Polsek Pademangan Gelar Program Polisi Sahabat Anak di GOR Pademangan

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Kamis, 22 Mei 2025 - 15:11 WIB

4065 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Nasionaldetik.com

– Dalam rangka membangun kedekatan antara polisi dan generasi muda sejak usia dini, Polsek Pademangan kembali melaksanakan Program Polisi Sahabat Anak pada Kamis, 22 Mei 2025, pukul 08.45 WIB di GOR Pademangan, Kelurahan Pademangan Barat.

Kegiatan ini dihadiri oleh Iptu Gusti Ngurah (Kanit Binmas) dan Aipda Boyke Simarmata (Bhabinkamtibmas Kelurahan Ancol), yang mendampingi anak-anak PAUD dari Sekolah Tunas Bangsa dalam sesi belajar mandiri dan pengenalan profesi kepolisian secara interaktif.

Program ini bertujuan menanamkan nilai-nilai positif, disiplin, dan rasa aman di lingkungan anak-anak, serta menjadikan polisi sebagai sosok yang bersahabat dan dekat dengan masyarakat sejak dini.

Baca Juga :  *MENTERI NUSRON SEBUT ADA 796 PELANGGARAN TATA RUANG DI JABODETABEK – PANJUR : SECARA TIDAK LANGSUNG SEBABKAN BANJIR*

Kapolsek Pademangan, Kompol Immanuel Sinaga, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan bahwa program ini merupakan bagian dari strategi Polsek Pademangan dalam membangun budaya kamtibmas yang berkelanjutan dan humanis.

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Kapolri Jadi Wasit di Kejuaraan Judo Kapolri Cup 2025
Membangun Kalimantan dengan bijak: Transnigrasi yang berkeadilan dan berkelanjutan
Toko Obat Keras Milik Jamali Merajalela di Jaktim Kebal Hukum, Ada Apa Dengan Polsek Pulo Gadung ?
Green Impact Festival 2025, BEM PTNU: Mahasiswa NU Harus Terlibat dalam Isu Energi dan AI
Pria 51 Tahun Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Jalan Benyamin Sueb Kemayoran
Kasad: Memimpin Adalah Melayani
BEM PTNU soroti Krisis Multisektor di Indonesia: Dari Ekonomi hingga Keamanan Nasional
Jelang Sidang Hasto, Polisi dan PN Jakarta Pusat Matangkan Pengamanan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:06 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Berita Terbaru