Bhabinkamtibmas Polsek Majalengka Kota Berikan Sarana Kontak untuk Pos Ronda di Kelurahan Tonjong

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 12:18 WIB

4048 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Majalengka,– Brigadir Nuryanto, Bhabinkamtibmas dari Polsek Majalengka Kota Polres Majalengka, kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya. Kali ini, Brigadir Nuryanto memberikan bantuan berupa kursi untuk pos ronda di lingkungan Mekarjaya, RT 008 RW 003, Kelurahan Tonjong, Kecamatan Majalengka.(30/01/25)

Bantuan ini diterima langsung oleh Bapak Idris, selaku Linmas di lingkungan Mekarjaya. Kehadiran kursi tersebut diharapkan dapat meningkatkan kenyamanan dan efektivitas anggota ronda dalam menjalankan tugasnya di pos ronda.

Brigadir Nuryanto menyampaikan bahwa pemberian sarana kontak tersebut merupakan bagian dari upaya untuk mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat serta mendukung kegiatan keamanan lingkungan, khususnya di wilayah Kelurahan Tonjong. Ia berharap agar dengan adanya fasilitas yang lebih baik, kegiatan ronda akan semakin efektif dan memberikan rasa aman bagi warga.

Baca Juga :  Dialogis Dengan Karyawan Alfamart, Personil Polsek Cikijing Sampaikan Pesan Kamtibmas

Bapak Idris, selaku Linmas, mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan dan berjanji akan merawat serta memanfaatkan fasilitas tersebut sebaik mungkin demi keamanan lingkungan Mekarjaya.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan semangat gotong royong dan kerjasama antara Polri dan masyarakat semakin erat, serta tercipta lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga.

Penulis : Humas Polres Majalengka

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

FWJI Kuningan Kecam Arogansi K3S Pancalang
Was Pada..!!Awasi Realisasi Penyaluran BOP Dan Program Indonesia Pintar (PIP) Siswa PKBM Di Kabupaten Kuningan Jawabarat
Polsek Kasokandel Gencarkan Sosialisasi Tolak Premanisme Berkedok Ormas di Desa Gandasari
Polsek Kasokandel Sosialisasikan Bahaya TPPO dan Premanisme Berkedok Ormas di Desa Kasokandel
Polsek Kasokandel Intensifkan Patroli Harkamtibmas dan Cooling System di Lokasi Rawan Gangguan Keamanan
FH UMC Berikan Kuliah Umum Di Desa Prajawinangun kulon
Rapat ke 11 Agenda Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD terhadap Nota Pengantar Bupati Sukabumi
Persetujuan Bersama Raperda tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 15 Tahun 2023 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 04:34 WIB

Komisi IV DPRD Pesawaran Soroti Dinas Kesehatan Kabupaten Pesawaran

Rabu, 16 April 2025 - 10:31 WIB

*Silaturahmi Bersama Insan Pers, Supriyanto–Suriansyah Tegaskan Komitmen Perubahan dan Jawab Isu Negatif*

Rabu, 16 April 2025 - 06:24 WIB

Aliansi Masyarakat Pesawaran Soroti Terkait Kendaraan Dinas Roda Empat Yang di Duga Digunakan Tak Sesuai Aturan

Selasa, 15 April 2025 - 22:49 WIB

Anggaran Lampu Jalan Rp 5 Milyar Dipertanyakan Hingga Jadi Sorotan Publik

Senin, 14 April 2025 - 13:16 WIB

Aliansi Masyarakat Pesawaran Desak Bawaslu Usut Pelanggaran Terstruktur Dalam PSU 2025

Jumat, 11 April 2025 - 10:55 WIB

PSU Pesawaran Disorot,AMP dan IWO Indonesia Tegaskan Komitmen Kawal Demokrasi

Kamis, 10 April 2025 - 14:25 WIB

AMP Kobarkan Orasi Politik Deklarasikan Dukungan Menangkan Supriyanto–Suriansyah di PSU Pesawaran

Selasa, 8 April 2025 - 14:14 WIB

Puyimbang Adat Tiuh Langan Khatu Beserta Masyarakat Bertekad Pejuangkan Tanah Ulayat Adat Yang Telah Lama di Kuasai PTPN 1 Regional 7

Berita Terbaru