IKASI Resmi Dukun Hatunggal Siregar Maju Jadi Ketum KONI Sumut

Redaksi Medan

- Redaksi

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:41 WIB

4021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan – Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Sumut resmi memberikan dukungan pada Hatunggal Siregar untuk maju menjadi Ketua Umum KONI Sumut yang Musyawarah Provinsi (Musorprov) bergulir 15 sampai 17 April 2025.

Dukungan sudah diberikan, Minggu (9/3/2025) ketika acara silaturahmi bersama PengProv Federasi Olahraga Petanque Indonesia (FOPI)Sumut bersama Pengurus Provinsi Cabang Olahraga di bawah naungan KONI Sumut direstoran Rumah Makan Garuda Jalan Pattimura Medan.

Acara ini dihadiri SekdaProvsu, Kadispora Provsu, Ketua KONI Sumut, Para PengProv Cabang Olahraga.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Ikasi Sumut Darmawan mengatakan PengProv IKASI Sumut mendukung Kolonel Purn TNI Hatunggal Siregar sebagai Calon Ketua KONI Sumatera Utara karena beliau punya Integritas,diyakini bisa bermitra dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara(Pemprovsu) Karena Ketua KONI itu adalah mitra Pemerintah dalam Pembinaan Olahraga

Baca Juga :  Babinsa Dan Bhabinkamtipmas Latih Linmas Selo

“Disamping Kolonel Purn TNI Hatunggal Siregar berlatar belakang militer tentu ini menambah point karena punya semangat dan disiplin yang kuat untuk membina dan memajukan Olahraga di Sumatera Utara ujar Darmawan, Selasa (11/3)

Dia menambahkan Figur Kolonel Purn TNI Hatunggal Siregar secara pribadi sudah lama saya kenal ditambah lagi saudaranya, Ir Doli Sinomba Siregar dan H. Herry Lontung Siregar, SE,MBA sudah lama kenal dan berhubungan baik dengannya.

“Saya tidak ragukan lagi dengan beliau dan diyakini akan memajukan Olahraga di Sumatera Utara dan pencapaian medali di PON XX1 Aceh Sumut tanggal 8-20 September 2024 dengan meraih 4 Besar bisa dipertahankan pada PON XXII di NTB,” tegasnya

Dia mengatakan dengan terpilihnya nanti Kolonel Purn TNI Hatunggal Siregar sebagai Ketua KONI Sumatera Utara Periode 2025-2029 diharapkan berdampak positif bagi cabang olahraga anggar untuk menuju PON XXII tahun 2028

Baca Juga :  Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Kompak Hadiri Kegiatan Di Wilayah

“Kami ingin prestasi olahraga Sumut bisa lebih meningkat lagi di masa yang akan datang, khususnya dalam menghadapi PON 2028 NTT-NTB. Hal ini tentunya, menjadi tantangan bagi pengurus KONI berikutnya untuk meningkatkan prestasi olahraga di Sumut, minimum bisa mempertahankan prestasi 5 besar pada PON 2028”, tuturnya.

Ia menuturkan KONI Sumut dinilai butuh support dan dukungan dari Gubernur Sumatera Utara untuk mendukung dan melanjutkan program KONI Sumut periode sebelumnya yang sudah dinilai sangat baik demi mencapai prestasi atlet-atletnya di masa mendatang. Maka Hatunggal Siregar dianggap cocok untuk mengisi posisi itu.

Berita Terkait

Polres Kendal Gelar Silaturahmi dan Bakti Sosial di Ponpes Nurul Qur’an
Danrem 031/WB Laksanakan Safari Ramadhan di Kabupaten Kampar
Danrem 031/WB Tinjau Langsung Warga Terdampak Banjir di Kel. Meranti
Ketua DPW IMO Indonesia Sumut Kecam Keras Oknum Klewang yang Diduga Lakukan Pemerasan
Karutan Pimpin Razia Insidentil Bersama APH Upaya Tingkatkan Keamanan Dan Ketertiban Selama Bulan Ramadhan 
Mengenal Asmaul Husna, Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Perkuat Spiritual di Hari Kedua Pesantren Kilat Ramadhan 1446 H
Jembatan penghubung dua kampung nyaris roboh,warga mendesak Dinas terkait segera mengambil tindakan perbaikan
Dirjenpas Mashudi Sentuh Hati Warga Binaan, Ajak Benahi Bersama Lapas Kutacane

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:40 WIB

Polres Kendal Gelar Silaturahmi dan Bakti Sosial di Ponpes Nurul Qur’an

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:07 WIB

Danrem 031/WB Laksanakan Safari Ramadhan di Kabupaten Kampar

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:49 WIB

Ketua DPW IMO Indonesia Sumut Kecam Keras Oknum Klewang yang Diduga Lakukan Pemerasan

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:34 WIB

Karutan Pimpin Razia Insidentil Bersama APH Upaya Tingkatkan Keamanan Dan Ketertiban Selama Bulan Ramadhan 

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:58 WIB

Mengenal Asmaul Husna, Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Perkuat Spiritual di Hari Kedua Pesantren Kilat Ramadhan 1446 H

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:04 WIB

Jembatan penghubung dua kampung nyaris roboh,warga mendesak Dinas terkait segera mengambil tindakan perbaikan

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:05 WIB

Dirjenpas Mashudi Sentuh Hati Warga Binaan, Ajak Benahi Bersama Lapas Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:30 WIB

Gubsu Buka Rapimda LP3KD (Pesparani Katolik) Sumatera Utara

Berita Terbaru

Jawa barat

Viral..!! Diduga Oknum Anggota DPRD Kawin Siri

Rabu, 12 Mar 2025 - 03:23 WIB

REGIONAL

Danrem 031/WB Laksanakan Safari Ramadhan di Kabupaten Kampar

Rabu, 12 Mar 2025 - 03:07 WIB