Kasus Dugaan Oknum APDESI Terhadap Wartawan dan LSM Di Agara Masih Bergulir

Nasional Detik.com

- Redaksi

Senin, 15 Mei 2023 - 21:57 WIB

40472 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh tenggara Nasionaldetik.com – Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) kecamatan lauser kabupaten Aceh tenggara Arianto telah melaporkan dengan secara lisan langsung ke PJ bupati Aceh Tenggara, Drs,.Syakir,.M,.Si. Di ruang kerjanya, Senin (15/5/2023)

Kepala desa Bintang Indah Arianto yang juga selaku ketua Apdesi di kecamatan Lauser dirinya menuding bahwa wartawan dan LSM sangat meresahkan kepala desa di wilayahnya Kecamatan lauser.

“Terlihat dari dalam video singkat yang dikirim oleh rekanan Awak Media, Jum’at (19/5/2023) yang berdurasi hampir dua menit, dirinya mengatakan, minta tolong kepada PJ Bupati, Drs,.Syakir.,M.,Si.,Kalau Wartawan dan LSM sering datang ke daerahnya dan sangat meresahkan kepala desa sehingga kepala desa (Kades) di wilayahnya tidak berani tinggal di desa, “katanya.

Laporan lisan tersebut langsung disampaikan Ketua APDESI Kecamatan Lauser, Arianto di ruang kerja PJ Bupati, Syakir. Dari stegmen yang di sampaikan kedengarannya sangat kurang etis, semestinya secara detail di sampaikan agar jangan pihak wartawan dan LSM berprasangka karakter ketua apdesi Arianto tidak baik sehingga memperkeruh suasana di kacamata lauser.

Sementara, ditempat terpisah menurut Dalisi Kaperwil Aceh Media Snipers News kepada tim Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) dalam kesempatannya mengatakan, sebenarnya para rekan Kepala Desa tidak perlu resah dengan kehadiran LSM dan wartawan, sebab kita ini adalah mitra pemerintah. “Kalau Kepala Desa memang benar-benar dapat mengelola Dana Desa dengan baik dan tepat sasaran, maka tidak perlu kuatir terhadap setiap intimidasi yang dilakukan oleh oknum-oknum LSM dan wartawan tertentu,” kata Dalisi.

Baca Juga :  Dendam Keluarga Berujung Maut, 5 Orang Tewas Ditebas Pelaku dalam Tragedi Berdarah di Desa Uning Sigugur

Namun Dalisi tidak memungkiri, jika tidak sedikit juga oknum-oknum LSM dan wartawan yang menyalahgunakan fungsinya sebagai lembaga kontrol, dengan cara memeras sejumlah Kepala Desa.

“Jadi masalah ini yang mesti kita rumuskan bersama-sama, bagaimana mencari solusi terhadap oknum-oknum LSM dan wartawan seperti yang dimaksud, “terangnya. (Sa)

Berita Terkait

Klarifikasi Dibantah, LSM Desak Audit Proyek SDN Lawe Bekung yang Dibiayai Dana Pusat
Polres Aceh Tenggara Undang Dialog Terbuka Lewat Jumat Curhat di Desa Penungkunen, Tanggapi Isu Sosial dan Lingkungan
Kute Kuta Buluh Peringati Maulid Nabi Muhammad, Tausiyah Disampaikan Tgk. H. Marhaban Husni
Dendam Keluarga Berujung Maut, 5 Orang Tewas Ditebas Pelaku dalam Tragedi Berdarah di Desa Uning Sigugur
Polres Aceh Tenggara Imbau Warga Lebih Hati-Hati di Kebun Usai Serahkan Kerangka Subur Bin Kasimin yang Diduga Jatuh dari Pohon Pinang
BPSDM Aceh Pastikan Dukungan untuk Mahasiswa Non-KIP dan Studi Lanjut Dosen UGL
Kepala Desa Bungkam, Warga Bingung, Dana Menghilang: Bupati Diminta Bertindak Tegas Tanpa Pandang Lembaga atau Koneksi Politik
Di Tengah Wajib Belajar Gratis, SD Swasta Ini Diduga Jual Buku Lewat Surat Edaran

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 12:09 WIB

“Polres Merangin Olah TKP Penemuan Mayat di Kebun Karet”

Minggu, 5 Oktober 2025 - 21:25 WIB

“Nissan Terano Dinas Merangin Hilang: Aset Daerah di Tangan Warga Sipil, Ke Mana Perginya?”

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:41 WIB

Diduga “cawe-cawe” Fahmi di Proyek Kelurahan Pasar Atas: Heru dan Mulyadi Terseret.

Kamis, 2 Oktober 2025 - 06:44 WIB

“Cawe-cawe” Fahmi, Mantan Lurah, di Pasar Atas Mencuat: Proyek Swakelola Jadi Sorotan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 17:18 WIB

Tak Ada Ampun! Satpol PP Muaro Jambi Deklarasi Perang Terhadap Mafia Minyak & Rokok Ilegal

Rabu, 1 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Polres Merangin Hadiri Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Merangin

Rabu, 1 Oktober 2025 - 08:14 WIB

Ada Apa….!!!! Mobil Dinas Nissan Terano Merangin: Antara Klaim dan Realita

Rabu, 1 Oktober 2025 - 07:57 WIB

Setelah ditunjuk sebagai Plt. Ketua PWI Merangin, Asmadi dan kawan-kawan bentuk pengurus dan persiapan pelantikan.

Berita Terbaru