Edi Supriadi

- Redaksi

Sabtu, 8 Maret 2025 - 10:26 WIB

40262 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung Barat – Nasionaldetik.com,- Ikatan Wartawan Online (IWO) Indonesia Bandung Barat  (KBB),menggelar audiensi dengan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) KBB pada Jumat, 7 Maret 2025. Dan telah diterima oleh Kepala Dinas Dudi Supriadi beserta staf Hendi Setiadi Selaku Kepala Bidang . Pertemuan berlangsung di Ruang Rapat DPMD KBB tersebut.

Ketua DPD IWO Indonesia, Rushendi, memaparkan berbagai program strategis, termasuk ketahanan pangan dan keterbukaan informasi publik.

Rushendi menyoroti pentingnya pemanfaatan tanah desa yang tidak produktif untuk mendukung program nasional Asta Cita Presiden Prabowo. Ia juga menegaskan bahwa informasi terkait penggunaan APBD dan APBN wajib dipublikasikan sesuai dengan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Menanggapi hal ini, Kepala DPMD KBB, Dudi Supriadi, mengapresiasi peran jurnalis dalam mendorong transparansi pemerintahan dan menyebut bahwa minimal 20% dana desa Dialokasikan untuk ketahanan pangan sesuai Keputusan Menteri Desa Nomor 3 Tahun 2025.

Baca Juga :  Tim F1QR Lantamal IV Gagalkan Pemberangkatan PMI Ilegal Melalui Perairan Batam

 

Pemerintah Kabupaten Bandung Barat (KBB) terus memperkuat transparansi dan penegakan hukum di tingkat desa melalui Program Jaksa Garda Desa. Program ini merupakan hasil kerja sama antara pemerintah daerah dan Kejaksaan Negeri, bertujuan untuk memberikan edukasi hukum serta mencegah penyalahgunaan dana desa.

 

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) KBB, Dudi Supriadi, menjelaskan bahwa Jaksa Garda Desa sudah berjalan di tiga kecamatan, yaitu Padalarang, Batujajar, dan Cikalong Wetan. Program ini menjadi bagian dari arahan Bupati KBB sebagai upaya meningkatkan sinergi antara pemerintah dan aparat penegak hukum dalam pengelolaan dana desa.

 

“Program ini bertujuan agar aparatur desa memahami regulasi dalam penggunaan anggaran, sehingga dapat menghindari penyimpangan dan memastikan dana desa dimanfaatkan secara optimal untuk kesejahteraan masyarakat,” ujar Dudi.

Baca Juga :  Kapolres Nganjuk Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Lantas, dan Kapolsek Jajaran

 

Selain edukasi hukum, Jaksa Garda Desa juga berfungsi sebagai pendamping bagi perangkat desa dalam menjalankan administrasi pemerintahan yang sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Dengan adanya pendampingan ini, diharapkan tidak ada lagi keraguan dalam pengelolaan dana desa serta dapat meminimalisir potensi penyalahgunaan wewenang.

 

Pemerintah KBB berharap program ini dapat diperluas ke seluruh kecamatan, sehingga setiap desa memiliki pemahaman hukum yang kuat dalam menjalankan pemerintahan dan mengelola anggaran desa secara transparan dan akuntabel.

“Semoga Kerja sama antara IWO Indonesia dan pemerintah terus berlanjut demi penyebarluasan informasi yang transparan dan bermanfaat bagi masyarakat” pungkas Rushendi .

***Red

Berita Terkait

Saat perseteruan Kapolsek cileungsi dan wartawan, ketua IPW angkat bicara
Patroli Skala Besar Polres Kendal: Waspada Tawuran dan Kejahatan Jalanan
Polisi Hadir, Polsek Kota Kendal Aktif Sambangi Masjid untuk Ciptakan Ramadhan Kondusif
Bayangkari Polres Majalengka,bagikan ratusan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan
Apel Patroli Ngabuburit Polres Kendal, Ciptakan Keamanan dan Berbagi Berkah di Bulan Ramadhan
Sergab Ponorogo Masih Rendah, Dandim Ungkap Alasannya
Karya Bakti Hari ke 2 Pasca Bencana Banjir Oleh Koramil 01/Jatinegara
Ramadan Penuh Kebersamaan, Kapolres Batang dan Jajaran Bagikan 100 Paket Takjil

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 06:40 WIB

Berkah Ramadhan, Kapolres Puncak Jaya Bersama Bhayangkari Bagikan Takjil Kepada Masyarakat Kota Mulia

Jumat, 7 Maret 2025 - 07:46 WIB

Kembali Ribuan Alat Perang Diamankan Personel Gabungan TNI-POLRI

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:19 WIB

Pasca Aksi Saling Serang, Personel Gabungan TNI-POLRI di Kab. Puncak Jaya Gelar Patroli dan Sita Ratusan Alat Perang

Rabu, 5 Maret 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Puncak Jaya Turun Langsung Amankan Aksi Saling Serang Antara Kedua Kubu Massa Pendukung Paslon 01 dan 02 Bupati dan Wakil Bupati 

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:36 WIB

Pasca Aksi Saling Serang Antara Massa Pendukung Paslon Kemarin, Situasi Kamtibmas Sampai Dengan Saat Ini Masih Aman Kondusif 

Rabu, 26 Februari 2025 - 10:06 WIB

TNI-POLRI Solid Bersinergi Hadirkan Kedamaian Pasca Putusan MK Terkait Sengketa Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya 

Selasa, 25 Februari 2025 - 23:16 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya Gelar Syukuran Bersama Masyarakat Usai Pembekalan Kepemimpinan di Akmil Magelang

Selasa, 25 Februari 2025 - 03:46 WIB

Sinergitas TNI-POLRI Ciptakan Kedamaian di Puncak Jaya Dengan Intensifkan Patroli Jalan Kaki Pasca Putusan MK 

Berita Terbaru