Sinergitas TNI-Polri,Polsek Kasokandel pererat solidaritas dan jaga Khamtibmas

Edi Supriadi

- Redaksi

Minggu, 23 Maret 2025 - 13:19 WIB

4026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka,Nasionaldetik.com-Polsek Kasokandel bersama jajaran TNI menggelar kegiatan Cooling System Sinergitas TNI-Polri dalam rangka mempererat silaturahmi dan memperkuat kinerja di lapangan, Minggu (23/3/2025).

 

Dalam pelaksanaannya, kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Kasokandel, IPDA Ato Rudianto, S.H., bersama AIPDA Adhi F. selaku Bhabinkamtibmas dan Sertu Adi Hutabarat dari Babinsa. Kegiatan ini bertujuan membangun hubungan harmonis antara TNI dan Polri serta memperkuat kerja sama dengan instansi pemerintah dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Kasokandel.

 

“Sinergitas antara TNI dan Polri merupakan salah satu kunci utama dalam menciptakan suasana yang aman dan kondusif di tengah masyarakat. Melalui kegiatan ini, kami ingin menunjukkan soliditas dan komitmen bersama dalam menjaga harkamtibmas di wilayah Kasokandel,” ujar IPDA Ato Rudianto, S.H.

Baca Juga :  Kecewa Tak Ditemui Bupati, PMII Pacitan Ancam Geruduk Kantor Pemkab Minggu Depan

 

Selain mempererat hubungan antarinstansi, kegiatan ini juga bertujuan meningkatkan kedekatan dengan masyarakat. Polri dan TNI berupaya hadir sebagai pelindung dan pengayom, sekaligus memastikan bahwa masyarakat merasa aman dan nyaman dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Berita Terkait

Penuh Kebersamaan, Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Berbuka Puasa Bersama Keluarga
Kalapas Narkotika Siantar Tekankan Konsistensi Tugas bagi Jajaran Pengamanan
Belasungkawa Insiden Bus di Tanah Suci, Alshaf Tour Sarankan Menag RI Awasi Akomodasi Teknis Jemaah Umrah
Pantau Kesiapan Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Dirwatkeshab Lakukan Monitoring dan Evaluasi ke Kanwil Ditjenpas Sumut
IPK Medan Sunggal Berbagi Takjil di Jalan Ringroad, Bentuk Kepedulian di Bulan Suci
Lanud Soewondo Mendukung Kunjungan Kerja Menhan RI di Rindam I/BB
Ketua Umum DPP Garnizun Indonesia Kecam Keras Fitnah dan Hoaks terhadap Lapas I Medan
Hendrik Sitompul Terpilih Kembali Menjadi Wakil Bendahara Umum DPP Partai Demokrat Periode 2025 – 2030

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:58 WIB

Babinsa Nogosari Bantu Bulog Serap Gabah Petani Jeron

Senin, 24 Maret 2025 - 21:24 WIB

Pastikan Kelancaran Mudik, wakapolda Jateng Cek Pos Pengamanan 

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:55 WIB

Woow Ngeri..!! Dìduga Oknum Berjamaah Sikat Anggaran  Cek Giro Bodong Rp500 Juta, Pemasok Material Proyek Sekolah di Cilacap Ancam Bongkar Bangunan!

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:52 WIB

Pastikan kesiapan Pos pengamanan, Polres Semarang Siap amankan Ops Ketupat Candi 2025.

Minggu, 23 Maret 2025 - 05:36 WIB

Tiga Babinsa Musuk Terjun Langsung Bantu Warga Bersihkan Longsor

Minggu, 23 Maret 2025 - 05:30 WIB

Pantau Harga Sembako Jelang Lebaran, Babinsa Danukusuman Datangi Pasar Harjodaksino

Minggu, 23 Maret 2025 - 03:56 WIB

Apa Maksud dan Tujuan Babinsa Jayengan Sambangi UPTD Puskesmas

Sabtu, 22 Maret 2025 - 07:12 WIB

Babinsa Simo Aktif Turut Tingkatkan Kesehatan Ibu dan Anak

Berita Terbaru

Jawa tengah

Babinsa Nogosari Bantu Bulog Serap Gabah Petani Jeron

Selasa, 25 Mar 2025 - 10:58 WIB