Danpasmar 1 Hadiri Acara Syukuran Peringatan HUT Ke-64 Intai Amfibi Marinir

Edi Supriadi

- Redaksi

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:24 WIB

4069 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – NasionalDetik.com – Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., menghadiri acara syukuran dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-64 Tahun Batalyon Intai Amfibi Marinir di Mako Yontaifib 1 Kesatrian Marinir Baroto Sardadi Marunda, Jakarta Utara, Kamis (13/03/2025).

Dalam sambutannya pada acara tersebut Danpasmar 1 mengatakan menjadi sebuah kebanggaan tersendiri berada di tengah-tengah prajurit Intai Amfibi Marinir, terkhusus prajurit Yontaifib 1 Marinir yang selalu memancarkan sebuah aura kebanggaan, kegembiraan dan ketangguhan sebagai pasukan pendarat amfibi sekaligus pasukan khusus TNI Angkatan Laut.

Lebih lanjut Danpasmar 1 juga menjelaskan bahwa peringatan hari ulang tahun ini menjadi momentum untuk terus menjaga nilai-nilai tradisi Satuan, selain itu peringatan hari ulang tahun ini juga merupakan sarana instropeksi dan evaluasi Satuan Intai Amfibi Marinir.

“Saya ucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh prajurit Intai Amfibi Marinir khususnya kepada prajurit Yontaifib 1 Marinir dimanapun bertugas, yang telah sangat tulus melaksanakan seluruh penugasan dengan baik kepada Korps Marinir, TNI AL, TNI, Bangsa dan Negara,” pungkas Danpasmar 1.

Baca Juga :  Yakub F. Ismail Puji Optimisme Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan

Hadir juga pada kegiatan ini Wadan Pasmar 1 Kolonel Marinir A.A. Gede Agung Jayaputra, S.E., CHRMP., para Asisten Danpasmar 1, para Komandan Kolak dan Satlak Pasmar 1 serta para Komandan Batalyon Intai Amfibi Marinir dari masa ke masa. (Dispen Kormar, Pasmar 1)

Berita Terkait

Kapolri Jadi Wasit di Kejuaraan Judo Kapolri Cup 2025
Membangun Kalimantan dengan bijak: Transnigrasi yang berkeadilan dan berkelanjutan
Toko Obat Keras Milik Jamali Merajalela di Jaktim Kebal Hukum, Ada Apa Dengan Polsek Pulo Gadung ?
Green Impact Festival 2025, BEM PTNU: Mahasiswa NU Harus Terlibat dalam Isu Energi dan AI
Pria 51 Tahun Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Jalan Benyamin Sueb Kemayoran
Kasad: Memimpin Adalah Melayani
BEM PTNU soroti Krisis Multisektor di Indonesia: Dari Ekonomi hingga Keamanan Nasional
Jelang Sidang Hasto, Polisi dan PN Jakarta Pusat Matangkan Pengamanan

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:50 WIB

Satgas TMMD Kodim 0724/Boyolali Serahkan Bantuan Al-Qur’an untuk Masjid Al Amin

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:35 WIB

Dukung Program Kasad Tentang Ketahanan Pangan, Satgas TMMD Reguler Ke-125 Laksanakan Kerjabakti Penyiapan Lahan Penanaman Jagung

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:28 WIB

Satgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Membaur Bersama Masyarakat Laksanakan Sholat Jum’at di Lokasi TMMD

Sabtu, 26 Juli 2025 - 00:24 WIB

Dansatgas TMMD Reguler Ke-125 Kodim 0735/Surakarta Cek Progres Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD

Kamis, 24 Juli 2025 - 10:45 WIB

Dugaan SPBU 44,531.36 Kalibagor Bebas Dijadikan Sumur Mafia Solar Subsidi Segera BUMN Tindak Tegas 

Rabu, 23 Juli 2025 - 21:44 WIB

Rangkaian Kunker Ke Makorem 071/Wijayakusuma, Pangdam IV/Diponegoro Lepas Liarkan puluhan Burung Perkutut

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:41 WIB

Babinsa Pendamping Petani Sukseskan Penanaman Bibit Padi di Sawah

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:35 WIB

TMMD Sengkuyung Tahap III Tahun 2025 Resmi Dibuka: Boyolali Perkuat Pembangunan dari Desa

Berita Terbaru