Kecamatan Blangpegayon Tercepat Pemutakhiran IDM Tahun 2024 Se-Kabupaten Gayo Lues

Nasional Detik.com

- Redaksi

Kamis, 30 Mei 2024 - 12:09 WIB

40141 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES |  Kamis 30 Mei 2024 bertempat di Kecamatan Blangpegayon telah dilakukan penandatangan berita acara IDM Kecamatan tahun 2024 dengan status Kecamatan maju penetapan ini berdasarkan penilaian web Kementrian desa PDTT pada jumlah nilai indeks nya 0.7427. Kategori indeks Desa sesuai regulasi peraturan menteri terdiri dari 5 (lima) kategori, dimulai dari : sangat tertinggal, tertinggal, berkembang, maju , dan mandiri.

Sebelum terbitnya berita acara Kecamatan ini, terlebih dahulu sudah diterbitkan 12 (dua belas) berita acara IDM Desa dengan rincian 1 (berkembang), 10 (Maju), dan 1 (Mandiri) desa Mandiri. Desa Mandiri pada Tahun ini muncul pertama kali di Kecamatan Blangpegayon yaitu desa Cinta Maju yang juga merupakan Ibukota Kecamatan Blangpegayon.

Camat Blangpegayon Ramli S.Pd mengapresiasi atas capaian IDM semua ini berkat kerjasama desa dan dampingi TPP Kecamatan Blangpegayon yang di koordinir oleh Koordinator Bardansyah, SSt.Pi di damping PD Kecamatan Junaidi, Sukirman Abadi, S.Pd juga PLD Rahman dan Rabumin.

Camat Blangpegayon berharap trend positif di tiga terakhir dibawah kepemimpinan nya menjadi acuan dalam pemanfaatan dana Desa di 12 Desa Se-Kecamatan Blangpegayon, karna dana desa ini dirasakan sangat bermanfaat bagi masyarakat Kecamatan Blangpegayon secara umum. Kedepan Kecamatan targetnya harus memiliki Web Kecamatan dan Web desa sebagai pusat data di Kecamatan dengan data bersumber dari data IDM ini, beliau melihat bahwa data IDM ini merupakan data yang komplit untuk menjelaskan kondisi desa, dimulai dari seluruh nama perangkat, jumlah penduduk serta penilaian indeks ketahan sosial, ekonomi dan lingkungannya sendiri.

Penandatanganan berita acara Kecamatan ini turut dihadiri oleh Putra Wijaya Kasuma, S.P selaku Koordinator Kabupaten TPP P3MD Kemendesa PDTT, beliau juga menyampaikan apresiasi ketepatan dan kecepatan penyelesaian IDM Tahun 2024.

Baca Juga :  Resmi Pensiun dari ASN, Thalib Kembali Mengabdi Lewat Jalur Politik

“Saya mengapresiasi teman-teman TPP Kecamatan Blangpegayon yang sudah bekerja sama dan bekerja secara purna waktu untuk mendampingi 12 (dua belas) desa di Kecamatan Blangpegayon. Juga ucapan terima kasih kepada Pihak Kecamatan telah mendukung penuh pemutakhiran data IDM yang nantinya pada Tahun 2025 akan berubah menjadi Indeks Desa (ID) secara seragam se Indonesia. Saya juga mengucapkan terima kasih kepada Pemerintahan Desa karna Blangpegayon menjadi Kecamatan tercepat selesai IDM Tahun 2024,” jelasnya.

Semoga hal positif ini dapat terjaga bahkan terus dapat ditingkatkan pelayanan pemerintahan desa kepada masyarakat desa itu sendiri”.
Terkahir harapan Korkab P3MD seluruh desa di Kecamatan Blangpegayon dapat meningkatkan penyempurnaan administrasi desa, dan pelayan publik kepada masyarakat desa.

Abdiansyah.

Berita Terkait

Satreskrim Polres Gayo Lues Amankan Pelaku Kekerasan Fisik terhadap Perempuan
Dengan Dukungan Polres, Program Serap Jagung BULOG Dimulai, Petani Tak Lagi Sendirian
Kapolsek Blangkejeren Sosialisasikan Bahaya Karhutla kepada Pengulu Desa se-Kecamatan Dabun Gelang
Laporan Warga Berujung Temuan Ladang Ganja Skala Besar, Polisi Telusuri Jalur Perbukitan Tanpa Akses Komunikasi
Call Center Satresnarkoba Polres Gayo Lues Resmi Aktif, Siap Terima Laporan dari Masyarakat
Pengungkapan Kasus Ganja 640 Kg Jadi Bukti Kinerja Cemerlang Satresnarkoba Polres Gayo Lues yang Kini Diganjar Penghargaan
Kasat Resnarkoba Polres Gayo Lues Berprestasi Tinggi, Raih Gelar Terbaik dari Polda Aceh Tahun 2025
Sikap Sepihak Kepala Dinas Pertanian Tuai Kecaman, Pegawai Menuntut Perbaikan Tata Kelola

Berita Terkait

Senin, 28 Juli 2025 - 10:38 WIB

Bupati: Brebes Bakal Miliki Kolam Renang Standar Nasional

Jumat, 25 Juli 2025 - 13:12 WIB

Asah Kemampuan Personel, Polres Brebes Gelar Latihan Menembak

Kamis, 24 Juli 2025 - 12:13 WIB

PT BIG Bersama Bazista DKM At Taqwa Santuni Anak Yatim

Rabu, 23 Juli 2025 - 22:41 WIB

Hak Dan Perlindungan Masa Depan Anak,SMPN 04 Tanjung Adakan Peringati Hari Anak Nasional

Rabu, 23 Juli 2025 - 18:15 WIB

TMMD Sengkuyung III Kodim Brebes, Wujudkan Percepatan Pembangunan Dengan Semangat Gotong Royong

Selasa, 22 Juli 2025 - 19:03 WIB

Tahroni Ingin Kesetaraan Pendidikan Warga Brebes Terwujud

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:02 WIB

Tiga Wartawan Ditahan Dan Diintimidasi Saat Meliput Aksi Unjuk Rasa di PT Dinamika Selaras Jaya, Kapolda Bengkulu Diminta Tindak Tegas

Minggu, 20 Juli 2025 - 17:55 WIB

Heritage Color Fun Run 2025 Sedot Ribuan Peserta

Berita Terbaru