Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Rapat dengan Stakeholder terkait Penyusunan Peta Permasalahan Hukum Sumut Tahun 2025

Redaksi Medan

- Redaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 14:13 WIB

4020 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN

Dalam rangka menyukseskan Penyusunan Peta Permasalahan Hukum Provinsi Sumatera Utara Tahun 2025, Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara memperluas sinergi dengan beberapa instansi. Salah satu cara yang dilakukan yaitu dengan koordinasi langsung dengan Pengadilan Tinggi Medan, Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara, Kepolisian daerah Sumatera Utara, Badan Narkotika Nasional Provinsi Sumatera Utara, Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara, dan Organisasi Bantuan Hukum Yesaya 56 melalui pelaksanaan Rapat Penyusunan Peta Permasalahan Hukum Provinsi Sumatera Utara Tahun 2025 di Ruang Rapat Divisi PP & PH Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara. (17/3/2025)

Baca Juga :  Jum'at Curhat, Kapolsek Sekupang: Guna Menampung Permasalahan di Tengah-tengah Masyarakat

Rapat ini merupakan wujud semangat kolaborasi antar pemangku kepentingan dalam rangka menghimpun data permasalahan hukum yang ada di wilayah Provinsi Sumatera Utara, baik dari para Aparat Penegak Hukum (APH) maupun data dari pihak terkait lainnya. Data ini nantinya akan dikelompokkan menurut permasalahan hukum untuk menyusun rekomendasi materi penyuluhan hukum berdasarkan hasil pengelompokan tersebut.

Selanjutnya berdasarkan data tersebut akan disusun Peta Permasalahan Hukum yang menjadi bagian dari Peta Penyuluhan Hukum dalam rangka menyusun program penyuluhan hukum di tahun berikutnya agar tepat.(AVID/ril)

Berita Terkait

Rutan Kabanjahe Gelar Rapat Dinas, Penguatan Tugas dan Fungsi Pegawai
Kolaborasi Dengan Pemuda Muhammadiyah, Rutan Kelas I Medan Buka Pesantren Kilat Warga Binaan Gelombang Ke-2
Warga Binaan Antusias Ikuti Lomba Adzan dan Ayat Pendek Bertema ‘Ngabuburide Fazzio’ di Lapas Kelas I Medan
Lapas Kelas I Medan Tutup Pesantren Kilat Ramadan 1446 H
Luapan Debit Air Situ Bahar Genangi Jalan dan Rumah Warga
Rutan Balige Kembangkan Peternakan Ayam Kampung untuk Dukung Ketahanan Pangan
Kasikorwas Polsus Direktorat Bimas Polda Sumut Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Lapas Kelas I Medan
Kanwil Kemenkum Sumut-Pemkab Tapanuli Tengah Bersinergi Optimalkan Penyusunan Ranperda

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 06:04 WIB

Wakil Rakyat LubukLinggau Sampaikan Hasil Reses Perdapil Kepihak Eksekutif

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:17 WIB

Woow..!! Diduga Perumda Pasar Kabupaten Oku, Banyak Lakukan Pungli di Setiap Pasar Yang Ada di Kabupaten OKU

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:11 WIB

Wooow..!! Sarang Korupsi di Comot KPK ,OTT KPK di OKU Dìduga Melibatkan Mantan Pj Bupati dan Oknum Ajudan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:51 WIB

Viral .!! Terjadi KPK OTT di OKU, Kapolres: Benar! Kami Diminta Sediakan Ruang Pemeriksaan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:31 WIB

Viral..!! KPK OTT di OKU, Sejumlah Anggota Dewan dan Pejabat Dìamankan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 06:19 WIB

Endang Gustina: ‘Saya Hanya Jualan Baju, Menghidupi Banyak Anak Dengan Cara yang Halal’

Rabu, 5 Maret 2025 - 05:12 WIB

Ketua Umum NR Icang Rahardian S.H M.H Iwo Indonesia Mengingatkan Seluruh Indonesia Demo Damai Untuk Mendukung Proses Sidang Teman Kita Prabumulih Siap Turun Jalan 

Selasa, 4 Maret 2025 - 16:01 WIB

Tiga Sahabat IWO Indonesia Didakwa Lakukan Pemerasan, Ketum IWO Indonesia Langsung Turun Tangan Ke PN Prabumulih Berikan Advokasi

Berita Terbaru