Apresiasi Marwah Aliansi Indonesia Terhadap Penahanan Kepala Desa Baturaja

edisupriadi

- Redaksi

Rabu, 18 Juni 2025 - 12:54 WIB

40304 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nasional detik.com Pesawaran Lampung – Marwah Aliansi Indonesia memberikan apresiasi atas tindakan tegas Kejaksaan Negeri (Kajari) Pesawaran yang telah menahan Kepala Desa Baturaja, Amrullah.

Kamis 18/6/2024.

Penahanan ini terkait dugaan pemotongan dana bantuan bedah rumah yang berasal dari Pemerintah Provinsi Lampung melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Perkim).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Dewan Pimpinan Marwah Aliansi Indonesia, Arif Roni, secara khusus mengapresiasi kerja keras Kajari Pesawaran dalam membongkar kasus ini.

Baca Juga :  AMP dan FOKAL Desak KPU Serta Disdukcapil Pesawaran Bertanggung Jawab Atas Dugaan Penghilangan Hak Pilih Warga Pada PSU

Informasi penahanan Amrullah diketahui dari pernyataan Kepala Kajari Pesawaran, Tendi Mualim, S.H., M.H. Tendi Mualim menjelaskan bahwa dana bantuan bedah rumah sebesar Rp 18 juta untuk material dan Rp 2 juta untuk ongkos tukang per rumah, disalurkan melalui dua toko material yang ditunjuk oleh Dinas Perkim.

Pada pencairan tahap pertama dan kedua untuk 63 rumah di Desa Baturaja, tersangka Amrullah mendatangi pemilik toko material dan meminta uang sebesar Rp 150 juta tahap pertama,tahap kedua Rp.100 Juta sehingga genap Rp 250 juta.

Baca Juga :  Kabupaten Pesawaran Raih Penghargaan Nasional Perhutanan Sosial 2025

Amrullah merasa memiliki andil dalam program bedah rumah tersebut, yang kemudian mengarah pada dugaan pemotongan dana ini.

Singkatnya, Marwah Aliansi Indonesia mendukung penuh langkah Kajari Pesawaran dalam menindak dugaan korupsi dana bedah rumah yang melibatkan Kepala Desa Baturaja.

 

Pewarta : P.Tambunan/red.

.

Berita Terkait

Jalin Sinergitas Dengan Jurnalis, Polres Pesawaran Sambangi kantor FKW-KP
Bantuan Alsintan dan Produksi Pupuk Organik Cair Dorong Produktifitas Pertanian Pesawaran
Tingkatkan disiplin dan kesadaran Masyarakat, Sat Lantas Pesawaran Edukasi Tertib Berlalu Lintas
Dugaan Monopoli Bahan Baku di Dapur MBG Pesawaran: Jurnalis Dipaksa Hapus Rekaman Konfirmasi
Mahasiswa ITERA Dirikan Sanggar Tani SIPETANI di Desa Bagelen, Dorong Pertanian Modern dan Produktifitas Petani
Gerak Cepat Tekab 308 Presisi Polsek Tegineneng Ungkap Penggelapan Sepeda Motor, Pelaku Utama Dalam Pengejaran
Pemkab Pesawaran Mantapkan Langkah Percepatan Penanganan Stunting Lewat Rakor TPPS
Pemerintah dan APDESI Way Ratai Gelar Rapat Pemantapan Koperasi Merah Putih

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Lawan Arab Saudi, Indonesia Harus Optimis

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:48 WIB

Kepala Divisi Pelayanan Hukum Menghadiri Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Tapanuli Utara Ke-80

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:47 WIB

Kanwil Hukum Sumut Fasilitasi Harmonisasi Ranperwal, Dorong Regulasi Responsif terhadap Kebutuhan Publik

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:20 WIB

Rutan Kelas I Labuhan Deli Laksanakan Tes Urine bagi Pegawai dan Warga Binaan, Wujud Komitmen Bersih dari Narkoba

Senin, 6 Oktober 2025 - 17:51 WIB

Lima Ranting IPK Medan Sunggal Sepakat Dukung Kembali Jodi Mahesa Panggabean dan Rahmansyah Pimpin PAC

Senin, 6 Oktober 2025 - 14:38 WIB

Lapas Lubuk Pakam Gandeng BNN dan Dinas Kesehatan Kabupaten Deli Serdang Gelar Tes Urine Massal

Senin, 6 Oktober 2025 - 09:51 WIB

Sentuhan Kepedulian di HUT ke-80 TNI, Danrem 083/Bdj dan Kasrem Serahkan Bantuan Sosial untuk Warga Malang

Senin, 6 Oktober 2025 - 06:55 WIB

Denpom I/5 Medan Terima Ucapan HUT ke-80 TNI dari Polrestabes Medan

Berita Terbaru

REGIONAL

Lawan Arab Saudi, Indonesia Harus Optimis

Senin, 6 Okt 2025 - 18:53 WIB