Cipta Kondisi Antisipasi Gangguan Kamtib, Divisi Pemasyarakatan Kanwil Menkumham Riau Geledah Rutan Rengat

- Redaksi

Jumat, 18 Oktober 2024 - 00:52 WIB

4067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

INHU//nasionaldetik.com – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau secara tegas dan berkomitmen melaksanakan Zero Halinar (HP, Pungli, dan Narkoba) pada satuan kerja Pemasyarakatan. Salah satu upaya yang dilaksanakan dalam menciptakan kondisi aman dari gangguan kamtib tersebut adalah rutin melaksanakan penggeledahan atau razia kamar hunian.

Itulah yang dilakukan Tim Satopspatnal Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Riau danRutan Kelas IIB Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Riau Kamis (17/10).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dipimpin Kepala Bidang Pelayanan Tahanan, Kesehatan, Rehabilitasi, Pengelolaan Basan Baran dan Keamanan, Subakdo Wulandoro, pelaksanaan penggeledahan didahului dengan apel.

Baca Juga :  Longsor Di Desa Genting Babinsa Bergerak Cepat Terjun di Lokasi

Subakdo menyebut, seluruh jajaran turut bertanggungjawab terhadap situasi aman dan tertib di Rutan. Dia juga mengatakan, razia dilaksanakan dengan sopan dan humanis, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

“Penggeledahan ini kita laksanakan sebagai upaya deteksi dini agar Rutan Rengat ini selalu kondusif sehingga program pembinaan dapat berjalan lancar,” kata Subakdo.

Kabid Keamanan ini juga menyebut bahwa peredaran HP di lapas/rutan menjadi sumber permasalahan, banyak terjadi penipuan online (scamming), pengendalian narkoba, judi online, dan tindakan kriminalitas lainnya akibat penggunaan HP ilegal ini.

Penggeledahan dilaksanakan pada kamar hunian yang dipilih secara acak. Hasil penggeledahan ditemukan sendok besi, gunting kuku, kaca, benda tajam plastik, dan gantungan kawat.

Baca Juga :  Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor menjadi Pembina Upacara di SMA N 1 Salak hari ini.

Selesai penggeledahan, Tim Satopspatnal Divpas melaksanakan pemeriksaan urin terhadap 10 orang WBP dan 10 orang petugas yang juva dipilih secara acak. Hasilnya sangat baik, semua sampel didapati dengan hasil negatif.

Diakhir kegiatan, Subakdo menyempatkan diri berdialog dengan warga binaan. Subakdo mengajak WBP turut menjaga situasi aman dan tertib di Rutan Rengat yang dipimpin Kepala Rutannya, Ridar Firdaus Ginting. Petugas rutan juga harus bisa mengayomi dan menghargai kehadiran warga binaan.

Berita Terkait

Bencana Angin Puting Beliung Merusak Beberapa Rumah Dan Bangunan Sekolahan di Cianjur Jawa Barat
Pangdam I/BB Pimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2024 di Rindam I/BB
Bantu Kesulitan Masyarakat Perbatasan, Satgas Yonif 131/Brajasakti Berikan Pengobatan Kepada Warga Kampung Pitewi Papua
Tingkatkan Keamanan di Wilayah Perbatasan RI-Mly, Yonzipur 5/ABW Gelar Sweeping Kendaraan Bermotor
Komitmen Bersih Narkoba, Kodam I/Bukit Barisan Amankan Pengedar Sabu di Inhil
Jaga Ketertiban, Babinsa Kemlayan Sambangi Pengelola Juru Parkir Pasar Modern Matahari Singosaren
Prajurit Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Berbagi Kebaikan di Tanah Papua
Masyarakat Kampung Jagiro Antusias Terima Bubur Kacang Ijo Dari Satgas Yonif 642/Kps

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:24 WIB

Babinsa Berperan Aktif Membantu Renovasi Rumah Warga  

Kamis, 9 Januari 2025 - 09:47 WIB

Pastikan Keamanan, Polres PurbaIingga Jaga Rapat Pleno Terbuka Penetapan Paslon Bupati/Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 9 Januari 2025 - 09:43 WIB

Polres PurbaIingga Jalin Kerja Sama dengan Perbankan, Koperasi dan Toko Emas

Kamis, 9 Januari 2025 - 07:05 WIB

Metode Ngopi Di Warung, Serma Yudhi dan Babinsa Serengan Jalin Erat Silaturahmi Warga Binaan

Kamis, 9 Januari 2025 - 07:02 WIB

Diminta Nasib 662 Peserta P3k Subulussalam Tahap 1 Ditangan Pemerintah;Jangan Tutup Mata

Kamis, 9 Januari 2025 - 05:59 WIB

Polsek Pageruyung Edukasi Siswa Tentang Rambu Lalu Lintas dan Bahaya Kenakalan Remaja

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:57 WIB

Cegah DBD Bhabinkamtibmas dampingi lakukan Fogging di Cicurug

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:51 WIB

Humas polres Majalengka, Menerima cendramata dari Ketua Prodi ilmu komunikasi FISIP Universitas Majalengka

Berita Terbaru

BREBES

Bupati Dan Wakil Bupati Sah Ditetapkan

Jumat, 10 Jan 2025 - 03:42 WIB