Bentuk Kepedulian, Anggota Satgas TMMD ke-120 Gayo Lues Bantu Pemakaman Salah Satu Warga Kendawi

Nasional Detik.com

- Redaksi

Sabtu, 11 Mei 2024 - 06:41 WIB

40129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues | Anggota Satgas TMMD ke 120 membantu proses pemakaman salah satu warga Kampung Kendawi, Kecamatan Dabun Gelang, Sabtu (11/05/25).

Ini merupakan salah satu bentuk kepedulian dan kebersamaan satgas kepada warga setempat.

Dan SSK TMMD ke 120 Gayo Lues Lettu Kav Imron Suryadani di konfirmasi mengatakan, saat ini satgas TMMD dibagi menjadi 2, pertama lanjut mengerjakan program fisik seperti biasa dan sebagian lagi dikerahkan untuk membantu proses pemakaman warga Kampung Kendawi tersebut.

“Iya benar, sebagian anggota satgas TMMD kita kerahkan untuk membantu ahli musibah mulai dari proses memandikan hingga menggali liang lahat,” ujar Lettu Kav Imron Suryadani.

Sementara itu Pengulu Kampung Kendawi Ardiansyah menyampaikan ucapan terimakasihnya kepada anggota Satgas TMMD yang telah begitu peduli dengan peristiwa musibah ini. Anggota satgas TMMD berbaur dengan masyarakat baik dalam pelaksanaan TMMD program fisik maupun dalam hal menghadapi musibah ini.

Baca Juga :  Terkait Pengadaan Kambing di Dinas Pertanian Gayo Lues, Bukan Sumber Dana Fiskal Saja

“Adapun warga Kampung Kendawi yang meninggal atas nama Jemat Mpun Siden (70) jenis kelamin perempuan meninggal dunia sekira jam 05.30 karena sakit,” kata Ardiansyah.

(Abdiansyah)

Berita Terkait

Satreskrim Polres Gayo Lues Amankan Pelaku Kekerasan Fisik terhadap Perempuan
Dengan Dukungan Polres, Program Serap Jagung BULOG Dimulai, Petani Tak Lagi Sendirian
Kapolsek Blangkejeren Sosialisasikan Bahaya Karhutla kepada Pengulu Desa se-Kecamatan Dabun Gelang
Laporan Warga Berujung Temuan Ladang Ganja Skala Besar, Polisi Telusuri Jalur Perbukitan Tanpa Akses Komunikasi
Call Center Satresnarkoba Polres Gayo Lues Resmi Aktif, Siap Terima Laporan dari Masyarakat
Pengungkapan Kasus Ganja 640 Kg Jadi Bukti Kinerja Cemerlang Satresnarkoba Polres Gayo Lues yang Kini Diganjar Penghargaan
Kasat Resnarkoba Polres Gayo Lues Berprestasi Tinggi, Raih Gelar Terbaik dari Polda Aceh Tahun 2025
Sikap Sepihak Kepala Dinas Pertanian Tuai Kecaman, Pegawai Menuntut Perbaikan Tata Kelola

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:50 WIB

Satgas TMMD Kodim 0724/Boyolali Serahkan Bantuan Al-Qur’an untuk Masjid Al Amin

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:35 WIB

Dukung Program Kasad Tentang Ketahanan Pangan, Satgas TMMD Reguler Ke-125 Laksanakan Kerjabakti Penyiapan Lahan Penanaman Jagung

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:28 WIB

Satgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Membaur Bersama Masyarakat Laksanakan Sholat Jum’at di Lokasi TMMD

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:24 WIB

Dansatgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Cek Progres Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD

Kamis, 24 Juli 2025 - 10:45 WIB

Dugaan SPBU 44,531.36 Kalibagor Bebas Dijadikan Sumur Mafia Solar Subsidi Segera BUMN Tindak Tegas 

Rabu, 23 Juli 2025 - 21:44 WIB

Rangkaian Kunker Ke Makorem 071/Wijayakusuma, Pangdam IV/Diponegoro Lepas Liarkan puluhan Burung Perkutut

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:41 WIB

Babinsa Pendamping Petani Sukseskan Penanaman Bibit Padi di Sawah

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:35 WIB

TMMD Sengkuyung Tahap III Tahun 2025 Resmi Dibuka: Boyolali Perkuat Pembangunan dari Desa

Berita Terbaru