Rutan Rengat Laksanakan Bakti Sosial Bersama Bank BRI

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Jumat, 7 Maret 2025 - 07:31 WIB

4023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

INHU//nasionaldetik.com – Rabu 05 Maret 2025, Bank Rakyat Indonesia (BRI) memberikan dukungan terhadap kegiatan bakti sosial yang diadakan oleh Rutan Kelas IIB Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Riau . Kegiatan ini bertujuan untuk membantu keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan juga mendukung 13 Program Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan.

Bakti sosial ini merupakan hasil kolaborasi dengan mitra Bank Rakyat Indonesia. Karutan Rengat Ridar Firdaus Ginting menjelaskan bahwa kegiatan ini meliputi pemberian paket bantuan sosial berupa sembako dan kebutuhan pokok lainnya. Ini merupakan wujud komitmen Lapas dalam mendukung percepatan program kerja Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan.

“Ini salah satu langkah strategis untuk mewujudkan peningkatan kesejahteraan WBP dan memperkuat dukungan bagi keluarga mereka,” kata Ridar.

Baca Juga :  PJ Gubernur Sumut Lakukan Rotasi, Akademisi: Langkah Tepat Pembaruan Birokrasi dan Tingkatkan Kinerja

Ia berharap bantuan yang diberikan dapat meringankan beban ekonomi keluarga WBP yang terdampak akibat masa tahanan anggota keluarganya.

Program bantuan sosial ini diharapkan dapat menjadi agenda rutin Rutan Kelas IIB Rengat sebagai upaya nyata dalam memperkuat fungsi pemasyarakatan yang berorientasi pada pembinaan dan kesejahteraan masyarakat.

Berita Terkait

Patroli Skala Besar Polres Kendal: Waspada Tawuran dan Kejahatan Jalanan
Polisi Hadir, Polsek Kota Kendal Aktif Sambangi Masjid untuk Ciptakan Ramadhan Kondusif
Bayangkari Polres Majalengka,bagikan ratusan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan
Apel Patroli Ngabuburit Polres Kendal, Ciptakan Keamanan dan Berbagi Berkah di Bulan Ramadhan
Sergab Ponorogo Masih Rendah, Dandim Ungkap Alasannya
Karya Bakti Hari ke 2 Pasca Bencana Banjir Oleh Koramil 01/Jatinegara
Ramadan Penuh Kebersamaan, Kapolres Batang dan Jajaran Bagikan 100 Paket Takjil

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:24 WIB

TMMD Anggota  kodim 0724/Boyolali Mempercepat Rumah Pak Kurmis Sudah 50% Jadi

Minggu, 9 Maret 2025 - 08:23 WIB

Sungguh Miris…!! Beberapa Dugaan Wartawan di Banyumas Membeking Sebagai Kaki Tangang Mafia Solar

Sabtu, 8 Maret 2025 - 15:53 WIB

Kebersamaan di Bulan Suci, Polsek Kaliwungu Bukber dengan Anak Yatim

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:25 WIB

Satlantas Polres Batang Gelar Aksi Berbagi Takjil, Warga Sempat Kira Razia

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:58 WIB

Viral..!! Oknum Mafia – Mafia Solar Semakin Merajalela, Kapolres Banyumas Harus  Bertindak Tegas

Sabtu, 8 Maret 2025 - 10:45 WIB

Kepala Rutan Kelas I Surakarta Berikan Penguatan Tim Pembangunan Zona Integritas 

Sabtu, 8 Maret 2025 - 09:25 WIB

Sebelum Kering Betonisasi Harus Dibatik di Boyolali

Sabtu, 8 Maret 2025 - 03:39 WIB

TNI Serba Bisa Di TMMD Wilayah Boyolali

Berita Terbaru