Berikan Semangat, Danramil 13/AN Membesuk Anggota Sedang Dirawat di RS Karya Bakti Rantauprapat

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Senin, 16 Desember 2024 - 15:47 WIB

40173 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Labuhanbatu, Sumut Nasionaldetik.com

– Dalam wujud perhatian dan kepedulian terhadap anggota, Danramil 13/AN Kapten Inf AD.Manik membesuk salah satu anggotanya Serka Doni Baslian yang tengah dirawat karena kondisi kesehatan yang menurun di Rumah Sakit Karya Bakti Kelurahan Ujung Bandar Kecamatan Rantau Selatan Kabupaten Labuhanbatu,
Senin (16/12/24).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunjungan tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan moril dan empati terhadap anggota yang tengah menjalani perawatan. Danramil menyampaikan pesan agar anggota tetap semangat dan fokus pada proses pemulihan.

Baca Juga :  Personel Polri dan Petugas PPK Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kantor Camat.

Kesehatan adalah prioritas utama, dan kami hadir untuk memberikan semangat serta memastikan anggota mendapatkan penanganan yang terbaik.

“Semoga proses pemulihan berjalan lancar sehingga anggota kami dapat segera kembali bergabung dalam tugas,” ujar Danramil 13/AN disela kunjungannya.

Selain memberikan motivasi kepada anggota yang sakit, Danramil juga berinteraksi dengan keluarga pasien, memberikan dukungan emosional, dan mendoakan agar keluarga diberikan kekuatan selama masa pemulihan.

Baca Juga :  Air Bersih Program Unggulan KASAD, Dimanfaatkan Warga Desa Selat Beting, Ini Buktinya

Kunjungan ini menjadi bukti nyata solidaritas dan rasa kekeluargaan yang terus dijaga di lingkungan Koramil 13/AN. Komandan Koramil berharap langkah ini dapat memotivasi anggota lainnya untuk saling peduli dan mendukung satu sama lain, baik dalam tugas maupun di luar tugas.

Keluarga besar Koramil 13/AN mendoakan kesembuhan anggota yang tengah sakit dan berharap dapat segera kembali bertugas dengan semangat baru. (pendim0209)

(Nur Kennan Tarigan)

Berita Terkait

Viral..!! Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok
Ketua DPD SPSI AGN Sumut Soroti Satpam yang ‘Disandera’ Biaya Perobatan: Disnaker Lemah Lindungi Pekerja
Polsek Pancur Batu Melakukan Pengecekan Terkait Berita Viral Judi Jenis tembak Ikan – Ikan dan Peredaran Narkoba di Beberapa Titik Kecamatan Sibolangit
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Pakpak Bharat Dan Jajaran Lakukan Kegiatan Rutin Yang Di Tingkatkan
Pastikan Kesehatan Anggota, Polres Sergai Terjunkan Tim Dokkes Cek Personil Pos Pengamanan
Masih Suasana Idul Fitri 1446 H Hari ke + 4, Personil Polres Pakpak Bharat Bantu Masyarakat Donorkan Darah
Ingatkan Cuaca Extrem Satpolairud Polres Sibolga Himbau Pengunjung Objek Wisata Pantai Pendaratan, Agar Waspada
Satbinmas Polres Tebingtinggi Ajak Pemuda Merga Silima Jaga Kamtibmas Bersama

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Padanghilir Himbau Masyarakat Lewat Sambang DDS

Sabtu, 19 April 2025 - 13:40 WIB

Unmer Madiun Wisuda 179 Lulusan S1 dan D3, Danrem 081/DSJ Imbau untuk Terus Berkreasi dan Berinovasi

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Sidamanik

Sabtu, 19 April 2025 - 00:12 WIB

Program Meningkatkan Gizi Anak balita,dan Ibu Hamil Alami Polemik,Wadah Plastik Harus Di Kembalikan ke Kader Posyandu

Kamis, 17 April 2025 - 23:06 WIB

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin

Kamis, 17 April 2025 - 10:33 WIB

Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar

Kamis, 17 April 2025 - 10:15 WIB

“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”

Berita Terbaru

Sulsel

Desa Lubuk Tua Muara Kelingi Adakan Sedekah Bumi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:45 WIB