Kapolsek Sukaramai Himbau Masyarakat, Agar Waspadai Curah Hujan Tinggi Sampai Atensi Kejahatan/Judi On-line Melalui Handphone

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Minggu, 19 Januari 2025 - 13:58 WIB

40184 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salak, Sumut Nasionaldetik.com

Polres Pakpak Bharat melalui Polsek Sukaramai mengajak masyarakat, untuk mewaspadai Curah hujan yang cukup tinggi akhir – akhir ini, sampai atensi dampak negatif situs judi online serta Kejahatan yang di lakukan oleh orang yang tak di kenal melalui Handphone Android.

Hal itu di sampaikan Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Sukaramai AKP Sukanto Berutu, S.H yang di dampingi Kanit Reskrim Polsek Sukaramai Ipda Dian Lesmana dan Bhabinkamtibmas Aiptu Bambang Irawadi saat duduk bersama dengan warga masyarakat di warung milik Pak Silalahi di Desa Mbinalun dan warung Solin Simpang Lae Merambat Desa Tanjung Mulia Kecamatan Sttu Jehe, Sabtu, 18 Januari 2025 sekira pukul 10.00 s/d 11.05 wib.

Dalam kesempatan itu kepada Masyarakat Kaposlek Sukaramai mengingatkan kepada masyarakat di kedua Desa tersebut agar mewaspadai curah hujan yang meningkat akhir-akhir ini, antisipasi terjadinya banjir longsor di desa mereka apalagi yang tinggal dan berada di Bantaran sungai, apabila terjadi agar segera di laporkan ke aparat terkait, ujar AKP Sukanto Berutu, S.H.

Lanjut Kapolsek, kita ketahui bersama juga seiring perkembangan teknologi terutama Handphone android banyak beredar di Medsos aplikasi/situs Judi On-line, untuk itu di minta kepada warga masyarakat agar tidak terlibat dalam permainan Judi On-line apapun, awasi anggota keluarganya terutama anak-anaknya dan jangan mudah terpengaruh berbagai Modus tipu – tipu mengatasnamakan artis atau sebuah lembaga yang memberikan iming iming hadiah namun harus dengan syarat tertentu dan hal itu tidak benar adanya, tegas Kapolsek Sukaramai.

Baca Juga :  Lakukan Monev Di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar, Soetopo Berutu: Hindari Judi Online Sesuai Surat Edaran Sekjen Kumham

Saat ini Polri khususnya Polres Pakpak Bharat bersinergi dengan Stackholder dan seluruh elemen masyarakat mendukung Asta Cita program 100 hari Presiden RI Bapak H. Prabowo Subianto di bidang Ketahanan Pangan untuk menuju Indonesia Emas tahun 2045, untuk itu mari kita dukung bersama khusus nya masyarakat di Kabupaten Pakpak Bharat agar tercipta swasembada pangan di wilayah kita ini yang tentunya dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pungkas AKP Sukanto Berutu, S.H.
Sumber: Humas Polres Pakpak Bharat

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Hukum Tak Bertaring? Oscar Sebayang Tak Diborgol, Tertawa Saat Disidang
DPD II PKN Kota Medan Berbagi Kepada Kaum Dhuafa
Gubsu Bobby Nasution Dukung Penutupan THM yang Langgar Aturan di Sumut
Korupsi Dana Covid-19 Sumut: Gelombang Desakan untuk Seret Nama-Nama Besar
Tak Menyerah Saat Ditabrak Orang Mabuk, Muhammad Ja’far Tetap Kuliah dan Jadi Penemu Herbal Dunia
Warga Sedih, Pertanyakan Masih Kurangnya Perhatian Pemko Medan di Kelurahan Tangkahan
PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas
Pelantikan Ketua Sempurna Sembiring dan Jajaran Pengurus PP PAC Medan Tuntungan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dini Hari, Cegah 3C dan Balap Liar di Kota Kabanjahe

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:32 WIB

Bukan Musim, Tapi Kelalaian — Kapolres Tanah Karo Soroti Penyebab Karhutla

Minggu, 27 Juli 2025 - 20:28 WIB

Diduga Miliki Narkotika, Pria Asal Desa Raya Diamankan Polisi di Kamar Kos

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:14 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Tegaskan: Anak di Bawah Umur Bukan Untuk Di Jalan

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Imbau Warga: Segera Lapor Jika Melihat Kebakaran Hutan, Hubungi Call Center 110

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:06 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Laksanakan KRYD, Wujud Nyata Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 23:01 WIB

Sosialisasi Ops Patuh Toba 2025, Satlantas Polres Tanah Karo Sasar Sopir Ekspedisi di Tigapanah

Jumat, 25 Juli 2025 - 21:10 WIB

Kapolres Tanah Karo Tegas Soal Karhutla: “Asap Bukan Warisan, Stop Bakar Lahan!”

Berita Terbaru