Panglima TNI Tinjau Stand Ketahanan Pangan Korem 081/DSJ

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 22 Mei 2025 - 14:06 WIB

4036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Surabaya, – Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto memberikan arahan kepada aparat Satkowil (satuan komando kewilayahan) di jajaran Kodam V/Brawijaya, bertempat di Grand fullerton Ballroom, Jl Basuki Rahmat No 16-18, Surabaya, Kamis (22/5/2025).

Sesaat sebelum memberikan arahannya, Panglima TNI terlebih dulu meninjau berbagai stand ketahanan pangan dari berbagai satuan di jajaran Kodam V/Brawijaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu stand yang menarik perhatian dan ditinjaunya langsung yakni stand ketahanan pangan milik Korem 081/DSJ.

Di sana dipamerkan berbagai hasil ketahanan pangan, mulai dari beras, terong, wortel, pare, kacang panjang, cabai, tomat, belimbing, kubis, bawang merah, dan susu kambing etawa.

Baca Juga :  Pendidikan Sosial Sejak Dini Dilakukan TK Harapan Mekar Dengan Berbagi Ceria

Selain itu, juga terdapat produk-produk di bidang ketahanan pangan, seperti bibit jagung, pupuk Proklamator, insektisida, dan fungisida.

Danrem 081/DSJ, Kolonel Arm Untoro Hariyanto menyebut, berbagai hasil dan produk ketahanan pangan yang dipamerkan itu berasal dari beberapa satuan di jajarannya.

“Kebetulan yang kita tampilkan hari ini berasal dari Kodim 0807/Tulungagung, Kodim 0808/Blitar, dan Kodim 0810/Nganjuk. Ini sifatnya hanya sampel saja, karena kalau kita tampilkan semua, tentunya terbentur dengan keterbatasan tempat,” terangnya.

Baca Juga :  Polres Malang dan Tim Gabungan Gerak Cepat Tangani Banjir Warga Diminta Tetap Waspada.

Lebih dari itu, Untoro mengaku bangga stand satuannya telah ditinjau langsung oleh Panglima TNI. Ia pun mengaku siap untuk lebih meningkatkan kerja kerasnya dalam mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan.

“Tentunya ini kebanggaan bagi kami, bapak Panglima TNI berkenan meninjau stand ketahanan pangan kami. Ini jadi motivasi kami untuk berbuat lebih baik lagi ke depannya,” katanya.

Penulis : arwang

Berita Terkait

Suasana Penuh Syukur Warnai Tasyakuran Khitan dan Aqiqah Putra Kepala Desa Tanjungsari
Diduga Ada Permainan, OTT Penangkapan Penebangan Kayu Perhutani di Dringu, Probolinggo Pelaku Bebas Berkeliaran, Ada Apa Dengan APH?
Bentrokan Masa FPI dan PWI di Pemalang, PNIB : Tangkap Rizieq Shihab Biang Provokasi Adu Domba Warga
Pemkab Bersama Polres Tulungagung Terapkan Aturan Ketat Sound Horeg: Pembatasan Desibel dan Jam Operasional Demi Kenyamanan Warga
Kasus Pemerasan di Batu: Wartawan dan LSM Jadi Terdakwa
Momen Sejarah, PKD dan Dirosah Ula, PC GP Ansor Pacitan Launching Buku Dalil Amaliyah Aswaja
Polres Jombang Gelar Rakor Anev Produksi Jagung Kuartal III, Dorong Sinergi Ketahanan Pangan
Desa Dono Gelar Musrenbangdes 2025: Satukan Dua Agenda Strategis Demi Pembangunan Desa yang Lebih Maju

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:06 WIB

Operasi Patuh Toba 2025: Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan ODOL Bukan Pelanggaran Biasa, Tapi Ancaman Nyata

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:00 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Patroli Stasioner Antisipasi 3C dan Tindak Kejahatan Lainnya

Jumat, 25 Juli 2025 - 20:56 WIB

Sosialisasi Tertib Lalu Lintas, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Tukang Parkir di Jalan Abdul Kadir

Kamis, 24 Juli 2025 - 21:45 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Stop Bakar Lahan, Selamatkan Masa Depan

Berita Terbaru