Selama Lebaran 2024 Kecelakaan Di Brebes Menurun, Ini Datanya

- Redaksi

Jumat, 19 April 2024 - 08:52 WIB

40154 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Brebes//nasionaldetik.com  – Pelaksanaan Operasi Ketupat Candi (OKC) 2024 dalam rangka pengamanan arus mudik dan arus balik telah usai dilaksanakan.

Kegiatan operasi yang dilaksanakan secara serentak di Indonesia selama 13 hari mulai tanggal 4-16 April 2024 (H1-H13) berlangsung sukses.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikabupaten Brebes, kesuksesan tersebut salah satunya menurunya jumlah angka kecelakaan dibandingkan dengan kegiatan yang sama pada tahun 2023.

Dari data yang diperoleh dari Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Brebes, dalam kurun waktu yang sama jumlah kejadian laka lantas selama OKC 2024 sebanyak 9 kejadian. Dengan korban meninggal dunia (MD) 3 orang, luka berat (LB) Nihil dan luka ringan (LR) 17 orang. Dengan kerugian material Rp. 44.500.000,- (Empat Puluh Empat Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)

Baca Juga :  Operasi Kaisar Hitam: Sat Resnarkoba Polres Bima Kota Berhasil Ungkap Jaringan Pengedar Narkotika Sabu di Kota Bima

Sedangkan ditahun 2023, sebanyak 28 kejadian dengan jumlah korban meninggal dunia (MD) 7 orang dan luka ringan sebanyak 38 orang. Dan kerugian material Rp. 45.8500.000,- (Empa Puluh Lima Juta Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)

Dari data perbandingan selama H1-H13 Operasi 2023 dibandingkan dengan H1-H13 Selama Ops 2024 diperoleh hasil bahwa jumlah kejadian turun 68 %, korban MD turun 57%, LB tetap 0%, LR turun 55% dan Kerugian material juga turun sebanyak 3%

Saat dikonfirmasi, Kapolres Brebes AKBP Guntur M Tariq membenarkan data tersebut.

Baca Juga :  Satlantas Polres Kendal Sosialisasikan Operasi Zebra Candi 2024 dan Berikan Penghargaan kepada Pengguna Jalan Tertib

“Keberhasilan Operasi Ketupat Candi 2024 di Kabupaten Brebes salah satunya ditandai dengan menurunnya angka maupun fatalitas akibat kecelakaan lalu lintas,” terangnya, Jumat (19/4/2024).

Atas keberhasilan tersebut Kapolres juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat dan berbagai instansi terkait atas partisipasi yang sangat berarti dalam mensukseskan pelaksanaan Operasi Ketupat Candi 2024.

“Dukungan dan kerjasama yang baik dari semua pihak telah sangat berkontribusi dalam menciptakan kondisi lalu lintas yang aman dan lancar selama periode libur Lebaran hari raya idulfitri 1445 H/ 2024 M di wilayah Kabupaten Brebes,” terangnya. (Hms/AG)

Berita Terkait

Asah Kemampuan Personel, Polres Brebes Gelar Latihan Menembak
PT BIG Bersama Bazista DKM At Taqwa Santuni Anak Yatim
Hak Dan Perlindungan Masa Depan Anak,SMPN 04 Tanjung Adakan Peringati Hari Anak Nasional
TMMD Sengkuyung III Kodim Brebes, Wujudkan Percepatan Pembangunan Dengan Semangat Gotong Royong
Tahroni Ingin Kesetaraan Pendidikan Warga Brebes Terwujud
Tiga Wartawan Ditahan Dan Diintimidasi Saat Meliput Aksi Unjuk Rasa di PT Dinamika Selaras Jaya, Kapolda Bengkulu Diminta Tindak Tegas
Heritage Color Fun Run 2025 Sedot Ribuan Peserta
Antisipasi Beras Oplosan, Bupati Sidak Ke Gudang Bulog

Berita Terkait

Kamis, 24 Juli 2025 - 19:00 WIB

Hidayat, Kakanwil Ditjenpas Jambi Apresiasi Penggagalan Upaya Penyelundupan Narkoba di Lapas Kelas IIB Muara Tebo

Kamis, 24 Juli 2025 - 16:15 WIB

ratusan Aliansi dan perangkat desa geruduk kantor bupati Batanghari/

Rabu, 23 Juli 2025 - 21:28 WIB

Darwin Irianto : Soal Pengaduan Ilhamsyah Ke Mapolda Jambi Ibarat Menepuk Air di dalam Dulang

Rabu, 23 Juli 2025 - 16:49 WIB

Kakanwil Ditjenpas Jambi Menyerahkan Remisi Anak dalam rangka Hari Anak, di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) lapas  Kelas II Muara Bulian 

Minggu, 20 Juli 2025 - 18:35 WIB

Produk Jurnalis di Lapangan Tidak Bisa di Pidana, Ini Soal Pemberitaan Media Online Terkait Sita Aset Ilhamsyah Oleh PN Muara Bulian

Sabtu, 19 Juli 2025 - 20:50 WIB

Sabtu, 19 Juli 2025 - 20:11 WIB

Kasihan ,Perangkat Desa Dan Honor Tak Digaji,juga  Berdampak Terhadap Penghasilan Sejumlah Warung Kopi di Batanghari

Sabtu, 19 Juli 2025 - 19:50 WIB

Belum Sampai dua tahun honor ,Anak Kandung Pj Sekda Batang Hari ,lulus PPPK

Berita Terbaru