Pastikan Sitkamtibmas Aman Kondusif, Aparat Gabungan TNI-POLRI Gelar Patroli Dialogis

ABDUL GHOFUR

- Redaksi

Kamis, 19 Desember 2024 - 07:49 WIB

4066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polres Puncak Jaya //nasionaldetik.com – Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap aman dan kondusif pasca penetapan hasil pleno rekapitulasi penghitungan suara Pemilihan Kepala Daerah Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Papua Tengah serta Bupati dan Wakil Bupati Kab. Puncak Jaya, Aparat Gabungan TNI-POLRI Rutin melaksanakan kegiatan patroli dialogis diseputaran Kota Mulia, Kamis (19 Desember 2024).

Dalam pelaksanaan kegiatan patroli gabungan yang dipimpin oleh Kabag Ops Polres Puncak Jaya Kompol R. Ahmad Hari Junianto, S.Kom., M.H juga diikuti puluhan personel gabungan yang terdiri dari personel Polres Puncak Jaya, Kodim 1714/PJ, Brimob Polda Papua BKO Puncak Jaya, Satgas Yonif Raider 753/AVT dan Satgas Yonif Raider 715/MTL.

Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H melalui Kabag Ops Kompol R. Ahmad Hari Junianto, S.Kom., M.H saat dikonfirmasi seusai pelaksanaan patroli gabungan tadi mengatakan bahwa guna menciptakan Sitkamtibmas yang aman dan kondusif pasca penetapan hasil pleno rekapitulasi penghitungan suara Pilkada Serentak Tahun 2024 khususnya Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Papua Tengah serta Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya, kami aparat keamanan TNI-POLRI rutin melaksanakan kegiatan patroli dialogis.

Baca Juga :  Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Pos Dataran Beimas Laksanakan Komsos

Lanjutnya, selain melintasi jalur-jalur yang memang kami anggap rawan akan terjadinya gangguan Kamtibmas, kami juga sesekali menyambangi warga masyarakat yang sedang berkerumun ataupun membawa alat perang untuk kami himbau agar tidak lagi membawa alat perang dan sejenisnya.

” Harapan kami kepada seluruh warga masyarakat agar mari kita bersama-sama menjaga stabilitas situasi keamanan di Kab. Puncak Jaya, jangan lagi ada peperangan ataupun pertikaian yang dapat merugikan diri kalian sendiri, mari kita rajut persatuan dan kesatuan demi Puncak Jaya yang aman, damai dan sejahtera ” pungkas Kompol Hari. (*)

Berita Terkait

Polres Puncak Jaya Gelar Latpra Operasi Ketupat Noken – 2025
Kapolres Puncak Jaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Ketupat Noken – 2025
Soliditas TNI-POLRI Dalam Pelaksanaan Patroli dan Razia Lanjutan Alat Perang di Kab. Puncak Jaya 
Pererat Tali Silahturahmi, Polres Puncak Jaya Gelar Buka Puasa Bersama Di Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Perkuat Sinergitas dan Berikan Keamanan, Aparat Gabungan TNI-POLRI Kembali Gelar Patroli Pasca Perhitungan Suara Ulang Pilkada Puncak Jaya 
Semarak Ramadhan 1446 H, Kapolres Puncak Jaya Bersama Anggota Bagikan Ratusan Paket Takjil Berbuka Puasa Kepada Masyarakat Kota Mulia 
Razia Lanjutan Alat Perang Kembali Dilaksanakan Aparat Gabungan TNI-POLRI Guna Ciptakan Sitkamtibmas Aman dan Kondusif di Puncak Jaya 
Kebakaran Sengketa dan Bukti Hasil Razia Alat Perang Oleh TNI-POLRI Selama Masa Pilkada Puncak Jaya 

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:40 WIB

Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru

Sulsel

Desa Lubuk Tua Muara Kelingi Adakan Sedekah Bumi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:45 WIB