Satgas Yonzipur 5/ABW Kolaborasi Dengan Masyarakat Olah Kayu Untuk Geladak Lantai Pos

Edi Supriadi

- Redaksi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 01:28 WIB

40134 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapuas Hulu Nasional detik.com – Sebagai upaya untuk meningkatkan kenyamanan dalam bertugas, Pos Klawik berkolaborasi dengan masyarakat sekitar pos melaksanakan tebang pohon, kemudian sampai di olah menjadi papan yang digunakan sebagai Geladak Lantai dari Pos Klawik, di Desa Mensiau, Kecamatan Batang Lupar, Kapuas Hulu Jum’at (4/10/2024).

Dalam kegiatan tersebut melibatkan warga di wilayah Mensiau, di antaranya Kepala desa Bapak Philips, Bapak Aling, Bapak Barasap, Bapak Indang, dan Bapak Regang.

Baca Juga :  DPD IWOI Indramayu, Membagikan Takjil di Simpang Lima Depan Masjid Islamic Centre Indramayu

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bapak Mensiau, kepala Desa Mensiau mengatakan “Kami atas nama warga desa Mensiau membantu Perbaikan Pos Klawik dalam bentuk kayu yang di tebang langsung dari hutan dan langsung di olah menjadi papan” ungkapnya.

Proses penebangan pohon ini dibantu oleh warga setempat. Warga sangat antusias dan semangat membantu proses penebangan ini sehingga dapat berjalan lancar dan cepat.

Baca Juga :  *Targetkan Swasembada Pangan Nasional, Babinsa Koramil 02/TL Sertu Sri Sugianto Laksanakan Panen Padi Perdana*

Danpos Klawik Serma Sugianto mengucapkan terimakasih kepada Kepala Desa Mensiau, Bapak Philips dan perangkat yang lain serta kepada warga yang telah membantu dalam proses rehap pos kami. Bantuan ini sangat bermanfaat dan berarti bagi kami anggota satgas pamtas RI-Malaysia. “Tutup Sugianto.

 

Red.

Sumber Berita Yonzipur 5/ABW

Berita Terkait

Sungguh Fantastis Kenaikan Anggaran DLH Kota Tangerang untuk PSEL 2024 Dicurigai Tidak Lazim
Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?
Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?
Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan Menciptakan Suasana Keakraban Masyarakat
Babinsa Hadir di Tengah Jemaat: Serda HK. Sipayung Amankan Ibadah Minggu di Gereja GSI Desa Polling Anak-Anak
Membangun Kedekatan Lewat Komsos, Babinsa 07/Salak Gali Informasi Dari Tukang Cukur
TNI Dalam Kehidupan Rohani: Babinsa 04/Tigalingga Ikut Ibadah Bersama Jemaat GKI
Prajurit Peduli, Rakyat Sehat: Satgas TNI Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis di Kampung Gigobak, Distrik Sinak

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 20:47 WIB

Sungguh Fantastis Kenaikan Anggaran DLH Kota Tangerang untuk PSEL 2024 Dicurigai Tidak Lazim

Senin, 28 Juli 2025 - 13:13 WIB

Polres Jombang Gelar Operasi Patuh Semeru 2025, Pelanggaran dan Laka Lantas Menurun Signifikan

Senin, 28 Juli 2025 - 13:09 WIB

Bentuk Apresiasi, Kapolres Jombang Berikan Penghargaan kepada 10 Anggota Berprestasi

Senin, 28 Juli 2025 - 11:55 WIB

Jaga Tradisi, Jaga Negeri: TNI Kawal Pawai Budaya Bendorejo Jelang HUT RI ke-80

Senin, 28 Juli 2025 - 11:47 WIB

Kesenian Wayang Kulit: Simbol Menjaga Warisan dan Jati Diri Bangsa

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:40 WIB

Terjadi…!!! Sekdes di Jombang Dilaporkan ke Polisi, Diduga Gelapkan Rp 61 Juta Dana Pengurusan Sertifikat

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:01 WIB

Desa Sentul Mengadakan Pelatihan Kepemimpinan Bagi Karang Taruna Bhakti

Berita Terbaru