Sinergitas TNI-Polri di Cikijing,jalin silahturahmi dengan ketua Ormas DPC Pekat IB

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 10 April 2025 - 08:09 WIB

4022 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka,Nasionaldetik.com-Ps. Kasie Humas Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar Bripka A. Deby Kurniadi, S.H. bersama Babinsa Koramil 1705/Cikijing Serda Apriansyah melakukan silaturahmi bersama dengan Ketua DPC Ormas Pekat IB Apep Rahmat, S.I.P., dan Anggota. pada Kamis (10/04/2025).

 

Bripka Deby mengajak Ketua DPC Ormas Pekat IB beserta anggota agar selalu bijak dalam penggunaan media sosial dan tidak menyebarkan berita-berita yang bersifat kontraproduktif yang memicu perselisihan antar warga hingga antar lembaga.

 

“Untuk itu, saya mengharapkan kepada rekan-rekan dari Ormas Pekat IB DPC Cikijing agar tetap menjaga marwah dan nama baik organisasi. Bantu kami dalam menjaga dan memelihara situasi kamtibmas di daerah ini,”

 

Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Willy Andrian, S.H., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Cikijing AKP Asep Rusmawan, S.H. mengatakan, “Kunjungan silaturahmi ini menunjukkan komitmen Polsek Cikijing Polres Majalengka dalam mempererat hubungan dengan berbagai elemen masyarakat, serta memperkuat sinergi untuk menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif.”

Baca Juga :  *Kapolres Kendal dan DPRD Sinergi Cegah Lonjakan Harga Sembako*

 

“Terakhir disampaikan agar selalu berkoordinasi dengan pihak kepolisian dalam setiap menyelesaikan permasalahan yang ada.” tutupnya.

 

 

#PolriHumanis, #PolriPresisi, #AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa, #CintaKebhinekaan, #spripimpoldajabar, #Spripim.polri, #Humaspoldajabar,

Berita Terkait

Polres Majalengka dan Polsek jajaran amankan, kenaikan Isa Al-masih
Polsek Dawuan,Lakukan pengamanan Ibadah Paskah Kamis Putih di Gereja Kristen Jemaat Bethesda
Jalin sinergi, Kapolres Majalengka sambut kunjungana silaturahmi Ketua BAZNAS
Bhabhinkamtibmas Polsek Leuwimunding,Giat Patroli dan Sosialisasi TPPO warga di himbau waspada perdagangan orang
Semarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah
Semangat HBP Ke-61, Rutan Kelas I Medan Ikuti Donor Darah Pemasyarakatan Sumut
Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 61, Lapas Perempuan Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah Dan Pemeriksaan Kesehatan
Lapas Perempuan Medan Bekerjasama Dengan Puskesmas Helvetia Mencegah Penyakit Dini Warga Binaan Pemasyarakatan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:01 WIB

Polsek Dawuan,Lakukan pengamanan Ibadah Paskah Kamis Putih di Gereja Kristen Jemaat Bethesda

Kamis, 17 April 2025 - 23:51 WIB

Jalin sinergi, Kapolres Majalengka sambut kunjungana silaturahmi Ketua BAZNAS

Kamis, 17 April 2025 - 23:41 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Leuwimunding,Giat Patroli dan Sosialisasi TPPO warga di himbau waspada perdagangan orang

Kamis, 17 April 2025 - 18:49 WIB

Semarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah

Kamis, 17 April 2025 - 17:59 WIB

Semangat HBP Ke-61, Rutan Kelas I Medan Ikuti Donor Darah Pemasyarakatan Sumut

Kamis, 17 April 2025 - 17:12 WIB

Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 61, Lapas Perempuan Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah Dan Pemeriksaan Kesehatan

Kamis, 17 April 2025 - 13:56 WIB

Lapas Perempuan Medan Bekerjasama Dengan Puskesmas Helvetia Mencegah Penyakit Dini Warga Binaan Pemasyarakatan

Kamis, 17 April 2025 - 04:18 WIB

Diduga Salahgunakan Izin Tinggal, WNA Asal Tiongkok Diamankan Imigrasi Polonia: Kakanwil Sumut Tegaskan Komitmen Tegakkan Hukum Keimigrasian

Berita Terbaru