Aliansi Masyarakat Juwangi Gelar Aksi Damai Dukung Pengesahan UU TNI

Edi Supriadi

- Redaksi

Minggu, 30 Maret 2025 - 08:10 WIB

4046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Surakarta,- Puluhan warga yang tergabung dalam Aliansi warga Juwangi menggelar aksi damai di wilayah kecamatan Juwangi Kabupaten Boyolali. Minggu ( 30/03/25)

Mereka menyatakan dukungan terhadap Rancangan Undang-Undang (RUU) TNI yang saat ini menjadi perdebatan nasional di tengah gelombang aksi penolakan di berbagai daerah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam aksi tersebut, para peserta membawa spanduk dan poster berisi pesan-pesan dukungan, seperti “Kami bersama TNI, TNI bersama Kami, NKRI Harga Mati” Peserta aksi secara tertib menyampaikan aspirasi mereka kepada masyarakat dan pemerintah.

Baca Juga :  Viral..!! Diduga Menyalahgunakan Bantuan Hand Traktor di Sewakan, Kekecewaan Petani Terhadap Gapoktan

Mereka menolak narasi yang menyebut TNI sebagai musuh rakyat, menegaskan bahwa institusi tersebut berasal dari rakyat dan bertugas untuk rakyat.

Kita banyak mendengar framing di berbagai tempat yang menggambarkan seolah-olah TNI adalah musuh rakyat atau bahkan dianggap tidak berguna. Padahal jelas bahwa TNI berasal dari rakyat dan bertugas untuk melindungi rakyat,” ujar
koordinator aksi, Bapak Tomo dalam orasinya.

Sang koordinator juga menyoroti adanya upaya adu domba di tengah masyarakat yang ia nilai dipengaruhi oleh kepentingan politik tertentu. Ia mengajak masyarakat untuk tetap bersatu dan tidak mudah terpengaruh oleh propaganda negatif.

Baca Juga :  Sambangi Perangkat Desa Cisoka, Personil Polsek Cikijing Koordinasikan Kamtibmas

TNI harus kuat, dan kita sebagai rakyat harus bersikap positif. Jika rakyat dan TNI bersatu, Indonesia akan menjadi negara yang lebih maju, makmur, dan jaya,” tambahnya.

Aksi damai ini berlangsung dengan tertib dan kondusif. Para peserta dengan disiplin menjaga ketertiban sehingga kegiatan tersebut tidak mengganggu aktivitas masyarakat sekitar.

Penulis : Agus Kemplu

Berita Terkait

Simbol Kerukunan Antar Umat Beragama, Korem 071/Wijayakusuma Bersinergi dengan FKUB dalam Sholat Idul Fitri 1446 H
Wooow..!! Ratusan Pemuda Sragen Nyatakan Dukung RUU TNI
Viral..!! Warga Geruduk ke Kantor Desa Bologarang Meminta Transparan Kepada Masyarakat, di Duga Kepala Desa dan Perangkat Desa Tidak Transparan 
Bakti Sosial Sinergitas TNI Polri Kepada Ojek Online Boyolali
Babinsa Juwangi Bersama Petugas Evakuasi ODGJ di Desa Pilangrejo
Koramil 03/Serengan & Polsek Gandeng FKPPI Bagikan 100 Takjil Buka Puasa
Babinsa Kemusu Beri Dorongan Motivasi Bagi Petani Watugede
Woow..!! Ada Apa Dibalik Ini Aduannya Dihentikan Penyidik, Pengasuh Ponpes Karangtengah Gugat PMH Kasat Reskrim dan Kapolres Demak

Berita Terkait

Minggu, 30 Maret 2025 - 12:06 WIB

Siapa Tawuran, Lebaran Di Polsek! Polsek Kemayoran Siaga Penuh Amankan Malam Takbir

Minggu, 30 Maret 2025 - 08:49 WIB

Intruksi Ketua Umum Perkumpulan Wartawan Online Dwipantara, Dukung UU TNI Disahkan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:13 WIB

Pernyataan Sikap Tolak Tuduhan Dan Fitnah

Sabtu, 29 Maret 2025 - 02:28 WIB

Terlibat Kasus Pemalsuan, DC Ditangkap! Sahabat Roy Marten Akhirnya Dapat Keadilan?

Jumat, 28 Maret 2025 - 15:56 WIB

Kapolres Metro Jakpus Bagi Takjil untuk Warga dan Pengguna Jalan 

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:54 WIB

Viral..!! APH Tutup Mata Adanya Mafia Oli Berjalan Lancar Diduga Dapat Dukungan Oknum APH

Kamis, 27 Maret 2025 - 03:25 WIB

Bamsoet Ingatkan Pejabat Tinggi Negara Pentingnya Komunikasi Publik yang Baik

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:01 WIB

Kapolri Berikan Penghargaan Rekpro Bintara ke Daffa, Sepupu Almarhum Briptu Ghalib

Berita Terbaru