Jelang Pilkada 2024, Polres Batang Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

- Redaksi

Minggu, 29 September 2024 - 15:37 WIB

4061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BATANG // nasionaldetik.com  – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Polres Batang bersama Satpol PP dan Dishub menggelar patroli gabungan skala besar. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di Kabupaten Batang.

Patroli gabungan berlangsung Sabtu (28/9) malam hingga Minggu (29/9/2024) dini hari. Kegiatan ini menyasar berbagai titik rawan gangguan Kamtibmas di wilayah Kabupaten Batang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Batang AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo melalui Kabag Ops, Kompol Abdul Fatah, memimpin langsung puluhan petugas gabungan dalam patroli ini. Sebelum bergerak, seluruh personel mengikuti apel kesiapan di lobi Mapolres Batang. .

Baca Juga :  Police Goes To School, Kapolres Jadi Irup di SMA 3 Brebes. Ini Yang Disampaikan

“Patroli skala besar ini merupakan langkah preventif untuk mencegah aksi kriminalitas yang dapat memicu gangguan kamtibmas,” kata Kompol Abdul Fatah, Minggu (29/9/2024).

Patroli dibagi menjadi dua regu dan menyasar titik-titik strategis, objek- objek vital, pemukiman penduduk dann kantor penyelenggara pemilu, KPU, Bawaslu dan gudang logistik KPU Kabupaten Batang.

Baca Juga :  Berikut Pesan Pasi Intel Kepada Satgas TMMD

“Kami ingin memastikan pelaksanaan tahapan Pilkada 2024 berjalan aman dan tertib,” tegasnya.

Polres Batang berkomitmen menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat jelang Pilkada 2024. Patroli skala besar ini bagian dari upaya strategis tingkatkan Kamtibmas di seluruh wilayah Kabupaten Batang.

Hasil patroli menunjukkan situasi Kabupaten Batang terpantau aman dan kondusif. Meski begitu, Polres Batang tetap tingkatkan pengawasan berkala untuk pastikan keamanan terjaga.

“Kami imbau masyarakat berperan aktif jaga keamanan dan ketertiban lingkungannya,” pungkasnya

Berita Terkait

Polres Kendal Bongkar Praktik Perjudian Togel di Angkringan Cepiring
Presiden Prabowo Disambut Meriah di Pembukaan Apel Kasatwil Polri 2024
Polri Akan Gelar Apel Kasatwil 2024 Hari Ini, Fokus Wujudkan Keamanan Dalam Negeri
Antisipasi Penyalahgunaan Narkoba, Korem 071/Wijayakusuma Sidak Anggota Tes Urine, 
Putusan PTDH untuk Oknum Polisi Pelaku Penembakan Pelajar di Semarang
Diduga Jadi Korban Penganiayaan Oleh DYS, Jipri Minta Perlindungan LPSK
Polres Batang Gelar Turnamen Bola Voli Bhayangkara Cup 2024 dengan Sukses
Apel Gabungan Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Musim Penghujan di Kendal

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 09:27 WIB

13 Advokat Persadin Disumpah di Pengadilan Tinggi Nusa Tenggara Barat

Kamis, 12 Desember 2024 - 04:42 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Paguyangan Sambangi Kelompok Peternak Ikan

Rabu, 11 Desember 2024 - 23:29 WIB

Penanaman Pohon Sukun Upaya Koramil Karangmalang Mendukung Penghijauan

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:32 WIB

Pj.Bupati Langkat Dorong Digitalisasi Pendidikan, Tapi Dihantui Masalah Internal

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:36 WIB

Bati Bakti TNI Hadiri Pelantikan Pengukuhan Ranting dan Kader PPTI

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:33 WIB

Jelang Nataru, Bati Wanwil Pantau Harga Sembako di Lotte Mart

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:56 WIB

Setelah Antar Barang di Swalayan,Mobil Box Terbakar

Rabu, 11 Desember 2024 - 00:40 WIB

Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?

Berita Terbaru