Polsek Tigapanah Gencarkan Program Cooling System Jelang Pilkada 2024

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 08:41 WIB

40152 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tanah Karo, Sumut Nasionaldetik.com

Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Polsek Tigapanah terus berupaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah hukum mereka melalui program Cooling System.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Program ini merupakan salah satu inisiatif dari Kepolisian Negara Republik Indonesia untuk menciptakan suasana kondusif selama masa pemilu.

Kapolsek Tigapanah, AKP Maurist Sinaga, menyampaikan bahwa program ini dirancang untuk mencegah potensi konflik sosial dan politik yang mungkin muncul seiring semakin dekatnya masa pilkada.

“Program Cooling System ini adalah bentuk nyata dari komitmen kami untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Kami ingin memastikan Pilkada 2024 berlangsung aman dan damai, tanpa ada gangguan yang berarti,” ujar AKP Maurist Sinaga.

Baca Juga :  Kanit Binkamsa Sat Binmas Polres Karo, Lakukan Pembinaan Terhadap Satpam Bank BRI.

Salah satu langkah konkret yang dilakukan oleh Polsek Tigapanah dalam program ini adalah mengoptimalkan peran Bhabinkamtibmas di setiap desa. Pada Jumat(30/08/2024), Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah, AIPDA Jayanta, melaksanakan kegiatan sapa warga di Desa Merek, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat komunikasi antara Polri dan masyarakat, serta sebagai sarana untuk menampung kritik, masukan, maupun aduan publik.

“Melalui kegiatan sapa warga, kami ingin memastikan bahwa masyarakat merasa didengar dan dihargai. Ini juga bagian dari upaya kami untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Polri,” tambah AKP Maurist Sinaga.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Sisipkan Pesan Kamtibmas dan Pilkada Damai saat Monitoring Kegiatan Posyandu di Desa Sempajaya Tanah Karo, Nasionaldetik.com Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi melaksanakan monitoring kegiatan posyandu di Dusun 2 Jambur, Desa Sempajaya, Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo, pada Selasa (17/09/2024). Kegiatan ini juga menjadi momen penting untuk menyampaikan pesan kamtibmas dan mengajak masyarakat mewujudkan Pilkada yang damai. Kapolsek Berastagi AKP Henry Tobing, S.H., menekankan pentingnya peran serta masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan Pilkada. "Kami terus menjalankan upaya cooling system melalui berbagai kegiatan, termasuk saat monitoring Posyandu seperti ini. Tujuannya adalah memastikan masyarakat tetap tenang dan menjaga persatuan, sehingga Pilkada dapat berjalan aman dan damai," ujar AKP Henry Tobing. Bhabinkamtibmas yang hadir dalam kegiatan ini juga menyisipkan pesan kepada para ibu dan warga yang hadir agar tetap waspada terhadap isu isu yang dapat memecah belah masyarakat. Selain itu, ia juga mengimbau agar masyarakat tidak mudah terprovokasi oleh berita berita hoaks yang kerap muncul selama masa Pilkada. Kegiatan monitoring posyandu ini dihadiri oleh warga setempat yang membawa balita mereka untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Bhabinkamtibmas memastikan bahwa selain menjaga kesehatan, keamanan dan ketertiban lingkungan juga menjadi prioritas utama. Dengan adanya pendekatan seperti ini, Polsek Berastagi berharap situasi di Desa Sempajaya dan sekitarnya tetap kondusif, terutama di tengah dinamika politik yang sedang berlangsung. "Kami akan terus bersinergi dengan masyarakat untuk memastikan Pilkada 2024 berlangsung lancar dan damai," tutup AKP Henry Tobing. ( VN_B )

Selain itu, Polsek Tigapanah juga mengedepankan pendekatan dialogis dalam menyelesaikan masalah masalah yang ada di tengah masyarakat. “Kami berharap dengan pendekatan ini, setiap permasalahan dapat diselesaikan dengan cara yang baik, sehingga tidak menimbulkan konflik yang lebih besar,” kata AKP Maurist.

Dengan berbagai langkah proaktif ini, Polsek Tigapanah berkomitmen untuk terus mengawal dan menjaga situasi keamanan di wilayahnya, sehingga Pilkada 2024 dapat berjalan lancar dan damai. Masyarakat diimbau untuk tetap tenang dan berpartisipasi secara aktif dalam menjaga keamanan lingkungan masing masing.

#polrestanahkaro
#kapolrestanahkaro
#humaspolrestanahkaro

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe
Satlantas Polres Tanah Karo: Helm Bukan Aksesoris, Tapi Pelindung Nyawa
Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla
Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos
Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan
Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110
Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 16:21 WIB

Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?

Senin, 28 Juli 2025 - 13:09 WIB

Bentuk Apresiasi, Kapolres Jombang Berikan Penghargaan kepada 10 Anggota Berprestasi

Senin, 28 Juli 2025 - 11:55 WIB

Jaga Tradisi, Jaga Negeri: TNI Kawal Pawai Budaya Bendorejo Jelang HUT RI ke-80

Senin, 28 Juli 2025 - 11:47 WIB

Kesenian Wayang Kulit: Simbol Menjaga Warisan dan Jati Diri Bangsa

Senin, 28 Juli 2025 - 10:13 WIB

Daerah Kecil di Jawa Timur Ini Justru Masuk Jajaran Kota Terkaya se-Indonesia, Kok Bisa?

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:40 WIB

Terjadi…!!! Sekdes di Jombang Dilaporkan ke Polisi, Diduga Gelapkan Rp 61 Juta Dana Pengurusan Sertifikat

Minggu, 27 Juli 2025 - 22:01 WIB

Desa Sentul Mengadakan Pelatihan Kepemimpinan Bagi Karang Taruna Bhakti

Minggu, 27 Juli 2025 - 21:14 WIB

Truk Tangki Bermodus Transportir Industri Diduga Angkut BBM Subsidi di Wilayah Probolinggo.

Berita Terbaru

Jawa timur

Spanduk Protes Muncul di Depan Kecamatan Tulakan,Ada apa?

Senin, 28 Jul 2025 - 16:21 WIB

KALIMANTAN

Seluruh warga Penajam Harus Merasakan Gas Rumah

Senin, 28 Jul 2025 - 13:41 WIB