin, 28 Juli 2025 - 16:21 WIB

Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:00 WIB

Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan Menciptakan Suasana Keakraban Masyarakat

Minggu, 27 Juli 2025 - 19:46 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Jemaat: Serda HK. Sipayung Amankan Ibadah Minggu di Gereja GSI Desa Polling Anak-Anak

Berita Terbaru