Wujud Nyata Kepedulian Untuk Anak Bangsa Korem 051 Selenggarakan Rehabilitasi Panti Asuhan As Soghiri

Edi Supriadi

- Redaksi

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:56 WIB

4023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bekasi – NasionalDetik.com – Kasiter Korem 051/Wijayakarta Kolonel Arm Sugiharto, S.E., mengunjungi Panti Asuhan As-Soghiri di Jln. KH. Mas Mansyur No. 78 Kel Bekasi Jaya Kec. Bekasi Timur Kota Bekasi untuk melihat kondisi bangunan sebelum dilakukan rehabilitasi, Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian terhadap anak-anak panti agar mereka bisa tinggal di lingkungan yang lebih layak dan nyaman. Rabu (12/3/2025)

Dalam kunjungannya, Kasiter melihat langsung kondisi panti serta berdialog dengan pengurus mengenai rencana perbaikan yang akan dilakukan. Ia menegaskan bahwa rehabilitasi ini bertujuan untuk menciptakan tempat tinggal yang lebih baik bagi anak-anak agar mereka bisa tumbuh dan belajar dengan nyaman.

Baca Juga :  Akibat Pembangunan Talud Jalan Jadi Aman Dari Longsor

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin memastikan bahwa anak-anak di sini mendapatkan tempat yang layak. Semoga proses rehabilitasi nanti bisa berjalan lancar dan memberikan manfaat yang besar bagi mereka,” ujar Kasiter.

Pengurus Panti Asuhan As-Soghiri Kyai Ahmad Nursyadi menyampaikan rasa terima kasih atas kunjungan dan bantuan yang diberikan. “Kami sangat bersyukur atas perhatian ini. Semoga proses rehabilitasi bisa segera terealisasi agar anak-anak bisa tinggal dengan lebih nyaman,” ujar salah satu pengurus panti.

Baca Juga :  Babinsa Teras Jalin Komunikasi Dengan Petani

Dengan adanya rencana rehabilitasi ini, diharapkan Panti Asuhan As-Soghiri dapat menjadi tempat yang lebih layak bagi anak-anak, sehingga mereka dapat menjalani kehidupan sehari-hari dengan lebih baik dan nyaman.
(Red)

Berita Terkait

Lapas Perempuan Bandung Gelar Workshop Membatik, Kalapas Gayatri Rachmi Rilowati: “Lebih dari Sekadar Keterampilan”
KONI Sumut 2025 – 2029 Hanya Ganti Lokomotif, Ampun lah!
Polsek kasokandel,sambangi PT Tayin perkuat sinergi untuk Khamtibmas
Polsek Kasokandel gelar bakti sosial bersih-bersih mushola
Polsek Kasokandel,Laksanakan Lalin di Jalur Cirebon
Bhakti sosial Polri’ Bulan Ramadhan,Polsek Sukahaji salurkan peket sembako
Polsek Kasokandel, Laksanakan patroli saur untuk jaga Kamtibmas
Bertujuan Meningkatkan kualitas tembakau dan produksi rokok P2RPTI melakukan kunjungan ke Jawa Tengah

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:14 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Simpang Empat Melaksanakan Giat Patroli Sore/ Ngabuburit Menjelang Nerbuka Puasa di Wilkum Polsek Simpang Empat.

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:49 WIB

Ciptakan Keamanan Ramadhan, Sat Samapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli di Masjid

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:04 WIB

Bupati Karo Gelar Ramah Tamah dan Berbuka Puasa Bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Karo

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:52 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolres Tanah Karo Berikan Kejutan Ulang Tahun Kepada Danyonif 125/SMB

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:43 WIB

Bupati Karo Ikuti Webinar Rilis dan Sosialisasi IDSD Tahun 2024

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:28 WIB

Komisi C DPRD Kabupaten Karo Rapat Kerja dengan Mitra Kerja Komisi C dari Pemerintah Kabupaten Karo

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:19 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Sambang ke Rutan Kelas IIB Kabanjahe

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:12 WIB

Kapolsek Barusjahe Gelar Safari Ramadhan dan Berbagi Takjil di Masjid Al-Falah Sukanalu

Berita Terbaru

REGIONAL

KONI Sumut 2025 – 2029 Hanya Ganti Lokomotif, Ampun lah!

Rabu, 12 Mar 2025 - 11:04 WIB

DAERAH

LPA Minta Pemkab Sediakan Rumah Aman Anak

Rabu, 12 Mar 2025 - 10:13 WIB