Warga Bandar Agung suoh Menjerit ,keluhkan Luapan Air Sungai Yang Tak Kunjung Ada Perhatian

- Redaksi

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:21 WIB

4063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nasional detik.com, Lampung Barat – Diperlukan Bronjong dan talut  di kecamatan BNS bandar negeri suoh, pekon bandar agung, Lampung Barat , sudah banyak terbawa air, tanah warga yang tergerus akibat debit air yang terlalu deras ketika musim penghujan tiba, bahkan sering kali pemukiman warga kebanjiran, kebun, sawah milik warga  rusak dikarenakan air yang meluap-luap dari aliran sungai.

Bahkan hal ini sudah ada hitungan tahun mengajukan proposal bantuan Bronjong /  pengaspalan belum ada perhatian dan tanggapan dari pihak PUPR kabupaten Lampung Barat ,serta UPTD BNBK propinsi Lampung, bahkan rehab atau tambal sulam pun belum ada hingga kini.

Saat dilihat pada  musim hujan ini  mata kita dimanjakan dengan  genangan air dimana-mana, jalan bergelombang sepanjang 2 kecamatan  BNS / suoh,hingga 17 pekon terendam oleh air yang meluap dari sungai tersebut.

Masyarakat kecamatan BNS pekon bandar agung sangat berharap agar irigasi ditempatnya segera ada perhatian serta jalan yang rusak  dan berlubang dapat perhatian khusus dari pemerintah Daerah maupun Propinsi tutur warga.

Beda Halnya yang di lakukan oleh kepala pekon / desa, diwakili oleh bapak Sunarto yang dapat dijumpai  dari pekon bandar agung  kami peratin-peratin di dua kecamatan ini sempat mengeluarkan dana dari kantong pribadi masing-masing, untuk mengajak beberapa orang warganya gotong royong memperbaiki jalan yang berlubang, sambil menunggu  kalau rehab berat akan sampai di kecamatan pekon bandar agung, dan tempat lainnya.jelas Peratin.

lanjut Sunarto di lokasi sungai tempat luapan air , kepada awak media Nasional detik.com mengatakan, kami merasa peduli dan prihatin dengan keadaan masyarakat disekitar sungai, ini contohnya dipenuhi pasir, batu, bahkan lumpur yang masuk ke pemukiman warga, karna sering nya terjadi hujan deras batu dari atas terhenti ditempat ini.

Baca Juga :  Pengendalian dan Pengurangan Dampak Inflasi, Nanda Indira Buka Pasar Murah Mandiri

Masih kata Peratin Atas nama pemerintahan pekon bandar baru kecamatan BNS bandar negri suoh dan masyarakat pekon  , berharap kepada Dinas UPTD BNBK provinsi Lampung atau PUPR kabupaten Lampung Barat,  ruas lingkar kecamatan bandar negeri suoh  dan irigasi disekitarnya, dapat  perbaikan Bronjong dan perbaikan jalan di tahun yang akan kita hadapi nanti ,sehingga kehidupan masyarakat dapat terhindar dari masalah luapan air, dan dalam berkendara merasa nyaman, sehingga  akan mengurangi terjadi nya kebanjiran atau kecelakaan, apalagi wilayah kami ada kawah dan danau  tempat wisata asli buatan Tuhan tutup bapak peratin  Sunarto badar agung  mewakili   I7 pekon.

 

Pewarta : Yovi aprianza/red.

 

Berita Terkait

Ketua AJO-L Tanggamus bereaksi Terkait Pembagian Zonasi Oleh Apdesi Tanggamus
Tinjau Pelabuhan Bakauheni Sambut Nataru 2024, Karoops Polda Lampung: Kami Siap Amankan Nataru
Polda Lampung Tahan 2 Tersangka Korupsi Penyimpangan Dana BUMAKAM di Tulang Bawang
27 November 2024 Sudah Berlalu,Aries Sandi Supriyanto Menang Pilkada Pesawaran Satu Putaran,FK-WKP Berharap Bisa Diterima Semua Pihak
Polda Lampung Tegaskan Tidak Ada Penolakan Laporan Masyarakat, Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas
Brimob Polda Lampung Siaga Hadapi Cuaca Buruk, Personel dan Peralatan Disiapkan
Tindakan Tegas Kepolisian Di perlukan Untuk memenuhi rasa keadilan masyarakat
Ditreskrimum Polda Lampung Raih Penghargaan Top of News atas Pengungkapan Kasus Penipuan Petani Senilai Rp10 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:30 WIB

Presiden Prabowo Buka Apel Kasatwil Polri 2024, Kapolres Simalungun Turut Hadir di Akpol Semarang

Rabu, 11 Desember 2024 - 13:10 WIB

Koramil 02 Dan Polsek Benda Gelar Kegiatan Donor Darah

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:59 WIB

Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Lumpuhkan 2 OPM di Distrik Sinak

Rabu, 11 Desember 2024 - 03:24 WIB

Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:22 WIB

Dandim 1307/Poso Letkol Arm Edi Yulian Budiargo Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Dapur Sehat di Desa Toliba

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:07 WIB

Bakti Sosial Bentuk Kepedulian Satgas Yonif 131/BRS Untuk Masyarakat Papua

Selasa, 10 Desember 2024 - 00:45 WIB

Warga Aisa Sambut Gembira Fogging Bersama Habema

Senin, 9 Desember 2024 - 12:03 WIB

POLDA KEPRI TERIMA ANUGERAH KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK TAHUN 2024

Berita Terbaru