Sinergitas TNI – Polri di Majalengka Evakuasi Pohon Tumbang Di Jalur Jalan Desa Argamukti dengan Desa Tejamulya

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 12:22 WIB

4049 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Majalengka,- Arus lalu lintas di jalan raya penghubung antara Jalur Jalan Desa Argamukti dengan Desa Tejamulya mengalami tersendatnya arus lalulintas, akibat tumbangnya pohon mahoni besar di area panyaweuyan wilayah Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka, Kamis (30/1/2025).

Merespons situasi darurat tersebut, Kapolsek Argapura Polres Majalengka AKP Ilham Dinata mengerahkan Anggota Bhabinkamtibmas dan diikuti oleh Babinsa Koramil Argapura dan BPBD Majalengka untuk membantu proses evakuasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sinergitas TNI Polri dan Instansi Terkait dan masyarakat setempat, tim gabungan bekerja keras menyingkirkan pohon tumbang yang melintang di area panyaweuyan wilayah Kecamatan Argapura.

“Semangat kebersamaan antara TNI, Polri, BPBD, dan masyarakat menjadi teladan bagi kita semua dalam menghadapi tantangan yang akan datang,” ujar Kapolsek Argapura.

Baca Juga :  Babinsa Pendamping Basmi Gulma Penyiapan Lahan Jagung untuk Ketahanan Pangan

Kapolsek Argapura menjelaskan kejadian tersebut akibat hujan lebat di sertai angin, di area panyaweuyan wilayah Argapura, sebuah pohon Mahoni Diameter 50 ( lima puluh ) Cm, yang bagian bawah sudah rapuh akibat terkena hama rayap, tinggi 10 Meter, yang ada di pinggir jalan, tidak mampuh menahan air hujan dan angin, kemudian pohon tersebut tumbang ke jalan yang menghubungan Desa Argamukti Desa Tejamulya.

Proses evakuasi yang dimulai sejak pukul 09.45 Wib berlangsung dengan intensitas tinggi. Alat pemotong mesin dan parang digunakan untuk memotong pohon yang tumbang, sementara semangat gotong royong menjadi pendorong utama keberhasilan upaya tersebut.

Baca Juga :  Patroli Siang, Upaya Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing Ciptakan Sitkamtibmas Kondusif

Hingga pukul 11.00 Wib, jalan raya sudah bisa dilalui Kendaraan dan tidak ada korban jiwa
situasi tetap terkendali berkat sinergi yang baik di antara semua pihak. Ungkap Kapolsek AKP Ilham Dinata.

Ditempat terpisah Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto memberikan apresiasi tinggi atas langkah cepat dan kolaboratif yang dilakukan oleh Polsek Argapura bersama Koramil Argapura dan BPBD Majalengka.

“Kolaborasi antara TNI, Polri, BPBD, dan masyarakat mencerminkan semangat gotong royong yang menjadi ciri khas bangsa Indonesia. Sinergi ini harus terus dijaga dan dijadikan contoh bagi wilayah lain,” tegasnya.

Penulis : Humas Polres Majalengka

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

Pangkogabwilhan I, Sambangi Kodam III/Siliwangi
Telah hilang seorang anak perempuan bernama Sifa Nuraeni, siswi kelas 10 jurusan TKR di SMK Muhammadiyah 2 Sumedang.
Keluarga Besar GAWARIS Akan Tempuh Jalur Hukum atas Penahanan KTP Asli Panji Irawan oleh Pengusaha Kredit di Karawang
Woow..!!Aktivis 98 Tunggu Keseriusan Polres Bogor Tangkap Bos Besar Gas Oplosan Di Jonggol
Wooow..!! Bekasi Semakin  Canggih Diduga Mafia BBM Di Bantar Gebang Timbun Solar Gunakan Mobil Expedisi
Pantai Jayanti Menjadi salah satu alternatif Obyek Wisata yang Aman Di kunjungi Wisatawan
Woow,!! Ini Yang Terjadi Oknum DPRD jabat RW merusak Tata Kelola Pemerintahan Daerah Bogor Yang Baik
Kodim 0607/Kota Sukabumi Sosialisasikan program TMMD di Desa Cisarua

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 13:07 WIB

Tim Patroli Kodam I/BB Bubarkan Tawuran Geng Motor di Medan, Dua Remaja Bersenjata Tajam Diamankan

Selasa, 15 April 2025 - 11:57 WIB

Kodim 0713/Brebes Survei Calon Lokasi TMMD di Kecamatan Sirampog

Selasa, 15 April 2025 - 09:34 WIB

*Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok*

Senin, 14 April 2025 - 15:28 WIB

Diduga Edarkan Sabu, 2 Pria di Sei Priok Ditangkap Satresnarkoba Polres Tebing Tinggi

Senin, 14 April 2025 - 14:22 WIB

Warga Karangsari Brebes, Audiensi Ke Balai Desa Terkait Uang Pajak Yang Di Tilep Oknum Perangkat Desa.

Senin, 14 April 2025 - 10:40 WIB

Curi Sepeda Motor Oknum LSM Di Brebes Diamankan Polisi

Senin, 14 April 2025 - 07:42 WIB

Kawal Agenda Nasional, Polres Brebes Siagakan Personel Power On Hand

Sabtu, 12 April 2025 - 14:59 WIB

Wakapolres Brebes Pimpin Apel Siaga Malam Minggu. Ini Arahanya

Berita Terbaru

Jawa barat

Pangkogabwilhan I, Sambangi Kodam III/Siliwangi

Rabu, 16 Apr 2025 - 05:14 WIB