Bhabinkamtibmas Pantau Kegiatan Posyandu di Majalengka, Tekankan Pentingnya Kesehatan Warga

Edi Supriadi

- Redaksi

Kamis, 16 Januari 2025 - 05:12 WIB

4058 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nasionaldetik.com , Majalengka ,– Bhabinkamtibmas Polsek Majalengka Kota, Polres Majalengka, Polda Jabar, Aipda Dani, melaksanakan monitoring kegiatan Posyandu di Posyandu Mawar 3, Lingkungan Margarahayu, RT 016 RW 005, Kelurahan Cicurug, Kecamatan Majalengka, Kabupaten Majalengka, Kamis (16/1/2025).

Kegiatan Posyandu kali ini tidak hanya melayani balita, tetapi juga memeriksa kesehatan seluruh warga, termasuk para lansia, dengan fokus pada pengecekan kadar gula darah. “Kegiatan ini sangat penting untuk memastikan kesehatan masyarakat, terutama dalam mencegah penyakit yang berhubungan dengan gula darah. Kami juga terus mengedukasi warga tentang pentingnya pola hidup sehat,” ujar Aipda Dani.

Bidan Desa, Ibu Eni, yang turut mendampingi kegiatan ini, menyampaikan, “Posyandu menjadi salah satu langkah strategis dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap kesehatan. Pemeriksaan gula darah ini juga menjadi upaya deteksi dini terhadap risiko diabetes.”tuturnya.

Ditempat terpisah, Kapolres Majalengka, AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.H., M.Si., CPHR, melalui Kapolsek Majalengka Kota, AKP Iwan Sutari, S.IP., M.AP., menyampaikan, “Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam kegiatan Posyandu menunjukkan komitmen Polri untuk selalu hadir di tengah masyarakat, tidak hanya menjaga keamanan tetapi juga mendukung kesehatan warga.”pungkasnya.

Baca Juga :  Hima Kosgoro Kota Tangerang Kerja Sama Dengan BEM Instiut Darul Qur'an ,Gelar Talkhow Pengenalan Politik Bagi Pemuda.

Kegiatan berlangsung dengan penuh antusiasme dan diharapkan dapat meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat di wilayah tersebut.

#PolriHumanis, #PolriPresisi, #AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa, #CintaKebhinekaan, #spripimpoldajabar, #Spripim.polri, #Humaspoldajabar

Penulis : Humas Polres Majalengka

Pimred : Edi uban

Berita Terkait

Telah hilang seorang anak perempuan bernama Sifa Nuraeni, siswi kelas 10 jurusan TKR di SMK Muhammadiyah 2 Sumedang.
Keluarga Besar GAWARIS Akan Tempuh Jalur Hukum atas Penahanan KTP Asli Panji Irawan oleh Pengusaha Kredit di Karawang
Woow..!!Aktivis 98 Tunggu Keseriusan Polres Bogor Tangkap Bos Besar Gas Oplosan Di Jonggol
Wooow..!! Bekasi Semakin  Canggih Diduga Mafia BBM Di Bantar Gebang Timbun Solar Gunakan Mobil Expedisi
Pantai Jayanti Menjadi salah satu alternatif Obyek Wisata yang Aman Di kunjungi Wisatawan
Woow,!! Ini Yang Terjadi Oknum DPRD jabat RW merusak Tata Kelola Pemerintahan Daerah Bogor Yang Baik
Kodim 0607/Kota Sukabumi Sosialisasikan program TMMD di Desa Cisarua
Usai Jumatan, Kapolres Majalengka Gelar Silaturahmi Dengan Tokoh Agama dan Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 04:33 WIB

Bersinergi dengan Stakeholder, Rutan Bangil Gelar Penggeledahan dan Tes Urine

Senin, 17 Maret 2025 - 05:34 WIB

Bulan Ramadhan, Warga Binaan Rutan Bangil Rutin Laksanakan Tadarus Al-Qur’an

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:58 WIB

Dukung Pelayanan Kesehatan, Rutan Bangil Laksanakan Penandatanganan Serah Terima Ambulance dari Pemda Kabupaten Pasuruan

Rabu, 5 Maret 2025 - 07:09 WIB

Standar Gizi Terbaik, Rutan Bangil Ikuti Persiapan Lomba Dapur Sehat Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61

Selasa, 25 Februari 2025 - 06:17 WIB

Ketuk Pintu Hati, Warga Binaan Wanita Rutan Bangil Ikuti Pengajian Dari Kemenag kabupaten Pasuruan

Rabu, 25 Desember 2024 - 07:33 WIB

PENYERAHAN REMISI KHUSUS PERINGATAN HARI RAYA NATAL 2024 LAPAS KELAS IIB PASURUAN

Sabtu, 21 Desember 2024 - 03:22 WIB

Persiapan Nataru, Rutan Bangil Gelar Apel dan Peringati Capaian WBK 2024

Sabtu, 21 Desember 2024 - 03:18 WIB

Lapas Pasuruan Bersinergi Gelar Apel Siaga Natal dan Tahun Baru

Berita Terbaru