Dandenpom I/5 Letkol Cpm Wira: Sinergi TNI-Polri Kunci Keberhasilan Pengamanan Kunjungan Wakil Presiden RI

Redaksi Medan

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2024 - 02:22 WIB

4054 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN

Komandan Detasemen Polisi Militer (Dandenpom) I/5 Medan, Letkol Cpm Hanri Wira Kusuma, S.H., M.Han., memimpin apel pengecekan persiapan pengawalan kunjungan Wakil Presiden RI di Markas Detasemen Polisi Militer (Madenpom) I/5 Medan Jalan Letjen Suprapto, Senin (23/12).

Apel tersebut dihadiri oleh seluruh personel TNI – Polri yang tergabung dalam tim pengamanan dan pengawalan, yang bertujuan untuk memastikan kesiapan optimal dalam menjalankan tugas penting ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam arahannya, Letkol Cpm Hanri Wira Kusuma menekankan pentingnya kedisiplinan, kerja sama tim, dan kewaspadaan dalam setiap tahapan pelaksanaan pengamanan.

Baca Juga :  Sidang Pleno, Polres Tanah Karo Pertebal Pengamanan di Kantor PPK Kecamatan Dan Jajaran

“Kita harus memastikan setiap langkah pengamanan berjalan sesuai dengan standar operasional prosedur yang telah ditetapkan. Keberhasilan pengawalan ini mencerminkan profesionalisme kita,” ujar Letkol Cpm Wira.

Dalam apel tersebut, seluruh peralatan dan kendaraan taktis yang akan digunakan juga diperiksa untuk memastikan kelayakan operasionalnya.

Selain itu, simulasi pengawalan dilakukan untuk meminimalkan potensi hambatan selama pelaksanaan tugas.

Kedatangan Wakil Presiden RI ke Kota Medan dalam agenda resmi negara memerlukan kesiapan penuh dari seluruh aparat keamanan, termasuk jajaran Detasemen Polisi Militer I/5 Medan yang menjadi salah satu unsur penting dalam pengamanan VVIP.

Baca Juga :  BENTUK KOMITMEN BERSAMA DENGAN PENCANANGAN P2HAM

Letkol Cpm Hanri Wira Kusuma mengakhiri arahannya dengan menyampaikan motivasi kepada seluruh personel agar selalu menjaga nama baik institusi serta memberikan yang terbaik dalam pelaksanaan tugas.

Dengan persiapan yang matang, diharapkan pengamanan Wakil Presiden RI dapat berjalan lancar dan aman sesuai rencana.(AVID)

 

Berita Terkait

Viral..!! Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok
Ketua DPD SPSI AGN Sumut Soroti Satpam yang ‘Disandera’ Biaya Perobatan: Disnaker Lemah Lindungi Pekerja
Polsek Pancur Batu Melakukan Pengecekan Terkait Berita Viral Judi Jenis tembak Ikan – Ikan dan Peredaran Narkoba di Beberapa Titik Kecamatan Sibolangit
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Pakpak Bharat Dan Jajaran Lakukan Kegiatan Rutin Yang Di Tingkatkan
Pastikan Kesehatan Anggota, Polres Sergai Terjunkan Tim Dokkes Cek Personil Pos Pengamanan
Masih Suasana Idul Fitri 1446 H Hari ke + 4, Personil Polres Pakpak Bharat Bantu Masyarakat Donorkan Darah
Ingatkan Cuaca Extrem Satpolairud Polres Sibolga Himbau Pengunjung Objek Wisata Pantai Pendaratan, Agar Waspada
Satbinmas Polres Tebingtinggi Ajak Pemuda Merga Silima Jaga Kamtibmas Bersama

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 05:28 WIB

Viral…!! Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Sentil APH yang Perkarakan Kasus Budi Akak, Larshen Yunus: “Dia itu Bandar sekaligus Pengedar, Tapi di Vonis Sebagai Pemakai Narkoba”

Senin, 14 April 2025 - 09:25 WIB

Fazaaro Laia Curhat Ke Gubri dan Wagubri Berharap Pemko Pekanbaru Buka Hati untuk Masyarakat

Minggu, 13 April 2025 - 11:24 WIB

Woow..!! Terciduk Sedang Bongkar BBM Ilegal Ini Pernyataan Supir Langsir Dadang Manager SPBU

Kamis, 10 April 2025 - 17:36 WIB

Woow..!! Mulai Kembali Diduga Gudang Penimbunan BBM Ilegal Milik Purba, Minta Polsek Tenayan Raya Segera Tutup

Kamis, 10 April 2025 - 17:31 WIB

DPP-SPKN Surati Dinas PUPRPKPP Riau Terkait Dugaan Korupsi 4 Proyek di Rokan Hulu dan Akan Dilaporkan ke APH

Selasa, 8 April 2025 - 20:07 WIB

Dinilai Banyak Keganjilan, LPBH-PWNU Riau Laporkan DLHK Terkait Lelang Angkutan Sampah Ke Polresta Pekanbaru

Sabtu, 29 Maret 2025 - 18:31 WIB

Kapolda Riau dan Dirlantas Tinjau Pos Pengamanan di Siak, Pastikan Kenyamanan Pemudik

Jumat, 28 Maret 2025 - 01:18 WIB

Selesaikan Verifikasi Caketum PBSI Riau, Panitia Penjaringan Tetapkan Hanya Satu Calon yang Penuhi Syarat

Berita Terbaru

Sulsel

Desa Lubuk Tua Muara Kelingi Adakan Sedekah Bumi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:45 WIB